Tunangan Minta PBB dan UE Selidiki Pembunuhan Jamal Khashoggi

Selasa, 10 Maret 2020 12:00 WIB

Hatice Cengiz, tunangan Jamal Khashoggi, mengatakan kekasihnya merasa khawatir sebelum masuk ke kantor Konsulat Jenderal Arab Saudi pada 2 Oktober 2018 saat dia disergap lalu dibunuh. Yeni Safak

TEMPO.CO, Jakarta - Hatice Cengiz, tunangan wartawan senior Arab Saudi Jamal Khasoggi pada Senin, 9 Maret 2020, mendesak PBB dan Uni Eropa agar meluncurkan sebuah penyelidikan internasional terhadap pembunuhan Khashoggi sekaligus membuktikan legitimasi dua Lembaga besar di dunia itu.

Dikutip dari aa.com.tr, tuntutan itu disampaikan Cengiz dalam sebuah acara konferensi pers berjudul ‘500 hari setelah pembunuhan Jamal Khashoggi’ yang dikoordinir oleh Asosiasi Koresponden PBB di Genewa atau ACANU. Cengiz adalah peneliti dan aktivis warga negara Turki.

Jamal Khashoggi dan Hatice Cengiz. [habersev.com]

Dalam kesempatan itu, Cengiz menyinggung laporan khusus PBB soal ekstra-yudisial oleh Agnes Callamard yang menyebut pihaknya menemukan bukti kredibel pasca-17 bulan pembunuhan Khashoggi. Pembuktian PBB itu mengarahkan agar dilakukan pembuktian lebih lanjut pada sejumlah pejabat Arab Saudi, termasuk Putra Mahkota Muhammad bin Salman.

Advertising
Advertising

“Temuan dalam laporan ini sangat jelas, dibutuhkan sebuah investigasi internasional. Namun sejauh ini belum ada tanda-tandanya (penyelidikan bakal dilanjutkan) dan ini telah membuat saya dan pihak lainnya mempertanyakan legitimasi, legalitas dan otoritas PBB,” kata Cengiz.

Menurut Cengiz, dia sangat ingin membujuk negara-negara di Eropa dan negara anggota PBB untuk sama-sama mendorong dilakukannya investigasi internasional untuk kasus pembunuhan ini. Cengiz mengatakan pembunuhan kolosal telah dilakukan terhadap tunangannya dan mereka yang bertanggung jawab belum mendapat hukuman.

Khashoggi bekerja sebagai penulis kolom di surat kabar Amerika Serikat, Washington Post. Dia dibunuh pada 2 Oktober 2018 di kantor konsulat Arab Saudi di Kota Istambul, Turki.

Berita terkait

Kasus Mayat dalam Koper, Pelaku Diduga Dibantu Membunuh Korban

32 menit lalu

Kasus Mayat dalam Koper, Pelaku Diduga Dibantu Membunuh Korban

Polisi saat ini masih mendalami keterlibatan orang-orang yang diduga membantu pelaku pembunuhan korban yang mayatnya ditemukan dalam koper.

Baca Selengkapnya

6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

1 jam lalu

6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

Fakta-fakta penemuan mayat wanita asal Bandung dalam koper yang menjadi korban pembunuhan rekan kerjanya.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Mayat Perempuan dalam Koper Sempat Disetubuhi sebelum Dibunuh

2 jam lalu

Polisi Ungkap Mayat Perempuan dalam Koper Sempat Disetubuhi sebelum Dibunuh

Polisi mengungkapkan Ahmad Arif Ridwan Nuwloh (29) menyetubuhi RM, sebelum membunuhnya dan mayat perempuan itu ditemukan di dalam koper di Cikarang.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Perempuan dalam Koper: Diambil Uangnya karena Mau Menikah

4 jam lalu

Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Perempuan dalam Koper: Diambil Uangnya karena Mau Menikah

Dari hasil pemeriksaan tersangka, diketahui motif pembunuhan adalah uang.

Baca Selengkapnya

Pelaku Pembunuhan Wanita dalam Koper Berencana Gelar Resepsi Ahad Besok

4 jam lalu

Pelaku Pembunuhan Wanita dalam Koper Berencana Gelar Resepsi Ahad Besok

Pelaku pembunuhan ditangkap di rumah istrinya di Palembang

Baca Selengkapnya

Mayat dalam Koper, CCTV Rekam Detik-Detik Pelaku dan Korban Masuk Hotel

11 jam lalu

Mayat dalam Koper, CCTV Rekam Detik-Detik Pelaku dan Korban Masuk Hotel

Polisi berhasil menangkap terduga pelaku pembunuhan pada kasus mayat dalam koper

Baca Selengkapnya

Pembunuhan Wanita dalam Koper di Bekasi, Polisi Ungkap Hubungan Korban dan Pelaku

16 jam lalu

Pembunuhan Wanita dalam Koper di Bekasi, Polisi Ungkap Hubungan Korban dan Pelaku

Polisi masih mendalami identitas pria yang diduga sebagai pelaku pembunuhan dalam kasus mayat dalam koper itu.

Baca Selengkapnya

Polres Yahukimo Tangkap 5 Tersangka Pembunuhan Bripda Oktavianus Buara, Polisi: Dua Masih Dikejar

20 jam lalu

Polres Yahukimo Tangkap 5 Tersangka Pembunuhan Bripda Oktavianus Buara, Polisi: Dua Masih Dikejar

TPNPB-OPM menyatakan bertanggung jawab atas pembunuhan seorang polisi Bripda Oktovianus Buara di Distrik Dekai, Yahukimo, Papua Pegunungan.

Baca Selengkapnya

Mayat dalam Koper di Bekasi, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan

1 hari lalu

Mayat dalam Koper di Bekasi, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan

Kasus mayat dalam koper yang ditemukan warga di Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi pada Kamis, 25 April 2024 menemui titik terang.

Baca Selengkapnya

WNI Saling Serang di Korea Selatan, Satu Orang Tewas

2 hari lalu

WNI Saling Serang di Korea Selatan, Satu Orang Tewas

Seorang pria warga negara Indonesia (WNI) ditangkap polisi Daegu, Korea Selatan setelah menikam rekan senegaranya hingga tewas dan melarikan diri.

Baca Selengkapnya