Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tanpa Pemilu, Warga Singapura Kecewa Halimah Yacob Terpilih

image-gnews
Halimah Yacob. AP
Halimah Yacob. AP
Iklan

TEMPO.CO, Singapura - Halimah Yacob terpilih menjadi Presiden baru Singapura telah menciptakan sejarah baru bagi negara itu. Namun tonggak sejarah ini dibayangi kritik sebagian masyarakat negara itu bahwa proses pemilihan Presiden kali ini tidak demokratis.

Ini bukan kali pertama presiden dipilih tanpa ada lawan karena kandidat yang lain terdiskualifikasi. Ini terjadi karena kandidat yang lain tidak memenuhi persyaratan administrasi. 

Baca: Halimah Yacob, Penjual Nasi Padang Kini Jadi Presiden Singapura

Tapi kritik kali ini lebih keras karena ini pertama kalinya posisi Presiden diperuntukkan bagi kelompok etnis tertentu yaitu komunitas Melayu. Dan keputusan untuk menyerahkan posisi ini kepada Halimah menambah kemarahan sebagian warga.

Baca: Halimah Yacob, Wanita Pertama Jadi Presiden Singapura

"Semua orang Singapura merasa tidak senang karena meritokrasi dan keadilan dalam pemilihan umum, yang menjadi nilai inti Singapura, tercemar karena ada upaya memenuhi tujuan politik tertentu," kata Sudhir Thomas Vadaketh, pengamat politik Singapura, seperti yang dilansir DW pada 13 September 2017.

Kritikan terhadap pemilihan yang tidak mencerminkan demokrasi itu juga membanjiri Internet dengan pengguna Facebook bernama Pat Eng menulis: "Terpilih tanpa pemilihan. Sungguh lelucon. "

Pengguna media sosial lainnya, Hussain Shamsuddin, juga mengaku kecewa dan mengatakan "Sebagai orang di negara demokratis, saya sangat malu."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Jangan bilang itu pemilihan jika kita, orang Singapura tidak bisa memberikan suara," kata Fazly Jijio Din Facebook.

"Saya akan memanggilnya Presiden yang Ditunjuk (Presiden Select) mulai sekarang," kata Joel Kong di situs jejaring sosial.

Sementara beberapa pos ditandai dengan hashtag #NotMyPresident juga telah menjadi tranding topik di Twitter Singapura.

Komisi Pemilihan Presiden setempat memutuskan untuk mengizinkan hanya kandidat dari masyarakat Melayu untuk maju dalam pemilihan presiden 2017. Ini merupakan upaya untuk mendorong kerukunan di negara kota berpenduduk 5,5 juta orang, yang didominasi oleh etnis Cina.

Halimah, 63, menjadi satu-satunya kandidat setelah dua kandidat lainnya dianggap tidak memenuhi persyaratan administrasi untuk mengikuti pemilihan presiden.

Kepala negara Singapura memiliki wewenang terbatas termasuk memveto pemilihan pejabat senior. Selama ini jarang terjadi ketegangan di pemerintahan Singapura. Halimah Yacob bakal menempati posisi ini ke depan.

THE GUARDIAN|DW|YON DEMA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Konser IU di Singapura, Ini Detail dan Panduan Menuju Singapore Indoor Stadium

1 hari lalu

Penyanyi IU atau Lee Ji Eun, Instagram.com/@dlwlrma
Konser IU di Singapura, Ini Detail dan Panduan Menuju Singapore Indoor Stadium

Konser IU akan digelar konser di Singapura pada 20 dan 21 April 2024


Curi Barang Mewah di Bandara Changi Singapura, Seorang Turis Ditahan Dua Bulan Kemudian

2 hari lalu

Jewel di Bandara Changi, Singapura. (foto: Jiachen Lin)
Curi Barang Mewah di Bandara Changi Singapura, Seorang Turis Ditahan Dua Bulan Kemudian

Turis wanita ini mencuri ikat pinggang dan produk kosmetik yang nilainya belasan juta di Bandara Changi Singapura.


10 Negara dengan Biaya Hidup Termahal di Dunia, Ada Tetangga RI

3 hari lalu

Marina Bay Sands, hotel dan resor ikonik Singapura (TEMPO/Mila Novita)
10 Negara dengan Biaya Hidup Termahal di Dunia, Ada Tetangga RI

10 negara dengan biaya hidup tertinggi pada 2024, Singapura masuk.


PM Singapura Lee Hsien Loong Umumkan akan Mundur pada 15 Mei 2024

4 hari lalu

Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong berjabat tangan dengan Lawrence Wong saat konferensi pers di Istana, di Singapura 16 April 2022. SPH Media/The Straits Times/Lim Yaohui via REUTERS
PM Singapura Lee Hsien Loong Umumkan akan Mundur pada 15 Mei 2024

Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong mengumumkan pengunduran dirinya mulai 15 Mei 2024


Menilik Tradisi Lebaran di Singapura

11 hari lalu

Festival Cahaya di Geylang Serai, Singapore. (www.visitsingapore.com)
Menilik Tradisi Lebaran di Singapura

Secara umum tradisi Lebaran di Singapura tidak jauh berbeda dengan di Indonesia


Serobot Antrean dan Meludah Saat Nonton Konser Bruno Mars, Una Dembler Minta Jangan Dicontoh

13 hari lalu

Una Dembler
Serobot Antrean dan Meludah Saat Nonton Konser Bruno Mars, Una Dembler Minta Jangan Dicontoh

Meski mengakui telah meludah penonton lain dan membuat keributan, Una Dembler membantah bahwa ia telah menyerobot antrean.


Taruh Daging Babi di Masjid, Singapura Hukum Pria Ini 3 Bulan Penjara

15 hari lalu

Daging Babi dan Daging Sapi. shutterstock.com
Taruh Daging Babi di Masjid, Singapura Hukum Pria Ini 3 Bulan Penjara

Singapura menghukum seorang kurir makanan 3 bulan penjara karena menaruh daging babi kaleng di rak masjid.


SkyOrb Kabin Baru Singapore Cable Car yang Futuristik dengan Lapisan Berkilau

17 hari lalu

Kabin SkyOrb Singapore Cable Car. (dok. Mount Faber Leisure Group)
SkyOrb Kabin Baru Singapore Cable Car yang Futuristik dengan Lapisan Berkilau

Ada tujuh unit SkyOrb yang disediakan Singapore Cable Car untuk memanjakan wisatawan melihat panorama kota


Sukses di Jerman, Harry Potter: Visions of Magic akan Hadir di Singapura Tahun 2024

18 hari lalu

Harry Potter: Visions of Magic akan hadir Singapura pada kuartal keempat tahun 2024.  Instagram.com/@harrypottervisionsofmagic
Sukses di Jerman, Harry Potter: Visions of Magic akan Hadir di Singapura Tahun 2024

Harry Potter: Visions of Magic edisi Singapura ini akan diadakan di dalam ruangan dengan lebih luas


5 Hal Mengenai Kecelakaan di Jembatan Baltimore

22 hari lalu

Bagian dari jembatan Francis Scott Key yang runtuh setelah ditabrak kapal kontainer Dali di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Insiden ini menyebabkan sebagian besar Jembatan Francis Scott Key runtuh yang menyebabkan beberapa kendaraan yang melintasi terperosok ke Sungai Patapsco. U.S. Army Corps of Engineers/Handout via REUTERS
5 Hal Mengenai Kecelakaan di Jembatan Baltimore

Jembatan Francis Scott Key ditabrak Kapal Kargo Dali di sepanjang Interstate 695, Baltimore, Maryland pada Selasa, 26 Maret 2024