Pelapor Khusus PBB Khawatir Masa Depan Hong Kong

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Selasa, 14 Juli 2020 16:06 WIB

Ribuan warga turun ke jalan menolak UU Keamanan Nasional Hong Kong pada Rabu, 1 Juli 2020. Reuters

TEMPO.CO, Jakarta - Pelapor Khusus PBB tentang kebebasan berpendapat dan berekspresi mengatakan merasa "sangat prihatin" tentang masa depan Hong Kong setelah berlakunya undang-undang keamanan nasional yang baru.

"Saya sangat prihatin tentang masa depan Hong Kong terutama dengan penerapan hukum keamanan nasional," kata David Kaye dalam konferensi singkat di Jenewa seperti dilansir Reuters pada Senin, 13 Juli 2020.

Kaye menambahkan PBB merasa penting untuk melihat apakah pihak berwenang di Hong Kong menggunakan kewenangan mereka dalam menafsirkan undang-undang baru untuk memberlakukan pembatasan pada kebebasan berekspresi dan hak berkumpul secara damai.

UU Keamanan Nasional Hong Kong merupakan legislasi yang dibuat Beijing, Cina. Pemerintah Cina beralasan UU ini untuk meredam tindakan kelompok perusuh, yang sudah membuat banyak keonaran selama demonstrasi pro-damai sejak Juni 2019.

Namun, kelompok HAM, pro-demokrasi dan sejumlah negara Barat merasa khawatir Cina bakal menerapkan UU ini untuk memberangus kebebasan berpendapatn dan mengurangi demokrasi di Hong Kong.

Advertising
Advertising

Baru-baru ini, Kepala Eksekutif Hong Kong, Carrie Lam, malah mengisyaratkan aksi kelompok pro-demokrasi untuk menguasai parlemen sebagai tindakan subversi terhadap negara.

UU Keamanan Nasional Hong Kong mengatur hukuman maksimal berupa hukuman seumur hidup jika pelaku mencoba memisahkan diri, hingga berkolaborasi dengan pasukan asing.

ADITYO NUGROHO

Berita terkait

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

13 jam lalu

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

Seorang pelapor yang menuduh pemasok Boeing mengabaikan cacat produksi 737 MAX telah meninggal dunia

Baca Selengkapnya

Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

5 hari lalu

Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

Mulai Sabtu, 27 Juli 2024, salah satu operator bus di Hong Kong menerapkan tiket satu hari tanpa batas untuk wisatawan

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Uber 2024: Begini Komentar Gregoria Mariska Tunjung Sumbang Poin Pertama untuk Indonesia saat Lawan Hong Kong

5 hari lalu

Hasil Piala Uber 2024: Begini Komentar Gregoria Mariska Tunjung Sumbang Poin Pertama untuk Indonesia saat Lawan Hong Kong

Gregoria Mariska Tunjung mengalahkan Yeng Sum Yee dalam 32 menit untuk memastikan satu poin bagi Indonesia lawan Hong Kong di Grup c Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Ingin Jadi Pusat Seni dan Budaya, Hong Kong Dirikan Museum Sastra

13 hari lalu

Ingin Jadi Pusat Seni dan Budaya, Hong Kong Dirikan Museum Sastra

Museum Sasta Hong Kong akan dibuka pada Juni

Baca Selengkapnya

Perempuan Tajir Vietnam Truong My Lan Divonis Hukuman Mati, Apa Kesalahannya? Ini Profilnya

16 hari lalu

Perempuan Tajir Vietnam Truong My Lan Divonis Hukuman Mati, Apa Kesalahannya? Ini Profilnya

Truong My Lan, taipan real estate dijatuhi hukuman mati oleh pengadilan di Vietnam. Apa yang diperbuatnya? Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

18 hari lalu

Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

Perwakilan keluarga dua WNI yang tewas dalam kebakaran apartemen di Distrik Kowloon telah tiba di Hong Kong untuk mengurus pemulangan jenazah.

Baca Selengkapnya

Dua WNI Tewas dalam Kebakaran di Hong Kong

20 hari lalu

Dua WNI Tewas dalam Kebakaran di Hong Kong

KJRI Hong Kong mengonfirmasi adanya dua WNI yang meninggal dunia akibat kebakaran gedung apartemen di Distrik Kowloon, Hong Kong

Baca Selengkapnya

Kebakaran di Hong Kong, 5 Korban Luka Serius

22 hari lalu

Kebakaran di Hong Kong, 5 Korban Luka Serius

Sebuah gedung tempat tinggal kebakaran hingga membuat jalan di sekitar area gedung ditutuo sementara.

Baca Selengkapnya

Leslie Chung: Aktor Kenamaan Hong Kong dan Ikon Pendobrak Batas Gender

30 hari lalu

Leslie Chung: Aktor Kenamaan Hong Kong dan Ikon Pendobrak Batas Gender

Film Leslie Cheung, aktor Hong Kong, yang berjudul Farewell My Concubine pada tahun 1993 meraih penghargaan Palme D'Or di Festival Cannes

Baca Selengkapnya

5 Masjid di Hong Kong yang Menarik Wisatawan Muslim, Tertua Dibangun pada 1840-an

34 hari lalu

5 Masjid di Hong Kong yang Menarik Wisatawan Muslim, Tertua Dibangun pada 1840-an

Masjid tertua di Hong Kong dibangun pada 1840-an dan kini termasuk salah satu bangunan bersejarah grade 1.

Baca Selengkapnya