Pesawat Antariksa Cina Bersiap Mendarat di Permukaan Gelap Bulan

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Minggu, 30 Desember 2018 14:57 WIB

Bulan sabit. Daily Express

TEMPO.CO, Shanghai – Sebuah pesawat ulang alik Cina sedang bergerak menuju satu titik pendaratan di sisi gelap bulan untuk pertama kalinya.

Baca:

Misi luar angkasa ini merupakan misi penting negara itu untuk mengembangkan program antariksa. Cina memang bertekad untuk mengejar ketertinggalan dengan Rusia dan AS dalam eksplorasi antariksa pada 2030.

Lembaga Antariksa Nasional Cina mengatakan pesawat luar angkasa bernama Chang’e-4 ini mulai memasuki orbit yang direncanakan pada Ahad, 30 Desember 2018 untuk bersiap mendarat pada sisi gelap bulan.

Advertising
Advertising

“Lembaga ini tidak mengatakan kapan persisnya pendaratan itu akan dilakukan,” begitu dilansir kantor berita Cina, Xinhua News, seperti dikutip Channel News Asia pada Ahad, 30 Desember 2018.

Baca:

Seperti diketahui, bulan memiliki posisi yang misterius yaitu tidak pernah melakukan rotasi pada posisinya. Ini membuat bagian bulan yang tampak dari Planet Bumi selalu sama.

Sejumlah pesawat luar angkasa dari berbagai negara telah mengitari sisi gelap bulan. Namun, baru kali ini pesawat antariksa bakal mendarat di sana.

Cina meluncurkan pesawat Chang’e – 4 pada awal Desember 2018. Pesawat ini diluncurkan menggunakan roket Long March – 3B. Pesawat luar angkasa ini memiliki mekanisme pendaratan dan sebuah penjelajah untuk mengeksplorasi permukaan bulan.

Baca:

Xinhua melansir pesawat ini telah memasuki orbit lunar pada pukul 8.55 waktu Beijing. Ini membuat pesawat berada dari 15 kilometer dari permukaan bulan. Pesawat ini pertama kali memasuki orbit bulan pada 12 Desember.

Secara resmi, pesawat ini bertugas melakukan observasi astronomi, survei permukaan dan pengecekan mineral tanah di bulan. Beberapa situs penggemar teori UFO dan alien mengatakan misi lain dari pengiriman pesawat antariksa Cina adalah mengecek adanya aktivitas penampakan UFO di sisi belakang bulan termasuk adanya bangunan dan struktur besar buatan.

Berita terkait

Dikalahkan Liang / Wang di Final Piala Thomas 2024, Fajar / Rian Sebut Lawan Main Lebih Berani dan Cerdik

16 menit lalu

Dikalahkan Liang / Wang di Final Piala Thomas 2024, Fajar / Rian Sebut Lawan Main Lebih Berani dan Cerdik

Fajar / Rian mengungkapkan keunggulan lawan yang membuat mereka kalah di pertandingan final Piala Thomas 2024, Minggu, 5 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Destinasi Wisata di Chengdu yang jadi Tuan Rumah Piala Thomas dan Uber 2024

1 jam lalu

Destinasi Wisata di Chengdu yang jadi Tuan Rumah Piala Thomas dan Uber 2024

Salah satu destinasi wisata utama untuk dikunjungi adalah Pasar Malam Chengdu.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Liang / Wang Tekuk Fajar / Rian, Indonesia Tertinggal 0-2 dari Cina

1 jam lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Liang / Wang Tekuk Fajar / Rian, Indonesia Tertinggal 0-2 dari Cina

Fajar / Rian gagal menyamakan kedudukan untuk Indonesia usai dikalahkan pasangan Cina Liang / Wang pada final Piala Thomas 2024 lewat tiga game.

Baca Selengkapnya

Gagal Sumbang Poin di Final Piala Thomas 2024, Anthony Sinisuka Ginting Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

1 jam lalu

Gagal Sumbang Poin di Final Piala Thomas 2024, Anthony Sinisuka Ginting Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Anthony Sinisuka Ginting mengungkapkan penyebab kekalahannya atas Shi Yu Qi di final Piala Thomas 2024 saat Indonesia menghadapi Cina.

Baca Selengkapnya

Hasil Final Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Dibungkam Shi Yu Qi, Indonesia Teringgal 0-1 dari Cina

2 jam lalu

Hasil Final Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Dibungkam Shi Yu Qi, Indonesia Teringgal 0-1 dari Cina

Anthony Sinisuka Ginting tak mampu berbuat banyak dalam laga perdana final Piala Thomas 2024 melawan tunggal pertama Cina, Shi Yu Qi.

Baca Selengkapnya

Jadwal Final Piala Thomas 2024 Minggu Sore, Berikut Susunan Pemain Indonesia Lawan Cina

7 jam lalu

Jadwal Final Piala Thomas 2024 Minggu Sore, Berikut Susunan Pemain Indonesia Lawan Cina

Simak susunan pemain untuk laga final Piala Thomas 2024 antara Cina vs Indonesia yang akan digelar hari ini, Migggu, mulai 17.00 WIB.

Baca Selengkapnya

Hasil Final Piala Uber 2024: Tuan Rumah Cina Jadi Juara, Indonesia Runner-up

8 jam lalu

Hasil Final Piala Uber 2024: Tuan Rumah Cina Jadi Juara, Indonesia Runner-up

Ester Nurumi Tri Wardoyo yang turun di partai ketiga kalah melawan He Bing Jiao sehingga Cina yang jadi juara PIala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Tak Hanya India, Jepang Juga Kecewa Atas Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

23 jam lalu

Tak Hanya India, Jepang Juga Kecewa Atas Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Pemerintah Jepang menanggapi komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor penghambat pertumbuhan ekonomi di Cina, India dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

1 hari lalu

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Menteri Luar Negeri India menolak komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor yang menghambat pertumbuhan ekonomi negaranya.

Baca Selengkapnya

Soal Internet di Cina, Kampanye Larangan Tautan Ilegal hingga Mengenai Pendapatan Periklanan

1 hari lalu

Soal Internet di Cina, Kampanye Larangan Tautan Ilegal hingga Mengenai Pendapatan Periklanan

Komisi Urusan Intenet Pusat Cina telah memulai kampanye nasional selama dua bulan untuk melarang tautan ilegal dari sumber eksternal di berbagai media

Baca Selengkapnya