Ani Yudhoyono Meninggal, Duta Besar Amerika Ucapkan Duka Cita

Sabtu, 1 Juni 2019 17:00 WIB

Ani Yudhoyono. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia Joseph R.Donovan Jr mengirimkan ucapan duka cita mendalam atas wafatnya mantan ibu negara Ani Yudhoyono yang merupakan istri Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Ani Yudhoyono atau Kristiani Herrawati, 67 tahun, meninggal dunia di National University Hospital Singapura pada 1 Juni 2019 pukul 1.58 waktu setempat.

"Atas nama rakyat Amerika dan Pemerintah Amerika Serikat, saya menyampaikan belasungkawa yang terdalam atas meninggalnya mantan Ibu Negara Ani Yudhoyono. Ibu Yudhoyono adalah pembela yang tidak kenal lelah menyejahterakan rakyat Indonesia dan juga seorang teman untuk Amerika Serikat. Kami turut berduka atas meninggalnya dan menghargai jasa-jasanya," tulis Donovan Jr, Sabtu, 1 Juni 2019.

Baca juga:Ani Yudhoyono, Sosok yang Bisa Cairkan Suasana Lewat Masakan

Duta Besar AS untuk Indonesia Joseph R.Donovan JR berbicara kepada wartawan usai berpidato untuk peresmian gedung Kedubes AS yang baru di Jakarta, Selasa pagi, 19 Maret 2019. [MARIA RITA - TEMPO]

Baca juga:Sri Mulyani Kenang Ani Yudhoyono Sosok Energik, Tak Pernah Lelah

Advertising
Advertising

Sebelumnya Pemerintah Singapura juga mengucapkan duka cita atas wafatnya Ani Yudhoyono setelah lebih dari tiga bulan berjuang melawan kanker darah. Kementerian Luar Negeri Singapura menuliskan belasungkawa yang terdalam kepada mantan Presiden SBY dan keluarga, serta masyarakat Indonesia.

Kedutaan Singapura di Jakarta melalui unggahan di Facebook juga menyampaikan duka cita kepada keluarga besar mantan Presiden SBY atas wafatnya Ani Yudhoyono. Dalam unggahan itu juga dituliskan Ani Yudhoyono adalah teman baik untuk Singapura yang akan diingat dengan rasa sayang.

Ani Yudhoyono dirawat di National University Hospital Singapura sejak Februari 2019 setelah divonis dokter mengidap kanker darah. Pada Rabu, 29 Mei 2019, Ani Yudhoyono dirawat di ruang Intensive Care Unit karena kondisinya yang terus menurun.

Berita terkait

10 Daftar Orang Terkaya di Singapura versi Forbes 2024

23 menit lalu

10 Daftar Orang Terkaya di Singapura versi Forbes 2024

Berikut ini daftar orang-orang terkaya di Singapura versi Forbes 2024. Kekayaannya ada yang mencapai US$ 15,9 miliar. Ini informasinya.

Baca Selengkapnya

Bareskrim Buru Warga Nigeria Diduga Otak dari Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

14 jam lalu

Bareskrim Buru Warga Nigeria Diduga Otak dari Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

Dirtipidsiber Bareskrim Polri menyebut saat ini penyidik juga masih mengejar diduga pelaku berinisial S warga negara Nigeria.

Baca Selengkapnya

Daftar Negara di Asia Tenggara dengan Gaji Tertinggi, Indonesia Nomor Berapa?

15 jam lalu

Daftar Negara di Asia Tenggara dengan Gaji Tertinggi, Indonesia Nomor Berapa?

Berikut ini daftar negara di Asia Tenggara dengan gaji tertinggi. Indonesia memiliki rata-rata upah sebesar Rp5 juta. Ini informasinya.

Baca Selengkapnya

Jelang Singapore International Water Week, Kadin: Masih Banyak Populasi di RI yang Tak Punya Akses Air Bersih

17 jam lalu

Jelang Singapore International Water Week, Kadin: Masih Banyak Populasi di RI yang Tak Punya Akses Air Bersih

Kadin menggelar panel diskusi sebagai rangkaian dari SIWW 2024. Akses terhadap air bersih masih menjadi tantangan sejumlah wilayah di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Bareskrim Ungkap Kasus Manipulasi Data Gunakan Email Palsu yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

17 jam lalu

Bareskrim Ungkap Kasus Manipulasi Data Gunakan Email Palsu yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri mengungkap kasus manipulasi data menggunakan email palsu dan memanfaatkan informasi data untuk menipu.

Baca Selengkapnya

5 Negara Pendiri ASEAN dan Tokohnya, Indonesia Termasuk

1 hari lalu

5 Negara Pendiri ASEAN dan Tokohnya, Indonesia Termasuk

ASEAN didirikan oleh lima negara di kawasan Asia Tenggara pada 1967. Ini lima negara pendiri ASEAN serta tokohnya yang perlu Anda ketahui.

Baca Selengkapnya

Clarke Quay Hadir dengan Wajah Baru Destinasi Hiburan Siang dan Malam di Singapura

1 hari lalu

Clarke Quay Hadir dengan Wajah Baru Destinasi Hiburan Siang dan Malam di Singapura

Clarke Quay selama ini dikenala sebagai kawasan destinasi hiburan malam di Singapura, kin hadir dengan wajah baru

Baca Selengkapnya

Inovasi Desain Jembatan dari Unej Menang di Singapura, Ungguli UGM, ITS, NTU, dan ITB

2 hari lalu

Inovasi Desain Jembatan dari Unej Menang di Singapura, Ungguli UGM, ITS, NTU, dan ITB

Tim mahasiswa Teknik Sipil Universitas Jember (Unej)menangi kompetisi gelaran Nanyang Technological University (NTU) Singapura.

Baca Selengkapnya

Update Harga Tiket dan Jadwal Kapal Feri Batam - Singapura Mei 2024

3 hari lalu

Update Harga Tiket dan Jadwal Kapal Feri Batam - Singapura Mei 2024

Perjalanan dari Batam ke Singapura dengan kapal feri hanya butuh waktu sekitar 1 jam. Simak harga tiketnya.

Baca Selengkapnya

Wisatawan Indonesia Paling Senang Belanja di Singapura

4 hari lalu

Wisatawan Indonesia Paling Senang Belanja di Singapura

Singapura telah menerima lebih dari 664 ribu pengunjung Indonesia. Jumlah ini mengalami peningkatan sebesar 33,8 persen dibandingkan tahun lalu.

Baca Selengkapnya