Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemerintah Burkina Faso Larang Kontes Wanita Berpantat Besar

Editor

Natalia Santi

image-gnews
noticias247fm.com
noticias247fm.com
Iklan

TEMPO.CO, Ouagadougou - Pemerintah Burkina Faso melarang sebuah kontes kecantikan tahunan untuk memilih seorang wanita berpantat paling besar dengan alasan acara tersebut seksis.

Iklan acara "Miss Bim-bim" yang digelar untuk ketiga kalinya tahun ini, memperlihatkan foto dua wanita berpakaian lengkap dengan pantat sangat besar. Iklan itu memicu protes keras di media sosial.

"Peran kami adalah  untuk melakukan apa saja guna mencegah rusaknya citra wanita," kata Menteri Perempuan, Solidaritas Nasional dan Keluarga Burkina Faso, Laure Zongo dalam sebuah pernyataan. Dia menambahkan kritik dari media sosial mendorongnya untuk bertindak.

Pihak penyelenggara acara tersebut, Hamado Doambahe menegaskan tujuan acaranya adalah mempromosikan citra tubuh yang lebih positif bagi perempuan Afrika dan mendorong agar para perancang busana menggunakan kostum Afrika.

Kontes serupa Miss Bim-bim banyak digelar di negara-negara Afrika Barat lainnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pegiat hak-hak perempuan memiliki pandangan beragam soal kecenderungan di banyak budaya Afrika yang mengagumi perempuan berbadan besar.

Sambil menyambut pergeseran dari pandangan yang biasanya mengagungkan wanita bertubuh kurus, seperti yang dipromosikan industri fashion global, mereka menyayangkan para pria yang menghakimi bentuk tubuh perempuan.

Kepala Dewan Tinggi Komunikasi Burkina Faso, Nathalie Some, mengimbau agar dalam iklan, media dan seni, hak-hak perempuan dan anak harus dilindungi.

REUTERS | NATALIA SANTI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Puan dan Peserta KTT di Prancis Sepakat Perjuangkan Hak Perempuan

45 hari lalu

Puan dan Peserta KTT di Prancis Sepakat Perjuangkan Hak Perempuan

Sejumlah gagasan yang disampaikan Puan diadopsi pada joint statement di KTT Ketua Parlemen Perempuan.


International Women's Day Jogja 2024, Srikandi UGM: Rebut Kembali Hak Perempuan yang Tidak Diperjuangkan Pejabat Negara

46 hari lalu

Salah satu turunan tuntutan utama aksi International Women's Day Jogja 2024 berupa akses pendampingan bagi korban kekerasan difabel, pada Jumat 8 Maret 2024. TEMPO/Rachel Farahdiba R
International Women's Day Jogja 2024, Srikandi UGM: Rebut Kembali Hak Perempuan yang Tidak Diperjuangkan Pejabat Negara

Peringatan International Women's Day Jogja 2024, Ketua Divisi Aksi dan Propaganda Srikandi UGM sebut mengusung tema "Mari Kak Rebut Kembali!"


Kejutan Piala Afrika 2023: Afrika Selatan Singkirkan Maroko untuk Lolos ke Babak Perempat Final

31 Januari 2024

Pemain Afrika Selatan Teboho Mokoena melakukan selebrasi bersama rekan-rekannya setelah mencetak gol ke gawang Maroko dalam babak 16 besar Piala Asia di Laurent Pokou Stadium, San Pedro, Ivory Coast, 30 Januari 2024. REUTERS/Siphiwe Sibeko
Kejutan Piala Afrika 2023: Afrika Selatan Singkirkan Maroko untuk Lolos ke Babak Perempat Final

Mali juga memastikan tempat di perempat final Piala Afrika 2023 dengan kemenangan 2-1 atas Burkina Faso.


2024, Lima Krisis Kemanusiaan Teratas yang Tak Boleh Diabaikan Dunia

2 Januari 2024

Seorang anak menghadap ke kamp pengungsi dekat perbatasan Chad-Sudan. Sekitar setengah juta orang, sebagian besar suku Masalit, telah meninggalkan Sudan menuju Chad.  REUTERS/El Tayeb Siddig
2024, Lima Krisis Kemanusiaan Teratas yang Tak Boleh Diabaikan Dunia

Dunia telah menyaksikan krisis kemanusiaan terburuk di negara-negara konflik, seperti Sudan dan Palestina pada 2023.


6 Negara yang Aman untuk Solo Traveling Perempuan

8 Desember 2023

Melakukan solo traveling untuk perempuan kini bukanlah hal yang mustahil. Berikut ini rekomendasi negara yang aman untuk solo traveling perempuan. Foto: Flickr
6 Negara yang Aman untuk Solo Traveling Perempuan

Melakukan solo traveling untuk perempuan kini bukanlah hal yang mustahil. Berikut ini rekomendasi negara yang aman untuk solo traveling perempuan.


Nasabah PNM Mekaar Aceh Menjadi Teladan Pemecahan KDRT

25 November 2023

Nasabah PNM Mekaar Aceh Menjadi Teladan Pemecahan KDRT

Kisah Juliana soal perempuan dan perjuangan atas hak-haknya.


Piala Dunia U-17 2023: Dampingi Burkina Faso U-17 Main di Bandung, Brahima Traore Terkenang saat Main di Persib

19 November 2023

Pelatih Burkina Faso U-17 Brahima Traore. FIFA
Piala Dunia U-17 2023: Dampingi Burkina Faso U-17 Main di Bandung, Brahima Traore Terkenang saat Main di Persib

Brahima Traore mengungkapkan apa yang dirasakannya saat masuk ruang ganti Stadion Si Jalak Harupat Bandung di Piala Dunia U-17 2023.


Hasil Piala Dunia U-17: Burkina Faso Kalahkan Korea Selatan 2-1

18 November 2023

Pesepak bola Timnas Burkina Faso U-17, Emmanuel Ouedraogo menahan bola pada pertandingan Grup E Piala Dunia U-17 2023 melawan Timnas Amerika Serikat U-17 di Jakarta Intenational Stadium (JIS), Jakarta, Rabu, 15 November 2023.  TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Hasil Piala Dunia U-17: Burkina Faso Kalahkan Korea Selatan 2-1

Timnas Burkina Faso U-17 berhasil mengalahkan Korea Selatan dengan skor 2-1 dalam laga ketiga Grup E Piala Dunia U-17 2023.


Hasil Piala Dunia U-17 2023: Amerika Serikat Lolos ke 16 Besar Usai Menang 2-1 atas Burkina Faso

15 November 2023

Pesepak bola Timnas Amerika Serikat Keyrol Figueroa (kedua kanan) berusaha melewati hadangan pesepak bola Timnas Burkina Faso Landry Yameogo (kanan) dalam penyisihan Grup E Piala Dunia U-17 di Jakarta International Stadium, Jakarta, Rabu 15 November 2023. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/app
Hasil Piala Dunia U-17 2023: Amerika Serikat Lolos ke 16 Besar Usai Menang 2-1 atas Burkina Faso

Timnas Amerika Serikat berhasil memetik kemenangan kedua pada babak penyisihan Grup E Piala Dunia U-17 2023 usai mengalakan Burkina Faso 2-1.


5 Destinasi Wisata di Burkina Faso

13 November 2023

Bobo Dioulasso di Burkina Faso. Wikipedia
5 Destinasi Wisata di Burkina Faso

Burkina Faso salah satu negara di Afrika Barat yang memiliki daya pikat untuk pelancong