Jatuhnya MH17 Tewaskan 20 Keluarga Sekaligus  

Reporter

Senin, 21 Juli 2014 10:07 WIB

Foto Yuli Hastini bersama suami dan kedua anaknya. Yuli sekeluarga termasuk penumpang pesawat Malaysia Airlines MH17yang ditembak jatuh di Donesk, Ukraina, 17 Juli 2014. AP

TEMPO.CO, Petaling Jaya – Jatuhnya pesawat Malaysia Airlines MH17 membawa duka yang sangat mendalam bagi masyarakat internasional. Sedikitnya ada 20 keluarga tewas dalam satu tembakan rudal yang diduga dilakukan oleh separatis pro-Rusia.

Menurut laporan laman The Star Malaysia, ada dua keluarga yang masing-masing memiliki enam anggota berasal dari Belanda dan Malaysia. Keluarga lainnya beranggotakan lima, empat, dan tiga orang. (Baca: Kewarganegaraan Korban MH17 Selesai Diidentifikasi)

Banyak dari mereka merupakan anak-anak. Setidaknya ada 20 korban berusia di bawah 12 tahun. Sejumlah remaja juga tewas bersama pasangannya yang kembali dari liburan atau baru saja akan berangkat liburan.

Jinte Wals, 15 tahun, begitu bersemangat berlibur ke Malaysia bersama ayah, ibu, dan ketiga saudara kandungnya. Ia sempat mencuit tentang hal itu satu jam sebelum penerbangan dari Amsterdam.

Kecelakaan ini menewaskan keluarga Tambi Jiee dari Malaysia. Bersama istri dan keempat anaknya, Jiee akan pulang ke Malaysia setelah tiga tahun tinggal di Kazakhstan.

Sedangkan warga Belanda Johannes van den Hende berencana kembali ke rumahnya di Melbourne setelah berlibur bersama istri dan tiga anaknya.

Total ada 20 keluarga dalam penerbangan nahas ini. Kebanyakan dari mereka dalam perjalanan liburan atau kembali dari liburannya. (Baca: 8 Kecelakaan Pesawat dengan Korban Terbanyak)

ANINGTIAS JATMIKA | THE STAR

Terpopuler
MH17 Diduga Alihkan Rute untuk Hindari Badai
Tentara Israel Hancurkan 12 Terowongan Hamas
Kebakaran Hutan Washington Hanguskan 100 Rumah














Advertising
Advertising

Berita terkait

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

16 hari lalu

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

KNKT memiliki investigator dan sekretariat untuk membantu proses investigasi kecelakaan di Indonesia, termasuk di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya

Selandia Baru akan Sita Kotak Hitam LATAM Boeing 787

47 hari lalu

Selandia Baru akan Sita Kotak Hitam LATAM Boeing 787

Komisi Investigasi Kecelakaan Transportasi Selandia Baru (TAIC) akan menyita kotak hitam penerbangan LATAM Airlines Boeing 787.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pilot dan Kopilot Batik Air ID-6723 Ketiduran, Sempat Sarapan Mie Instan Sebelum Terbang

50 hari lalu

Kronologi Pilot dan Kopilot Batik Air ID-6723 Ketiduran, Sempat Sarapan Mie Instan Sebelum Terbang

KNKT menjelaskan kronologi pilot-kopilot Maskapai Batik Air tertidur saat terbangkan pesawat dari Kendari ke Jakarta. Ada 153 penumpang dalam pesawat.

Baca Selengkapnya

Hilangnya Pesawat MH370, Misteri Penerbangan Terbesar di Dunia

51 hari lalu

Hilangnya Pesawat MH370, Misteri Penerbangan Terbesar di Dunia

Pesawat MH370 itu hilang dalam perjalanan dari Kuala Lumpur ke Beijing pada 8 Maret 2014 dan hingga kini jejaknya belum terlacak.

Baca Selengkapnya

MH370 Hilang Tanpa Jejak, Berikut Fakta-fakta Menarik di Balik Peristiwa Tragis Itu

52 hari lalu

MH370 Hilang Tanpa Jejak, Berikut Fakta-fakta Menarik di Balik Peristiwa Tragis Itu

Pesawat MH370 hilang dalam penerbangan dari Kuala Lumpur, Malaysia ke Cina. Sepuluh tahun berlalu, jejaknya masih misterius.

Baca Selengkapnya

MH370 Hilang Misterius, Perusahaan AS Klaim Bisa Temukan Lokasi Pesawat Jatuh

53 hari lalu

MH370 Hilang Misterius, Perusahaan AS Klaim Bisa Temukan Lokasi Pesawat Jatuh

MH370 hilang tanpa jejak. Pemerintah Malaysia menyatakan akan mencari lagi pesawat ini jika ada bukti baru.

Baca Selengkapnya

10 Tahun Pesawat Malaysia Airlines MH370 Hilang, Berikut Kilas Balik Tragedi 239 Penumpang Tak Pernah Ditemukan

55 hari lalu

10 Tahun Pesawat Malaysia Airlines MH370 Hilang, Berikut Kilas Balik Tragedi 239 Penumpang Tak Pernah Ditemukan

Pesawat Malaysia Airlines MH370 hilang pada 8 Maret 2014. Sebanyak lokasi dan 239 penumpang sampai sekarang belum ditemukan.

Baca Selengkapnya

10 Tahun Misteri Hilangnya Pesawat MH370, Malaysia Akan Cari Lagi

56 hari lalu

10 Tahun Misteri Hilangnya Pesawat MH370, Malaysia Akan Cari Lagi

Pemerintah Malaysia mendorong pencarian baru atas pesawat Malaysia Airlines penerbangan MH370 yang hilang misterius 10 tahun lalu

Baca Selengkapnya

Bawa 12 Penumpang, Pesawat Smart Air PK-SNJ Kecelakaan di Bandara Aminggaru Papua

5 Februari 2024

Bawa 12 Penumpang, Pesawat Smart Air PK-SNJ Kecelakaan di Bandara Aminggaru Papua

Pesawat Smart Air PK-SNJ mengalami kecelakaan di Bandara Aminggaru, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua Tengah

Baca Selengkapnya

Pesawat Sewaan yang Angkut Pengusaha Rusia Jatuh di Afghanistan, Dua Tewas

22 Januari 2024

Pesawat Sewaan yang Angkut Pengusaha Rusia Jatuh di Afghanistan, Dua Tewas

Enam warga Rusia yang naik pesawat carter dari Thailand, jatuh di Afghanistan.

Baca Selengkapnya