Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Kristiani Tangkal ISIS di Media Sosial  

image-gnews
Gerakan solidaritas
Gerakan solidaritas "Nun". Facebook.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pejuang Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) telah menguasai banyak kota di Irak. Kelompok esktremis pimpinan Abu Bakr al-Baghdadi ini secara brutal membantai siapa saja yang mereka anggap menghalangi, baik tentara maupun warga sipil. Walhasil, umat Kristen berbondong-bondong keluar dari salah satu kota terbesar di Irak, Mosul, yang telah dikuasai gerilyawan ISIS. (Baca: ISIS Kubur Hidup-hidup Anak dan Perempuan Yazidi)

Umat Kristen diberi opsi tidak mengenakkan: boleh tetap tinggal di Mosul dengan membayar pajak khusus, pindah agama, meninggalkan kota itu, atau dibunuh. Dalam dua pekan terakhir, rumah-rumah umat Kristen di Irak diberi tanda huruf "N" yang berarti "Nazareth", istilah yang mengacu pada orang-orang Kristen. Meski begitu, ISIS belum mengambil tindakan lebih lanjut. (Baca:Tahanan ISIS Ancam Bunuh Pastor AS di Iran)

Atas hal ini, timbul gerakan kampanye di media sosial untuk menentang perbuatan ISIS itu. Banyak orang di dunia maya memasang foto profil berhuruf Arab "nun" pada akun Facebook dan Twitter mereka. Gerakan ini mendunia. Warga Indonesia termasuk yang ikut bersolidaritas. (Baca:Diultimatum ISIS, Umat Kristen Tinggalkan Mosul)

Pemilik akun Facebook, Mawar Kusuma, mengaku memasang foto profil "nun" pada akunnya sebagai bentuk solidaritas terhadap penderitaan umat Kristen di Irak dan Suriah akibat perbuatan ISIS. “Lebih kepada solidaritas terhadap teman-teman yang mengalami kekerasan di Irak oleh ISIS,” kata Mawar ketika dihubungi, Jumat, 15 Agustus 2014.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Serangan-serangan Bom di Pakistan selama 2023

2 hari lalu

Orang-orang berkumpul di luar rumah sakit Mastung, menyusul serangan bunuh diri mematikan saat berlangsungnya perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW di provinsi Balochistan, Pakistan, 29 September 2023. Shaheed Nawab Ghous Bakhsh Raisani Memorial Hospital Mastung/Handout via REUTERS
Serangan-serangan Bom di Pakistan selama 2023

Sejak Januari tahun ini, Pakistan dilanda gelombang serangan bom dengan insiden paling mematikan terjadi di sebuah masjid di komplek keamanan.


Bom bunuh Diri Koyak Dua Masjid di Pakistan, Sekurangnya 57 Orang Tewas

3 hari lalu

Pria dan staf paramedis mengevakuasi seorang pria, yang terluka dalam ledakan di Masjid Mastung, dari ambulans di luar rumah sakit di Quetta, Pakistan 29 September 2023. REUTERS/Stringer
Bom bunuh Diri Koyak Dua Masjid di Pakistan, Sekurangnya 57 Orang Tewas

Belum ada kelompok yang mengaku bertanggung jawab atas ledakan dua bom bunuh diri itu.


Iran Sebut Plot ISIS untuk 30 Ledakan Serentak di Teheran Digagalkan

7 hari lalu

Sebuah kaca yang dilubangi peluru setelah serangan penembakan di Kuil Shah Cheragh di Shiraz, Iran 13 Agustus 2023. Mohammadreza Dehdari/ISNA/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
Iran Sebut Plot ISIS untuk 30 Ledakan Serentak di Teheran Digagalkan

Kementerian Intelijen menyatakan serangan itu direncanakan oleh ISIS tetapi metode dan cara kerja mirip musuh bebuyutan Iran, Israel.


30 Bom Siap Meledak Dijinakkan, Iran Tangkap 28 Teroris Terkait ISIS

7 hari lalu

Ilustrasi bom bunuh diri. shutterstock.com
30 Bom Siap Meledak Dijinakkan, Iran Tangkap 28 Teroris Terkait ISIS

iran menyatakan telah menjinakkan 30 bom yang siap meledak.


Cina Tawarkan Bantuan kepada Suriah Keluar dari Isolasi Diplomatik

10 hari lalu

Presiden Tiongkok Xi Jinping bertemu dengan Presiden Suriah Bashar al-Assad di kota Hangzhou timur, dalam gambar selebaran yang dirilis oleh Sana pada 22 September 2023, Suriah. SANA/Handout via REUTERS
Cina Tawarkan Bantuan kepada Suriah Keluar dari Isolasi Diplomatik

Cina menawarkan bantuan untuk membangun kembali Suriah yang dilanda perang dan mendapatkan kembali status regionalnya.


Investor Timur Tengah Disebut Berminat Beli Inter Milan dari Suning

10 hari lalu

Pemain Inter Milan Lautaro Martinez saat berselebrasi. REUTERS/Daniele Mascolo
Investor Timur Tengah Disebut Berminat Beli Inter Milan dari Suning

Pemilik Inter Milan sedang berjuang untuk membayar kembali pinjaman Rp 4,49 triliun dari Oaktree.


Sejarah Musik Kasidah, Ada Sebelum Islam hingga Dipentaskan di Eropa oleh Para Ibu dari Indonesia

14 hari lalu

Sejumlah Muslim Sufi Libya memainkan rebana dan melantunkan nyanyian dalam peringatan hari kelahiran Nabi Muhammad di Benghazi, Libya, 22 Desember 2015. REUTERS/Esam Omran Al-Fetori
Sejarah Musik Kasidah, Ada Sebelum Islam hingga Dipentaskan di Eropa oleh Para Ibu dari Indonesia

Perjalanan musik kasidah dimulai sebelum Islam berkembang. Kesenian itu menggebrak Jerman oleh ibu ibu dari Indonesia


Presiden Sri Lanka Selidiki Tudingan Bos Intelijen Dalangi Bom Paskah 2019

22 hari lalu

Presiden Sri Lanka Selidiki Tudingan Bos Intelijen Dalangi Bom Paskah 2019

Presiden Sri Lanka mengumumkan penyelidikan atas tuduhan bahwa bos intelijen terlibat dalam serangan bom Paskah pada 2019.


Baku Tembak dengan ISIS di Irak, Tentara Prancis Tewas

33 hari lalu

Anggota Pasukan Khusus Irak mengambil posisi saat melakukan operasi militer 'Solid Will', ketika melawan militan ISIS di gurun Anbar, Irak 23 April 2022. REUTERS/Thaier Al-Sudani
Baku Tembak dengan ISIS di Irak, Tentara Prancis Tewas

Seorang tentara Prancis tewas dalam baku tembak selama empat jam di Irak dengan kelompok ISIS


Kirgistan Pulangkan 95 Anggota Keluarga Milisi ISIS dari Kamp Suriah

33 hari lalu

Beberapa istri milisi ISIS menumpang mobil bak terbuka dengan membawa paket bantuan di kamp pengungsian al-Hol , Hasaka, Suriah, 1 April 2019.  Sebagian besar perempuan dan anak yang tinggal di kamp ini telah kehilangan suami dan ayah mereka yang merupakan anggota kelompok militan ISIS yang tewas dalam pertempuran.  REUTERS/Ali Hashisho
Kirgistan Pulangkan 95 Anggota Keluarga Milisi ISIS dari Kamp Suriah

Ini merupakan operasi repatriasi ketiga Kirgistan atas warga negaranya dari Suriah