Cina Resmi Luncurkan Jaringan 5G

Sabtu, 2 November 2019 06:00 WIB

Ilustrasi 5G. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Sejumlah operator ponsel di Cina mulai menawarkan layanan 5G pada seluruh konsumennya di Negara Tirai Bambu itu menyusul jaringan 5G yang resmi beroperasi per 1 November 2019. Jaringan 5G menjanjikan konektivitas internet yang lebih cepat, termasuk dalam mengunduh data dan mengunggah data. Jaringan 5G juga memiliki area layanan yang lebih luas dan koneksi yang lebih stabil.

Dikutip dari rt.com, Jumat, 1 November 2019, tiga operator yakni China Mobile, China Telecom dan China Unicom sudah menjadwalkan peluncuran layanan 5G pada tahun depan, namun ketiganya mempercepat jadwal itu. Layanan internet super cepat itu sekarang sudah bisa dinikmati konsumen di 50 kota di penjuru Cina, diantaranya Beijing dan Shanghai.

Xiaomi Mi 9 Pro 5G (Xiaomi)

Harga untuk layanan internet 5G ini dibandrol mulai dari 128 yuan atau Rp 250 ribu. Para operator itu menawarkan pada konsumen paket data hingga 30 GB dan 500 menit video chat.

Menurut pemerintah Cina, sekarang sudah ada lebih dari 130 ribu stasiun pemancar 5G yang diaktifkan hingga akhir 2019 untuk mendukung layanan 5G ini. Jumlah itu yang terbanyak di dunia. Lebih dari 10 juta konsumen sudah mendaftar untuk merasakan layanan 5G dari tiga operator lokal itu.

Advertising
Advertising

Sebuah laporan dari asosiasi internasional industri mobile GSMA memprediksikan Cina akan memimpin revolusi 5G dengan lebih dari 600 juta pengguna 5G per tahun 2025. Sebelumnya pada 2018, perusahaan telekomunikasi raksasa asal Cina Huawei membuat layanan 5G untuk tingkat internasional dan pertama kali meluncurkan perangkat terminal 5G pada 2018. Namun Huawei saat ini terjebak dalam perang dagang Amerika Serikat – Cina.

Berita terkait

Kisah Besi Beton 'Banci' Produksi Investor Asal Cina yang Disidak Zulhas

18 jam lalu

Kisah Besi Beton 'Banci' Produksi Investor Asal Cina yang Disidak Zulhas

Mendag Zulkifli Hasan menginspeksi mendadak sebuah pabrik baja milik investor Cina yang meproduksi baja ilegal tidak sesuai SNI.

Baca Selengkapnya

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

19 jam lalu

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

Seorang perempuan Cina merebut hati Pangeran Charles dan Belgia. Kisah percintaan mereka seperti dalam dongeng.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

23 jam lalu

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 27 April 2024 diawali oleh berita soal lima sumber kekayaan negara Iran, yang sedang menghadapi ketegangan dengan Israel

Baca Selengkapnya

Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal Produksi Pabrik Milik Cina

1 hari lalu

Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal Produksi Pabrik Milik Cina

Sebuah pabrik baja Cina, PT Hwa Hok Steel, terungkap memproduksi baja tulangan beton tidak sesuai SNI sehingga produk mereka dinyatakan ilegal.

Baca Selengkapnya

Filipina Pastikan Belum Ada Kata Sepakat dengan Beijing soal Laut Cina Selatan

1 hari lalu

Filipina Pastikan Belum Ada Kata Sepakat dengan Beijing soal Laut Cina Selatan

Filipina menyangkal klaim Beijing yang menyebut kedua negara telah mencapai kata sepakat terkait sengketa Laut Cina Selatan

Baca Selengkapnya

Cina Turun Tangan Pertemukan Fatah dan Hamas di Beijing

1 hari lalu

Cina Turun Tangan Pertemukan Fatah dan Hamas di Beijing

Pemerintah Cina turun tangan mempertemukan dua kelompok berseteru di Palestina yaitu Fatah dan Hamas

Baca Selengkapnya

Terkini: Pesan Zulkifli Hasan ke Pejabat Baru Dilantik terkait konflik Timur Tengah, AHY Serahkan 300 Sertifikat Gratis di Sulawesi Tenggara

1 hari lalu

Terkini: Pesan Zulkifli Hasan ke Pejabat Baru Dilantik terkait konflik Timur Tengah, AHY Serahkan 300 Sertifikat Gratis di Sulawesi Tenggara

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas melantik Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama atau Pejabat Eselon I dan II Kementerian Perdagangan.

Baca Selengkapnya

Terkini: Lahan Padi Cina 1 Juta Hektar di Kalimantan Menuai Polemik, Cara Daftar Subsidi LPG 3 Kilogram

2 hari lalu

Terkini: Lahan Padi Cina 1 Juta Hektar di Kalimantan Menuai Polemik, Cara Daftar Subsidi LPG 3 Kilogram

Rencana pembukaan lahan 1 juta hektar untuk padi Cina di Kalimantan menuai pro dan kontra. Cara mendaftar menjadi penerima subsidi LPG 3 kilogram.

Baca Selengkapnya

Menlu Retno Setuju Upaya Bersama Berantas Judi Online: Ini Kejahatan Transnasional

2 hari lalu

Menlu Retno Setuju Upaya Bersama Berantas Judi Online: Ini Kejahatan Transnasional

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menilai penting penanganan judi online dapat diselesaikan secara bekerja sama.

Baca Selengkapnya

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

2 hari lalu

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

BTN mengusulkan skema dana abadi untuk membiayai program 3 juta rumah yang dicanangkan oleh pasangan Capres-cawapres terpilih Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya