Serangan Gas Beracun, DK PBB Gelar Sidang Darurat

Reporter

Editor

Natalia Santi

Kamis, 22 Agustus 2013 08:16 WIB

Seorang pria duduk di rumah sakit di dekat dua orang anak-anak yang terkena serangan gas beracun di Ghouta, Damaskus, Suriah, Rabu (21/8). REUTERS/Bassam Khabieh

TEMPO.CO, New York - Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-bangsa menggelar sidang darurat yang memerintahkan penyelidikan atas dugaan serangan gas beracun di Ghoutta, pinggiran Ibukota Suriah Damaskus.

Oposisi Suriah menuduh pasukan Presiden Bashar al-Assad menggunakan gas beracun yang menewaskan sedikitnya 1.600 orang, sebagian besar perempuan dan anak-anak.
Serangan terjadi bertepatan dengan kedatangan 20 anggota tim penyelidik senjata kimia PBB.

"Ada keprihatinan mendalam di antara anggota dewan soal tuduhan dan harus ada kejelasan soal apa yang terjadi. Situasi harus dipantau dari dekat," kata Duta Besar Argentina di PBB, Maria Cristina Perceval, yang saat ini menjadi Presiden DK PBB.

Aktivis mengatakan serangan roket pasukan pemerintah Suriah menghantam pinggiran Damaskus, Ain Tarma, Zamalka dan Jobar dini hari. Kantor media Damaskus menyebut angka-angka yang dikumpulkan dari klinik kesehatan mengatakan 150 jenazah ditemukan di Hammouriya, 100 di Kfar Batna, 67 di Saqba, 61 di Douma, 76 di Mouadamiya dan 40 lainnya di pinggiran Damaskus.

Sedikitnya 90 persen tewas karena menghirup gas beracun, sisanya terkena hantaman mortir.

AL JAZEERA | NATALIA SANTI


Berita Terpopuler:
5 Teknologi yang Mengancam Manusia

Ini Kronologi Aksi Gadis Pemotong 'Burung'

Sidang Kasus Cebongan, Hakim dan Oditur Ketakutan

Mantan Napi Ungkap Kengerian Penjara Korea Utara

Beragam Penyebab Rupiah Terjun Bebas

Berita terkait

CIIA: Bahrun Naim Tewas di Suriah, Juga Anaknya yang Kurang Gizi

12 Januari 2018

CIIA: Bahrun Naim Tewas di Suriah, Juga Anaknya yang Kurang Gizi

Direktur Community of Ideological Islamic Analyst (CIIA) Harits Abu Ulya sudah melakukan konfirmasi soal kematian Bahrun Naim.

Baca Selengkapnya

Gadis Cilik Suriah yang Berkicau di Twitter Kunjungi Markas PBB

18 Oktober 2017

Gadis Cilik Suriah yang Berkicau di Twitter Kunjungi Markas PBB

Bana Al Abed, gadis cilik yang mencuit pengalamannya sebagai penduduk Aleppo, Suriah saat dikepung pemberontak diundang ke markas PBB di New York.

Baca Selengkapnya

Tujuh Relawan White Helmets Tewas Ditembak di Suriah

13 Agustus 2017

Tujuh Relawan White Helmets Tewas Ditembak di Suriah

Belum jelas apakah serangan terhadap 7 relawan White Helmets dilakukan atas motif politik atau kriminal

Baca Selengkapnya

Beredar, Video Aparat Turki Siksa Pengungsi Suriah  

31 Juli 2017

Beredar, Video Aparat Turki Siksa Pengungsi Suriah  

Beredar video penjaga perbatasan Turki menyiksa pengungsi Suriah.

Baca Selengkapnya

Indonesia Menyerahkan Ambulans Bantuan untuk Suriah

28 Juli 2017

Indonesia Menyerahkan Ambulans Bantuan untuk Suriah

KBRI Suriah menyerahkan dua ambulans bantuan kemanusiaan dari Dompet Dhuafa dan MER-C kepada Palang Merah Suriah

Baca Selengkapnya

Rumah Sakit Bawah Tanah, Perlindungan Terakhir Paramedis Suriah

23 Juli 2017

Rumah Sakit Bawah Tanah, Perlindungan Terakhir Paramedis Suriah

Guna menghindari terjangan peluru dan bom dari dua pihak yang berperang di wilayah tersebut, petugas medis Suriah membangun rumah sakit bawah tanah

Baca Selengkapnya

Kedutaan Rusia di Suriah Ditembaki dengan Artileri

17 Juli 2017

Kedutaan Rusia di Suriah Ditembaki dengan Artileri

Media pemerintah Suriah meleporkan kedutaan Rusia di Damaskus mengalami penembakan dengan artileri yang menyebakan kerusakan materi.

Baca Selengkapnya

Heboh, Pro Assad dan Oposisi Berkelahi Saat Siaran Langsung

15 Juli 2017

Heboh, Pro Assad dan Oposisi Berkelahi Saat Siaran Langsung

Perdebatan sengit terjadi antara Bilal Daqmaq, kritikus Assad, dan Ahmad Shlash, mantan anggota parlemen Suriah

Baca Selengkapnya

Dokter di Suriah Keluhkan Bantuan Kemanusiaan Turun Drastis

14 Juni 2017

Dokter di Suriah Keluhkan Bantuan Kemanusiaan Turun Drastis

Sejumlah dokter warga Suriah mengungkapkan bantuan kemanusiaan ke Suriah turun drastis dalam dua bulan.

Baca Selengkapnya

Hina Oposisi, Jurnalis Pendukung Assad Diusir dari Gedung PBB

18 Mei 2017

Hina Oposisi, Jurnalis Pendukung Assad Diusir dari Gedung PBB

Delegasi oposisi di PBB mengajukan komplain atas sikap jurnalis Hajli termasuk perilakunya yang dianggap melanggar kode etik jurnalistik.

Baca Selengkapnya