Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Warga Palestina Usir Pejabat Otoritas Palestina dari Pemakaman Korban Serangan Israel

Editor

Ida Rosdalina

image-gnews
Sebuah senjata diletakkan di atas jasad warga Palestina, Mohammad al-Shami yang terbunuh selama operasi militer Israel, selama pemakamannya di Jenin di Tepi Barat yang diduduki Israel 5 Juli 2023. REUTERS/Ammar Awad
Sebuah senjata diletakkan di atas jasad warga Palestina, Mohammad al-Shami yang terbunuh selama operasi militer Israel, selama pemakamannya di Jenin di Tepi Barat yang diduduki Israel 5 Juli 2023. REUTERS/Ammar Awad
Iklan

TEMPO.CO, JakartaKerumunan orang di Jenin marah terhadap pejabat senior Otoritas Palestina di sebuah pemakaman, Rabu, 5 Juli 2023, karena lemahnya tanggapan mereka terhadap salah satu operasi militer terbesar Israel di Tepi Barat yang diduduki selama bertahun-tahun. Operasi dua hari, yang menurut militer Israel menargetkan infrastruktur dan depot senjata faksi militan di kamp pengungsi Jenin, menyisakan jalan-jalan yang rusak dan mobil yang terbakar dan memicu kemarahan di seluruh dunia Arab.

Sedikitnya 12 warga Palestina tewas dan sekitar 100 terluka dalam serangan yang dimulai dengan serangan drone larut malam, diikuti oleh penyisiran yang melibatkan lebih dari 1.000 tentara Israel.

Satu tentara Israel terbunuh dalam operasi itu.

Pada pemakaman 10 orang yang tewas, tiga pemimpin senior Otoritas Palestina - lembaga yang menjalankan pemerintahan tanpa kekuasaan di beberapa bagian Tepi Barat - dipaksa pergi oleh ribuan orang, termasuk puluhan pria bersenjata, meneriakkan "Keluar! Keluar!" Menyusul penarikan pasukan Israel pada Selasa malam, para pemimpin Jihad Islam yang didukung Iran dan faksi bersenjata lainnya mengklaim kemenangan, dan suasana di antara warga yang pulang ke kamp tampak menantang.

Pasukan Israel menahan 150 tersangka militan, menyita senjata dan ranjau pinggir jalan - termasuk gudang senjata di bawah masjid - dan menghancurkan sebuah pusat komando, kata tentara. Dikatakan semua warga Palestina yang tewas adalah pejuang bersenjata. Jihad Islam dan Hamas mengklaim hanya lima orang yang tewas sebagai anggota.

Saat pasukan mundur semalam, Israel melaporkan tembakan roket dari Jalur Gaza, wilayah Palestina lainnya. Roket ditembak jatuh dan angkatan udara Israel menyerang sasaran di Gaza milik Hamas yang berkuasa, tidak menimbulkan korban. Sebagai tanda lebih lanjut dari kekerasan yang meluas dari Jenin, seorang Palestina menabrakkan mobilnya ke pejalan kaki di Tel Aviv dan melakukan aksi penikaman, melukai delapan orang sebelum dia ditembak mati. Hamas mengklaimnya sebagai anggota.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


27 Warga Gaza Tewas Kena Serangan Militer Israel di Tengah Kampanye Bebas Polio

12 jam lalu

Warga Palestina memeriksa reruntuhan bangunan sekolah untuk mencari para korban setelah terkena serangan Israeldi tengah konflik Israel-Hamas, di Kota Gaza, 1 September 2024.  Sekolah tersebut yang menjadi tempat penampungan warga Palestina terlantar akibat perang. REUTERS/Dawoud Abu Alkas
27 Warga Gaza Tewas Kena Serangan Militer Israel di Tengah Kampanye Bebas Polio

Tim medis di Gaza mengungkap serangan militer Israel di sepanjang Jalur Gaza menewaskan setidaknya 27 warga Palestina


Tentara Israel Ditarik dari Jenin Tepi Barat

1 hari lalu

Seorang wanita berjalan dengan anak-anak di samping ambulans ketika kendaraan militer Israel lewat selama penggerebekan, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Jenin, di Tepi Barat yang diduduki Israel, 14 Desember 2023. REUTERS/Raneen Sawafta
Tentara Israel Ditarik dari Jenin Tepi Barat

Kepergian tentara Israel dari Jenin Tepi Barat meninggalkan puing-puing bangunan, jalanan rusak dan puluhan warga Palestina ditahan.


