Perempuan Ini Ungkap Horor Setelah Implan Payudara

Selasa, 23 Juli 2019 13:00 WIB

Naomi Macarthur, mengalami berbagai rasa sakit selama empat tahun setelah melakukan implan payudara. Sumber: mirror.co.uk

TEMPO.CO, Jakarta - Naomi Macarthur, perempuan asal Inggris, tak pernah menyangka hidupnya akan mengalami banyak perubahan setelah melakukan implan payudara. Pengakuan itu disampaikan Macarthur dalam sebuah acara televisi.

Dikutip dari mirror.co.uk, Selasa, 23 Juli 2019, Macarthur menceritakan selama bertahun-tahun setelah melakukan implan payudara, dia mengalami sejumlah gejala yang menakutkan, diantaranya sakit perut, mata merah dan kelelahan kronis.

Victoria Beckham Menyesal Implan Payudara

Awalnya Macarthur mulai merasa sakit setelah melakukan implan di kedua payudaranya pada 2014. Ketika itu, dia bahkan tidak bisa menulis karena sakit yang dialaminya.

"Menulis dengan sebuah pena terasa sangat melelahkan. Ini sungguh mengerikan, rasa sakit dan penderitaan yang harus saya alami serta pergi ke klinik, ke rumah sakit dan para dokter mengatakan sakit ini tak ada sangkut pautnya dengan implan payudara," kata Macarthur.

Advertising
Advertising

Tips Mudah Besarkan Payudara tanpa Suntik dan Operasi

Ilustrasi operasi. Sumber: Universal Images Group Editorial/mirror.co.uk

Setelah menderita dengan rasa sakit yang dialaminya selama empat tahun, Naomi akhirnya tahu ternyata dia tak mengalami hal ini sendiri. Ada puluhan ribu perempuan yang juga mengalami apa yang dirasakannya atau penyakit implan payudara (BII) yang terjadi setelah dilakukannya implan payudara.

Macarthur lalu memutuskan untuk mengangkat implan payudaranya pada tahun lalu dengan membayar ribuan pondsterling. Beruntung, setelah langkah ini dilakukan gejala sakit yang selama beberapa tahun dirasakannya hilang.

Penyakit implan payudara (BII) tidak memiliki diagnosis khusus, namun banyak perempuan yang percaya mereka menderita kondisi yang diklaim telah pulih setelah implan mereka dilepas. Para dokter ahli bedah plastik di Inggris telah menyerukan agar hal ini diteliti lebih lanjut.

Berita terkait

RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

20 jam lalu

RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

Pemerintah Indonesia bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands MP untuk membahas sejumlah kerja sama di bidang ekonomi dan perdagangan.

Baca Selengkapnya

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

1 hari lalu

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

Seorang detektif swasta Israel yang dicari oleh Amerika Serikat, ditangkap di London atas tuduhan spionase dunia maya

Baca Selengkapnya

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

3 hari lalu

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

Seorang pelapor yang menuduh pemasok Boeing mengabaikan cacat produksi 737 MAX telah meninggal dunia

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

4 hari lalu

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto saat melakukan kunjungan kerja di London, bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris The Rt. Hon. Greg Hands MP

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

4 hari lalu

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

Menko Airlangga menegaskan Indonesia tengah melakukan deregulasi yang menekankan mekanisme lebih mudah untuk pendaftaran produk susu dan turunannya.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

4 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

4 hari lalu

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

Lembaga antikorupsi Inggris, Serious Fraud Office (SFO), mendapat kompensasi 992 juta Euro terkait kasus suap pembelian pesawat Garuda pada 2017

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

5 hari lalu

Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto bicara perkembangan ekonomi terkini, perkembangan politik domestik dan keberlanjutan kebijakan pasca Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

6 hari lalu

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

Cradle of Filth tak hanya sebuah band metal, mereka simbol keberanian untuk mengekspresikan ketidaknyamanan, kegelapan, dan imajinasi lintas batas.

Baca Selengkapnya

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

6 hari lalu

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

Inggris membangun tugu peringatan perang untuk jutaan tentara Muslim yang bertugas bersama pasukan Inggris dan Persemakmuran selama dua perang dunia

Baca Selengkapnya