Anak Jenius dari Belgia, Lulus S1 Umur 9 Tahun

Sabtu, 16 November 2019 06:00 WIB

Laurent Simons, 9 tahun, anak jenius dari Belgia. Sumber: edition.cnn.com

TEMPO.CO, Jakarta - Anak jenius dari Belgia menjadi sorotan dunia. Laurent Simons akan segera menuntaskan pendidikan S1 dalam usia 9 tahun.

Dikutip dari edition.cnn.com, Jumat, 15 November 2019, Laurent sekarang sedang belajar teknik elektro di Universitas Teknologi Eindoven. Pegawai di universitas menggambarkannya sosok yang luar biasa dan diperkirakan akan menuntaskan kuliah S1-nya pada Desember 2019.

Ayah Laurent, Alexander Simons, mengatakan rencananya setelah menuntaskan pendidikan S1, Laurent akan melanjutkan kuliah PhD bidang teknik elektro. Namun saat yang sama, dia juga akan mulai belajar S1 Fakultas Kedokteran.

Orang tua Laurent, menceritakan mereka awalnya berfikir kakek-nenek Laurent berlebih-lebihan ketika mengatakan cucunya punya sebuah anugerah. Namun guru-guru Laurent di sekolah juga tak lama berpendapat sama.

“Mereka berfikir ada yang spesial dari Laurent,” kata Lydia, ibu Laurent.

Advertising
Advertising

Laurent diberikan serangkaian tes oleh guru-gurunya yang mencoba mencari tahu seberapa jauh bakatnya. Guru-guru Laurent lalu mengatakan anak ini seperti busa (spons).

Laurent berasal dari keluarga dokter. Namun kedua orang tuanya belum menerima penjelasan ilmiah mengapa Laurent mampu mempelajari apapun dengan cepat. Sambil berkelakar, Lidya mengatakan dia makan banyak ikan selama hamil Laurent.

Pihak Univeristas Teknologi Eindoven memberikan izin pada Laurent untuk menyelesaikan pendidikan S1-nya lebih cepat dari mahasiswa lain. Sjoerd Hulshof, Direktur Kependidikan tingkat sarjana Univeristas Teknologi Eindoven mengatakan apa yang dialami Laurent sungguh di luar rata-rata orang pada umumnya.

Dia pun sangat yakin, mahasiswa jenius seperti Laurent bisa menyusun jadwal dengan baik, terkait rencana Laurent yang akan kuliah kedokteran sambil lanjut S2 teknik elektro. Laurent adalah sosok yang luar biasa yang bisa menyerap pelajaran dengan cepat. Dia bukan hanya anak yang hiper-intelijen, tetapi juga anak yang punya empati.

Berita terkait

Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

1 hari lalu

Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

Kementerian Luar Negeri Belgia mengatakan pihaknya "mengutuk segala ancaman dan tindakan intimidasi" terhadap Pengadilan Kriminal Internasional (ICC)

Baca Selengkapnya

Tuntutan dari Mahasiswa UGM, IPK 4,00 di Universitas Jember, serta Penyakit Akibat Polusi Mengisi Top 3 Tekno

2 hari lalu

Tuntutan dari Mahasiswa UGM, IPK 4,00 di Universitas Jember, serta Penyakit Akibat Polusi Mengisi Top 3 Tekno

Topik tentang mahasiswa UGM menggelar aksi menuntut tranparansi biaya pendidikan menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.

Baca Selengkapnya

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

7 hari lalu

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

Seorang perempuan Cina merebut hati Pangeran Charles dan Belgia. Kisah percintaan mereka seperti dalam dongeng.

Baca Selengkapnya

Mau Kuliah di Fakultas Hukum, Apa yang Sebaiknya Disiapkan?

10 hari lalu

Mau Kuliah di Fakultas Hukum, Apa yang Sebaiknya Disiapkan?

Berminat menjadi sarjana hukum, tentu saja harus kuliah di fakultas hukum. Berikut yang perlu disiapkan calon mahasiswa hukum.

Baca Selengkapnya

5 Kampus Kedokteran Terbaik di Indonesia Versi QS WUR by Subject 2024

18 hari lalu

5 Kampus Kedokteran Terbaik di Indonesia Versi QS WUR by Subject 2024

QS World University Rankings atau QS WUR by Subject 2024 kembali menghadirkan daftar kampus dengan jurusan kedokteran terbaik di Indonesia.

Baca Selengkapnya

14 Jalur Masuk UNS dan Estimasi Jadwal Pendaftarannya

32 hari lalu

14 Jalur Masuk UNS dan Estimasi Jadwal Pendaftarannya

Daftar jalur masuk UNS yang terdiri dari 2 seleksi nasional (SNBP dan UTBK SNBT) serta 12 seleksi mandiri. Ini informasi lengkapnya.

Baca Selengkapnya

Biaya Kuliah Undip 2024 untuk D4-S1 Jalur SNBP dan SNBT

32 hari lalu

Biaya Kuliah Undip 2024 untuk D4-S1 Jalur SNBP dan SNBT

Berikut ini rincian biaya kuliah Undip 2024 program S1 dan D4 untuk jalur SNBP dan SNBT. Pembayaran UKT dibagi menjadi 7 golongan.

Baca Selengkapnya

Gareth Southgate Soroti Pengaruh Kobbie Mainoo saat Timnas Inggris Imbang 2-2 Lawan Belgia

39 hari lalu

Gareth Southgate Soroti Pengaruh Kobbie Mainoo saat Timnas Inggris Imbang 2-2 Lawan Belgia

Manajer Timnas Inggris Gareth Southgate memuji penampilan Kobbie Mainoo dalam pertandingan melawan Belgia yang berakhir imbang 2-2 di Wembley Stadium.

Baca Selengkapnya

Peneliti UI Ungkap Tantangan Pemanfaatan Kecerdasan Buatan dalam Bidang Kedokteran

48 hari lalu

Peneliti UI Ungkap Tantangan Pemanfaatan Kecerdasan Buatan dalam Bidang Kedokteran

Pemanfaatan kecerdasan buatan (AI) di bidang kedokteran harus tetap memperhatikan prinsip etika.

Baca Selengkapnya

Masih Mogok Kerja, Polisi Korea Selatan Gerebek Kantor Ikatan Dokter

1 Maret 2024

Masih Mogok Kerja, Polisi Korea Selatan Gerebek Kantor Ikatan Dokter

Polisi Korea Selatan menggerebek kantor ikatan dokter karena mogok kerja masih berlangsung.

Baca Selengkapnya