Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gereja Spanyol Temukan Ratusan Tersangka Pelecehan Seksual Anak dalam 80 Tahun

Editor

Ida Rosdalina

image-gnews
Ilustrasi pelecehan seksual pada anak laki-laki. Shutterstock
Ilustrasi pelecehan seksual pada anak laki-laki. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, JakartaInvestigasi oleh Gereja Katolik Spanyol terhadap pelecehan seksual anak oleh anggota klerus dan staf non-klerus sejauh ini telah mengidentifikasi 728 tersangka pelaku dan 927 korban sejak 1940-an, menurut laporan awalnya.

"Kami mengakui kerugian yang ditimbulkan," kata Jose Gabriel Vera, juru bicara Konferensi Wali Gereja Spanyol. "Kami ingin membantu semua korban...untuk menemani mereka dalam penyembuhan mereka."

Masalah ini menjadi sorotan di Spanyol pada 2021 setelah surat kabar El Pais melaporkan lebih dari 1.200 dugaan kasus, bertahun-tahun setelah skandal pelecehan seksual mengguncang Gereja di negara-negara seperti AS, Irlandia, dan Prancis.

Beberapa penyelidikan telah diluncurkan, termasuk yang dipimpin oleh ombudsman negara itu, dan penyelidikan internal Gereja sendiri.

"Kami ingin tahu apa yang salah dalam pemilihan calon imam, apa yang salah selama pelatihan mereka ... apa yang menyebabkan seseorang yang memutuskan untuk menyerahkan dirinya kepada Tuhan, menyerahkan dirinya pada pelecehan seksual," kata Vera.

Laporan tersebut, yang mengumpulkan kesaksian para korban dan bukan merupakan bukti bersalah atau tidak bersalah, mengatakan lebih dari 99% tersangka pelaku adalah laki-laki dan setengah dari pelakunya adalah pemuka agama. Sebagian besar kasus yang tercatat terjadi pada 1960-an-1980-an.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut para korban – sebagian besar dari mereka lelaki – lebih dari 63% terduga pelaku pelecehan telah meninggal dunia.

Tahun lalu, kantor kejaksaan nasional Spanyol menulis dalam surat kepada ombudsmpan bahwa penyelidikan internal Gereja "sebagian" dan "tidak banyak berguna".

REUTERS

Pilihan Editor: Renungan Malam Peristiwa Tiananmen Beralih ke Luar Negeri Setelah Hong Kong Bungkam

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Dekat dengan Palestina, Ini Alasan Irlandia Mengakui Negara Palestina

2 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez dan Taoiseach (Perdana Menteri) Irlandia Simon Harris menghadiri konferensi pers pada hari pertemuan mereka untuk membahas pengakuan negara Palestina, di Dublin, Irlandia, 12 April 2024. REUTERS/Clodagh Kilcoyne
Dekat dengan Palestina, Ini Alasan Irlandia Mengakui Negara Palestina

Irlandia selangkah lebih dekat mengakui negara Palestina. Perdana Menteri Irlandia Simon Harris pun menyatakan ingin melakukannya bersama Spanyol dkk.


4 Destinasi Wisata di Kepulauan Canary Spanyol Diserbu Turis, Warga Malah Aksi Mogok Makan

4 hari lalu

Kepulauan Canary, Spanyol (Pixabay)
4 Destinasi Wisata di Kepulauan Canary Spanyol Diserbu Turis, Warga Malah Aksi Mogok Makan

Destinasi Wisata di Kepulauan Canary terus diserbu turis, membuat warga lakukan aksi mogok makan. Berikut 4 tujuan wisata unggulan di sana.


Lonjakan Wisatawan Buat Warga Kepulauan Canary Protes Mogok Makan, Profil Kepulauan di Spanyol Itu

4 hari lalu

Kepulauan Canary, Spanyol (Pixabay)
Lonjakan Wisatawan Buat Warga Kepulauan Canary Protes Mogok Makan, Profil Kepulauan di Spanyol Itu

Warga Kepulauan Canary lakukan mogok makan akibat membludaknya turis. Begini profil Kepulauan Canary di wilayah Spanyol.


Setelah 6 Bulan Perang di Gaza, Bagaimana Dukungan Eropa terhadap Palestina?

4 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez dan Taoiseach (Perdana Menteri) Irlandia Simon Harris menghadiri konferensi pers pada hari pertemuan mereka untuk membahas pengakuan negara Palestina, di Dublin, Irlandia, 12 April 2024. REUTERS/Clodagh Kilcoyne
Setelah 6 Bulan Perang di Gaza, Bagaimana Dukungan Eropa terhadap Palestina?

Spanyol dan Irlandia sedang mendiskusikan rencana kolektif untuk mengakui Negara Palestina di tengah-tengah perang Israel di Gaza.


Warga Kepulauan Canary Mogok Makan Justru karena Wisatawan Membludak, Ini Alasannya

4 hari lalu

Suasan kota Gran Canaria di Kepulauan Canary. Foto: @m_etn
Warga Kepulauan Canary Mogok Makan Justru karena Wisatawan Membludak, Ini Alasannya

Warga Kepulauan Canary, Spanyol melakukan mogok makan justru saat terjadi lonjakan wisatawan. Apa alasannya?


Irlandia, Spanyol, Norwegia Kian Dekat untuk Akui Negara Palestina

5 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez dan Taoiseach (Perdana Menteri) Irlandia Simon Harris berjabat tangan pada hari pertemuan mereka untuk membahas pengakuan negara Palestina, di Dublin, Irlandia, 12 April 2024. REUTERS/Clodagh Kilcoyn
Irlandia, Spanyol, Norwegia Kian Dekat untuk Akui Negara Palestina

PM Spanyol Pedro Sanchez mengatakan deklarasi mengenai Negara Palestina akan dilakukan "bila kondisinya memungkinkan".


Indonesia Sambut Kunjungan Paus Fransiskus pada September 2024

5 hari lalu

Paus Fransiskus mengadakan audiensi umum mingguan, di aula Paulus VI di Vatikan, 3 Januari 2024. Media Vatikan/Handout via REUTERS/File Foto
Indonesia Sambut Kunjungan Paus Fransiskus pada September 2024

Kemlu menyatakan bahwa Indonesia siap menyambut kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia pada 3-5 September 2024


Spanyol Tawarkan Program Perjalanan Bersubsidi untuk Pensiunan

5 hari lalu

Ilustrasi lansia traveling. Freepik.com/Rawpixel.com
Spanyol Tawarkan Program Perjalanan Bersubsidi untuk Pensiunan

Program perjalanan khusus pensiunan ini tersedia setiap tahun selama 'musim sepi' dari bulan Oktober hingga Juni.


PM Spanyol Sebut Serangan Israel ke Gaza Jadi Ancaman Dunia

7 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez. REUTERS/Andrew Kelly
PM Spanyol Sebut Serangan Israel ke Gaza Jadi Ancaman Dunia

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez terus mendukung berdirinya negara Palestina.


PM Spanyol Gelar Tur Eropa, Galang Dukungan Pengakuan Negara Palestina

7 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez. REUTERS/Andrew Kelly
PM Spanyol Gelar Tur Eropa, Galang Dukungan Pengakuan Negara Palestina

PM Spanyol Pedro Sanchez akan melaksanakan kunjungan ke sejumlah negara Eropa untuk menggalang dukungan terhadap pengakuan negara Palestina