Top 3 Dunia: Video Sandera Israel hingga Pertemuan Paus Fransiskus dan Imam Masjid Istiqlal

1 hari lalu

Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar (kanan) bersama Uskup Agung Jakarta Ignatius Kardinal Suharyo (kiri) menyambut kedatangan  Paus Fransiskus di Plaza Al Fatah, kompleks Masjid Istiqlal, Jakarta, Kamis 5 September 2024. Paus Fransiskus bersama akan menandatangani dokumen kemanusiaan dalam kunjungan apostoliknya ke Indonesia. Paus akan meneken dokumen berisi komitmen kerukunan hidup beragama bersama Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar. TEMPO/Subekti.
Top 3 Dunia: Video Sandera Israel hingga Pertemuan Paus Fransiskus dan Imam Masjid Istiqlal

Berita Top 3 Dunia pada Kamis 5 September 2024 diawali oleh Brigade Al Qassam Hamas merilis lagi rekaman video dari dua sandera Israel


Janji Hamas: Tak Ada Kesepakatan tanpa Israel Angkat Kaki dari Jalur Gaza

1 hari lalu

Pemimpin Hamas Khalil al-Hayya, memimpin doa bersama denga warga Palestina saat melakukan salat tarawih jelang hari pertama bulan Ramadan di tenda kamp protes dekat perbatasan Gaza-Israel, 16 Mei 2018. AP
Janji Hamas: Tak Ada Kesepakatan tanpa Israel Angkat Kaki dari Jalur Gaza

Hamas mengatakan bahwa setiap kesepakatan harus merupakan akhir dari agresi dan penarikan penuh Israel dari seluruh Gaza.


Keluarga Sandera Desak Amerika Serikat buat Kesepakatan Sepihak dengan Hamas

1 hari lalu

Aksi unjuk rasa yang menyerukan pemulangan segera para sandera yang ditawan di Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di dekat kediaman Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu di Yerusalem, 2 September 2024. Massa menuntut Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mencapai gencatan senjata dengan kelompok Palestina Hamas untuk membawa pulang tawanan yang tersisa. REUTERS/Ronen Zvulun
Keluarga Sandera Desak Amerika Serikat buat Kesepakatan Sepihak dengan Hamas

Keluarga sandera Amerika Serikat yang ditawan Hamas mendesak Gedung Putih untuk membuat kesepakatan sepihak dengan Hamas dan mengabaikan Israel


Netanyahu Berkukuh Israel Tak Akan Tinggalkan Koridor Philadelphia di Gaza

2 hari lalu

Netanyahu Berkukuh Israel Tak Akan Tinggalkan Koridor Philadelphia di Gaza

Netanyahu mengatakan Israel akan bertahan di koridor Philadelphia di perbatasan antara Gaza dan Mesir hingga Hamas musnah.


Israel Habiskan Rp 1000 T untuk Biayai Perang Melawan Hamas di Gaza

2 hari lalu

Bezalel Smotrich. REUTERS
Israel Habiskan Rp 1000 T untuk Biayai Perang Melawan Hamas di Gaza

Perang Gaza merupakan perang terpanjang dan termahal dalam sejarah Israel dengan biaya langsung hingga sekitar Rp 1000 triliun.


Mantan Jenderal Israel: 'Bukan Hamas yang Bakal Runtuh, tapi Israel'

2 hari lalu

Tangkapan layar dari video menunjukkan roket yang diluncurkan oleh Brigade Al Quds ke arah Askalan yang diduduki Israel. (Media Militer Brigade al-Quds)
Mantan Jenderal Israel: 'Bukan Hamas yang Bakal Runtuh, tapi Israel'

Media Israel menyoroti "pemulihan kemampuan Hamas di Gaza utara," sementara Jenderal cadangan Yitzhak Brik memperingatkan kerugian militer.


35 Warga Gaza Tewas dalam Serangan Israel di Tengah Kampanye Bebas Polio

3 hari lalu

Warga Palestina berjalan di rumah sakit Shifa setelah perbaikan dan pembukaan kembali unit gawat darurat yang rusak akibat serangan Israel, di tengah konflik Israel-Hamas, di Kota Gaza, 1 September 2024. REUTERS/Mahmoud Issa
35 Warga Gaza Tewas dalam Serangan Israel di Tengah Kampanye Bebas Polio

Di antara 35 korban tewas pada 3 September 2024 ,ada empat perempuan di selatan Gaza dan delapan orang dekat sebuah rumah sakit di Gaza City.


Apakah Koridor Philadelphia yang Selalu Disebut-sebut Netanyahu?

3 hari lalu

Pengungsi Palestina, yang meninggalkan rumah mereka akibat serangan Israel, berlindung di tenda kamp, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Rafah di selatan Jalur Gaza, 19 Juni 2024. REUTERS/Hatem Khale
Apakah Koridor Philadelphia yang Selalu Disebut-sebut Netanyahu?

Penguasaan Israel atas koridor Philadelphia, seperti yang diinginkan Netanyahu berarti pendudukan kembali Jalur Gaza secara de facto.