Lukisan Karya Simpanse Dibanderol Rp 3,5 Miliar

Rabu, 9 Oktober 2019 06:00 WIB

Congo si simpanse saat sedang melukis.[CNN]

TEMPO.CO, Jakarta - Lima puluh lima lukisan yang dibuat oleh simpanse akan dijual di galeri London sekitar 200.000 poundsterling atau Rp 3,5 miliar pada Desember.

Desmond Morris, seorang etolog terkenal dan pelukis yang memiliki koleksi lukisan simpanse, telah memutuskan untuk menjualnya di Galeri Mayor di London. Lukisan masing-masing akan dihargai antara 1.500 dan 6.000 poundsterling atau Rp 26 juta sampai Rp 105 juta, menurut laporan CNN, 8 Oktober 2019.

Simpanse bernama Congo tenar pada 1950-an ketika ia tampil bersama Morris, yang sekarang berusia 91 tahun, pada program televisi Inggris yang disebut "Zoo Time", yang disiarkan dari Kebun Binatang London.

Congo si simpanse saat masih bayi berpose bersama ahli zoologi Desmond Morris. Pasangan ini muncul bersama di ITV's Zoo Time pada 1950-an ketika pemirsa bisa melihat simpanse tampil.[Daily mail]

Selama periode tiga tahun, simpanse itu menyelesaikan 400 lukisan dengan gaya ekspresionis abstrak. Lebih dari 50 tahun setelah kematiannya pada tahun 1964 karena TBC, karyanya masih diminati.

Advertising
Advertising

"Dia adalah seorang pelukis yang menarik," kata James Mayor, direktur galeri. "Orang-orang akan membayangkan dia cuma mengambil pensil atau kertas, tetapi ... dia menorehkan beberapa warna dan dia akan berpikir sebelum dia melukis ... Dia luar biasa."

Direktur Mayor Gallery, James Mayor, mengatakan bahwa banyak lukisan Congo si simpanse sebenarnya sangat bagus.

Pada 2005, secara tidak terduga tiga karya Congo si simpanse dijual dengan harga 14.000 poundsterling (Rp 243 juta) di rumah lelang Bonhams di London, atau jauh di atas perkiraan awal antara 600 sampai 800 poundsterling atau Rp 10 sampai 14 juta.

Berita terkait

5 Fakta Orangutan, Hewan Tercerdas yang Mirip Manusia

1 hari lalu

5 Fakta Orangutan, Hewan Tercerdas yang Mirip Manusia

Orangutan memiliki kecerdasan lebih tinggi dari simpanse dan gorila.

Baca Selengkapnya

Pengunjung Selalu Padat, Lukisan Mona Lisa di Museum Louvre Paris akan Dipindahkan

2 hari lalu

Pengunjung Selalu Padat, Lukisan Mona Lisa di Museum Louvre Paris akan Dipindahkan

Mona Lisa karya seni yang paling banyak dikunjungi di dunia, 10 juta orang datang ke Museum Louvre untuk melihat lukisan itu setiap tahunnya.

Baca Selengkapnya

Industri Mobil Listrik Ancam Sepertiga Populasi Kera Besar di Hutan-hutan Afrika

30 hari lalu

Industri Mobil Listrik Ancam Sepertiga Populasi Kera Besar di Hutan-hutan Afrika

Penelitian mengungkap dampak dari tambang mineral di Afrika untuk memenuhi ledakan teknologi hijau di dunia terhadap bangsa kera besar.

Baca Selengkapnya

Demonstran Pro-Palestina Rusak Lukisan Arthur Balfour, Tokoh Penyebab Bencana Palestina

59 hari lalu

Demonstran Pro-Palestina Rusak Lukisan Arthur Balfour, Tokoh Penyebab Bencana Palestina

Demonstran Aksi Palestina merusak lukisan Arthur Balfour, politikus Inggris yang pada 1917 berjanji memberikan rumah bagi Yahudi di Palestina

Baca Selengkapnya

Cerita Pameran Lukisan Barli di Bandung dan Pemalsuan Karyanya

25 Februari 2024

Cerita Pameran Lukisan Barli di Bandung dan Pemalsuan Karyanya

Menurut Rizky, pameran lukisan karya Barli juga untuk memberi kesempatan bagi orang untuk melihat karya aslinya.

Baca Selengkapnya

Ulang Tahun Perdana, Grey Art Gallery di Bandung Pajang Ratusan Karya Seni

9 Februari 2024

Ulang Tahun Perdana, Grey Art Gallery di Bandung Pajang Ratusan Karya Seni

Karya unik yang bisa dijumpai di Grey Art Gallery adalah Self Potrait by Van Gogh, 2022. Pembuatnya Abdi Setiawan, menggunakan potongan arang kayu.

Baca Selengkapnya

Ayurika Gelar Pameran Tunggal Lukisan Kaca Benggala di Bandung

14 Januari 2024

Ayurika Gelar Pameran Tunggal Lukisan Kaca Benggala di Bandung

Pada pameran tunggal kali ini, Ayurika lebih berfokus untuk menampilkan gambar wajah bercorak realis ekspresif.

Baca Selengkapnya

Akhir Pekan di Bandung, Dua Seniman Bali Gelar Pameran Tunggal

18 Desember 2023

Akhir Pekan di Bandung, Dua Seniman Bali Gelar Pameran Tunggal

Banyak seniman asal Bali menggelar pameran tunggal karya mereka di Bandung, dua di antaranya mengadakannya akhir tahun ini.

Baca Selengkapnya

Ilmuwan Temukan Taktik Perang Simpanse Mirip Manusia, Punya 98,8% DNA yang Sama

6 November 2023

Ilmuwan Temukan Taktik Perang Simpanse Mirip Manusia, Punya 98,8% DNA yang Sama

Para ilmuwan mengamati simpanse menggunakan taktik perang mirip manusia.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ambisius Hasilkan Atlas Baru Sel Otak Manusia, Ternyata Ada 3.313

13 Oktober 2023

Penelitian Ambisius Hasilkan Atlas Baru Sel Otak Manusia, Ternyata Ada 3.313

Penelitian ambisius menghasilkan atlas baru sel otak manusia

Baca Selengkapnya