Bolivia Jadwalkan Pemilu Mei 2020

Sabtu, 4 Januari 2020 17:00 WIB

Presiden Bolivia Evo Morales berpidato di hadapan para pendukung di La Paz, Bolivia, 5 November 2019. [REUTERS / Manuel Claure / File Photo]

TEMPO.CO, Jakarta - Bolivia akan menyelenggarakan pemilu pada Minggu, 3 Mei 2020. Ketua Mahkamah Pemilihan Tertinggi, Salvador Romero, pada Jumat, 3 Januari 2019, mengatakan pemilu itu akan berupa pemilihan presiden dan anggota parlemen yang dilakukan dalam satu hari.

“Ketika kami mengumumkan pemilu yang diselenggarakan bersamaan dengan pemilu presiden dan parlemen, maka semua tenggat waktu organisasi politik dan warga negara harus cocok,” kata Romero, seperti dikutip dari reuters.com, Sabtu, 4 Januari 2019.

Sejumlah warga melakukan selebrasi setelah Presiden Bolivia Evo Morales mengumumkan mengundurkan diri di La Paz, Bolivia, 10 November 2019. Presiden Bolivia Evo Morales mengundurkan diri dari jabatan, setelah militer Bolivia mendesaknya untuk mundur. REUTERS/Marco Bello

Dengan pengumuman itu, maka Bolivia menyelenggarakan pesta demokrasi hampir tujuh bulan setelah pemilu 2019 lalu yang untuk keempat kali meloloskan mantan Presiden Bolivia, Evo Morales. Namun hasil pemilu itu dinyatakan cacat setelah sebuah audit pada Oktober 2019 menemukan adanya pelanggaran serius terhadap hasil pemilu.

Hasil audit itu dengan cepat memantik gelombang unjuk rasa yang berujung bentrokan antara demonstran dengan aparat kepolisian hingga menewaskan lebih dari 30 orang. Kondisi ini juga telah mendorong Presiden Morales mengundurkan diri.

Advertising
Advertising

Morales yang sudah berkuasa 14 tahun di Bolivia berlindung ke Meksiko, lalu terbang lagi ke Argentina. Morales mengklaim dia digulingkan dalam sebuah kudeta. Dalam wawancara dengan Reuters, Morales menyebut mantan Menteri Ekonomi Luis Arce Catacora dan Andronico Rodriguez mantan ketua serikat petani koka sebagai kandidat potensial untuk memimpin Bolivia.

Berita terkait

Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

2 hari lalu

Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan masih ada Rp 12,3 triliun anggaran Pemilu 2024 yang belum terbelanjakan.

Baca Selengkapnya

Junimart Minta Seleksi Petugas Badan Adhoc Pilkada Dilakukan Terbuka

2 hari lalu

Junimart Minta Seleksi Petugas Badan Adhoc Pilkada Dilakukan Terbuka

Wakil Ketua Komisi II DPR RI, Junimart Girsang mengatakan, badan Adhoc Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), harus diseleksi lebih ketat dan terbuka untuk menghindari politik transaksional.

Baca Selengkapnya

Pakar Hukum Unand Beri Catatan Putusan MK, Termasuk Dissenting Opinion 3 Hakim Konstitusi

2 hari lalu

Pakar Hukum Unand Beri Catatan Putusan MK, Termasuk Dissenting Opinion 3 Hakim Konstitusi

Pakar Hukum Universitas Andalas atau Unand memberikan tanggapan soal putusan MK dan dissenting opinion.

Baca Selengkapnya

Tim Joe Biden akan Terus Gunakan TikTok untuk Kampanye Walau Dilarang DPR

3 hari lalu

Tim Joe Biden akan Terus Gunakan TikTok untuk Kampanye Walau Dilarang DPR

Tim kampanye Joe Biden berkata mereka tidak akan berhenti menggunakan TikTok, meski DPR AS baru mengesahkan RUU yang mungkin melarang penggunaan media sosial itu.

Baca Selengkapnya

Resmi Ditetapkan sebagai Presiden Terpilih, Berapa Harta Kekayaan Prabowo Subianto?

3 hari lalu

Resmi Ditetapkan sebagai Presiden Terpilih, Berapa Harta Kekayaan Prabowo Subianto?

Jumlah harta kekayaan Presiden terpilih, Prabowo Subianto, mencapai Rp 2,04 triliun. Berikut Rinciannya.

Baca Selengkapnya

Sama-sama Bantu Presiden, Apa Beda Kedudukan Wakil Presiden dengan Menteri?

3 hari lalu

Sama-sama Bantu Presiden, Apa Beda Kedudukan Wakil Presiden dengan Menteri?

Dalam menjalankan tugas dan wewenangnya Presiden dibantu Wakil Presiden. Presiden juga dibantu para menteri. Lalu, apa bedanya Wapres dengan menteri?

Baca Selengkapnya

KPU Tetapkan Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wakil, Pengrajin Pigura Panen Pesanan

3 hari lalu

KPU Tetapkan Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wakil, Pengrajin Pigura Panen Pesanan

Pengrajin pigura bergambar Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka mulai marak usai penetapan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Baca Selengkapnya

Alasan Sumpah Jabatan Presiden Indonesia Pertama Dilakukan di Keraton Yogyakarta

3 hari lalu

Alasan Sumpah Jabatan Presiden Indonesia Pertama Dilakukan di Keraton Yogyakarta

Di Indonesia sumpah jabatan presiden pertama kali dilaksanakan pada tahun 1949. Yogyakarta dipilih karena Jakarta tidak aman.

Baca Selengkapnya

Prabowo-Gibran Akan Dilantik, Begini Aturan Memasang Foto Presiden dan Wapres

3 hari lalu

Prabowo-Gibran Akan Dilantik, Begini Aturan Memasang Foto Presiden dan Wapres

Foto Prabowo dan Gibran akan segera terpajang di berbagai kantor, lembaga dan instansi

Baca Selengkapnya

5 Fakta Seputar Penetapan Prabowo-Gibran Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029

4 hari lalu

5 Fakta Seputar Penetapan Prabowo-Gibran Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029

KPU menetapkan Prabowo-Gibran sebagai presiden dan wakil presiden terpilih. Berikut 5 fakta seputar penetapan tersebut.

Baca Selengkapnya