Reaksi Mahasiswa Indonesia di Pakistan Terpecah

Reporter

Editor

Jumat, 15 Agustus 2003 09:24 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Sebagian warga Indonesia yang kuliah di Pakistan akan mengangkat senjata di Afganistan jika Amerika Serikat terus mengebom. Tapi ada yang ragu karena Taliban terlibat perang saudara melawan Aliansi Utara.

Kalau AS terus membombardir Afghanistan, mau nggak mau kami akan bangkit dan berjuang mengangkat senjata pergi berjihad, kata Abdul Halim, 24 tahun, mahasiswa Hubungan Internasional dan Politik IIU.

Tapi Halim mengatakan sejumlah mahasiswa lain masih ragu-ragu karena, selain ada serangan dari AS, pemerintah Taliban Afghanistan terlibat perang dengan sesama warga Afganistan yaitu dari Aliansi Utara. Kami nggak mau terlibat kalau mereka masih perang satu sama lain sesama muslim, katanya.

Sedang kelompok mahasiswa Indonesia yang tergabung dalam Forum Ukhuwan Mahasiswa Indonesia (FUMI), justru ingin segera bergabung untuk melawan Amerika Serikat.

Adanya mahasiswa Indonesia yang radikal diakui oleh Kepala Urusan Informasi, Hubungan sosial dan Kebudayaan KBRI, Darmansyah Ayin. Ia juga menyinggung sepuluh mahasiswa yang mengangkat senjata di dekat perbatasan Afganistan.

Mahasiswa itu, kata Darmansyah, semua berasal dari madrasah sekitar Peshawar. Mereka umumnya tak melapor ke kedutaan, kata Darmansyah.

Advertising
Advertising

Menurut sumber Tempo seorang mahasiswa Indonesia di Al-Khair University, yang tak mau disebut namanya, sepuluh orang Indonesia itu masuk ke Pakistan lewat jalur Jamaah Tablig. Jamaah Tablig itu apolitis, tapi orang yang masuk madrasah itu berubah, katanya. (ahmad taufik)

Berita terkait

Desak Polisi Usut Anggota Polda Metro Jaya Pesta Narkoba Secara Terbuka, IPW: Terapkan Jargon Presisi

50 menit lalu

Desak Polisi Usut Anggota Polda Metro Jaya Pesta Narkoba Secara Terbuka, IPW: Terapkan Jargon Presisi

Menurut IPW, polisi pesta narkoba di Depok harus diberi sanksi lebih berat karena mereka tahu mengonsumsi narkoba itu dilarang.

Baca Selengkapnya

Dampak Perceraian dan Fenomena Tanpa Peran Ayah Menurut Psikolog

1 jam lalu

Dampak Perceraian dan Fenomena Tanpa Peran Ayah Menurut Psikolog

Psikolog menyebut perceraian sebagai salah satu penyebab fenomena fatherless atau situasi anak kekurangan kehadiran dan peran ayah.

Baca Selengkapnya

Profil dan Kontroversi Tien Soeharto: Kisah Perjalanan Seorang Ibu Negara

1 jam lalu

Profil dan Kontroversi Tien Soeharto: Kisah Perjalanan Seorang Ibu Negara

Tien Soeharto memiliki profil yang kompleks, seorang ibu negara yang peduli hingga terlibat dalam berbagai kontroversi yang mengiringi masa pemerintahan suaminya.

Baca Selengkapnya

BMKG Prakirakan Hujan Lebat Disertai Petir di Sejumlah Wilayah di Jawa Barat Sepekan Ini

1 jam lalu

BMKG Prakirakan Hujan Lebat Disertai Petir di Sejumlah Wilayah di Jawa Barat Sepekan Ini

BMKG memprakirakan adanya potensi hujan lebat disertai petir 29 April - 5 Mei 2024 di wilayah Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

1 jam lalu

Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

Rutin menulis jurnal bersyukur atau gratitude journal, semacam buku harian, bisa menjadi salah satu cara mengusir perasaan tidak bahagia.

Baca Selengkapnya

AIR 2024 Sukses DIgelar, Kukuhkan Pulau Peninsula Sebagai Destinasi Wisata Olahraga

1 jam lalu

AIR 2024 Sukses DIgelar, Kukuhkan Pulau Peninsula Sebagai Destinasi Wisata Olahraga

AIR 2024 mendukung kawasan Nusa Dua, khususnya Pulau Peninsula sebagai salah satu destinasi wisata olahraga menarik di Bali

Baca Selengkapnya

Rio Reifan Lima Kali Ditangkap karena Narkoba, Polisi: Dia Masih Bilang Khilaf

2 jam lalu

Rio Reifan Lima Kali Ditangkap karena Narkoba, Polisi: Dia Masih Bilang Khilaf

Polisi menyita sejumlah barang bukti dari rumah Rio Reifan berupa narkoba jenis sabu, ekstasi dan obat keras.

Baca Selengkapnya

Begini Taylor Swift Kalahkan The Beatles dalam Perolehan Album Nomor Satu ke-12 di Inggris

2 jam lalu

Begini Taylor Swift Kalahkan The Beatles dalam Perolehan Album Nomor Satu ke-12 di Inggris

Taylor Swift menggemparkan tangga lagu Inggris dengan albumnya The Tortured Poets Department, mengungguli 10 lainnya dan melampaui The Beatles.

Baca Selengkapnya

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

2 jam lalu

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

Menkeu Sri Mulyani Indrawati mengatakan terdapat tiga hal utama dari pertemuan tersebut, yaitu outlook dan risiko ekonomi global.

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

2 jam lalu

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

Perhatikan hal ini sebelum menikah mengingat penyebab perceraian dalam masyarakat biasanya multifaktor.

Baca Selengkapnya