27 Warga Iran Keracunan Alkohol Tewas, Mengira Obat Virus Corona

Jumat, 13 Maret 2020 07:01 WIB

Seorang anggota tim medis yang mengenakan masker wajah menyemprotkan cairan desinfektan untuk membersihkan halte bus di tengah penyebaran wabah virus Corona, di Teheran, Iran 5 Maret 2020. [WANA (Kantor Berita Asia Barat) / Nazanin Tabatabaee via REUTERS]

TEMPO.CO, Jakarta - Sedikitnya 27 warga Iran keracunan alkohol tewas karena mengira minum alkohol sebagai obat agar tidak tertular virus Corona.

Sebanyak 218 orang dirawat di rumah sakit Ilmu Kedokteran Universitas Ahwaza akibat meminum alkohol beracun. Mereka berasal dari provinsi Khuzestan dan Alboiz.

"Beberapa warga Ahwaz mendengar bahwa meminum alkohol dapat membantu mereka melawan virus Corona, mereka menggunakan itu sebagai langkah pencegahan," kata Ali Ehsanpour, juru bicara Ilmu Kedokteran Rumah Sakit Ahwaz, sebagaimana dilaporkan Mehr News Agency .

Menurut Ehsanpour, beberapa warga yang dirawat dalam kondisi kritis bahkan satu korban mengalami kebutaan.

Wabah virus Corona yang menyerang Iran, membuat rumor dan pengobatan tak ilmiah untuk melawan virus bertebaran di media sosial. Dan salah satunya adalah meminum alkohol.

Advertising
Advertising

Berhubung minuman alkohol dilarang di Iran, orang-orang membeli alkohol untuk sanitasi di pasar dan kemudian mengkonsumsinya.

Hingga Senin lalu menurut juru bicara Kementerian Kesehatan Iran, sebanyak 7.161 orang tertular virus Corona dan 237 orang tewas. Sedangkan sebanyak 2.394 mengalami kesembuhan.

Laporan ABC News mengatakan, Iran menghadapi sejumlah masalah berat untuk mengendalikan penyebaran virus Corona termasuk mengatasi kekurangan alat sanitasi dan pencegahan terutama untuk paramedis. Iran terkena sanksi internasional dan salah urus telah melumpuhkan sistem kesehatan negara itu.

Berita terkait

Fenomena Flexing Mahasiswa KIP Kuliah di Media Sosial, Ini Kata Dosen Unair

15 jam lalu

Fenomena Flexing Mahasiswa KIP Kuliah di Media Sosial, Ini Kata Dosen Unair

Banyak yang mempertanyakan kelayakan mahasiswa tersebut sebagai penerima bantuan biaya KIP Kuliah.

Baca Selengkapnya

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

4 hari lalu

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

Marselino Ferdinan menjadi sorotan di media sosial usai timnas Indonesia u-23 dikalahkan Irak 1-2 di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

6 hari lalu

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.

Baca Selengkapnya

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

7 hari lalu

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

Twibbon dapat digunakan untuk turut menyemarakkan Hari Buruh Internasional pada 1 Mei 2024. Silakan unggah dan tayang.

Baca Selengkapnya

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

7 hari lalu

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

Kominfo mengaku telah mengatur regulasi terkait pelanggaran data pribadi oleh penyelenggara elektronik seperti TikTok.

Baca Selengkapnya

Anandira Puspita akan Jalani Sidang Perdana Praperadilan di PN Denpasar pada 6 Mei 2024

11 hari lalu

Anandira Puspita akan Jalani Sidang Perdana Praperadilan di PN Denpasar pada 6 Mei 2024

Anandira Puspita, akan menjalani sidang praperadilan perdana di Pengadilan Negeri atau PN Denpasar, Senin, 6 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

11 hari lalu

Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

Ini yang harus diperhatikan dan dipantau saat ikut rekrutmen bersama BUMN.

Baca Selengkapnya

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

12 hari lalu

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

Psikolog memberi saran pada orang tua kapan sebaiknya boleh memberi akses internet sendiri pada anak.

Baca Selengkapnya

Tips Beri Obat Demam pada Anak sesuai Dosis dan Tak Dimuntahkan Lagi

14 hari lalu

Tips Beri Obat Demam pada Anak sesuai Dosis dan Tak Dimuntahkan Lagi

Berikut saran memberikan obat demam pada anak sesuai dosis dan usia serta agar tak dimuntahkan lagi.

Baca Selengkapnya

Alasan Bawang Merah Tetap Diburu Meski Mahal

14 hari lalu

Alasan Bawang Merah Tetap Diburu Meski Mahal

Bawang merah merupakan komoditi penting yang dibutuhkan masyarakat. Apa saja manfaatnya untuk kesehatan?

Baca Selengkapnya