Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

78 Tewas saat Pembagian Sedekah di Yaman

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

image-gnews
Pengikut Houthi bersenjata membawa senapan mereka saat menghadiri pertemuan untuk menunjukkan dukungan bagi gerakan Houthi di Sanaa, Yaman 19 Desember 2018. REUTERS/Khaled Abdullah
Pengikut Houthi bersenjata membawa senapan mereka saat menghadiri pertemuan untuk menunjukkan dukungan bagi gerakan Houthi di Sanaa, Yaman 19 Desember 2018. REUTERS/Khaled Abdullah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setidaknya 78 orang tewas dan beberapa lainnya luka-luka akibat terinjak ketika ratusan orang berdesak-desakan dalam pembagian sedekah menjelang Idul Fitri di ibu kota Yaman, Sanaa, media resmi gerakan Houthi melaporkan Kamis pagi, 20 April 2023.

Al Masirah TV, saluran berita televisi utama yang dijalankan oleh gerakan Houthi Yaman yang berpihak pada Iran, mengatakan bahwa selain korban tewas, beberapa orang terluka, termasuk 13 orang dalam kondisi kritis, mengutip direktur kesehatan di Sanaa.

Juru bicara Kementerian Dalam Negeri yang dikendalikan Houthi mengatakan dalam sebuah pernyataan bahwa insiden itu terjadi selama distribusi sumbangan amal oleh pedagang selama hari-hari terakhir bulan suci Ramadhan.

Juru bicara menggambarkan insiden itu sebagai "tragis." Saksi mata mengatakan kepada kantor berita Associated Press, kejadian bermula dari tindakan pasukan Houthi yang menembak ke udara untuk mengendalikan warga. 

Namun tembakan itu mengenai kabel listrik dan menimbulkan ledakan, sehingga membuat warga panik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ratusan orang memadati sekolah untuk menerima sumbangan, yang berjumlah 5.000 riyal Yaman, atau sekitar Rp135 ribu per orang, kata dua saksi mata yang terlibat dalam upaya penyelamatan kepada Reuters.

Kementerian dalam negeri juga mengatakan dalam pernyataan terpisah bahwa dua pedagang yang bertanggung jawab untuk mengatur acara sedekah telah ditahan dan penyelidikan sedang dilakukan.

REUTERS

Pilihan Editor Grup Wagner Rusia Bantah Terlibat Perang di Sudan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bapanas Pastikan Stok Beras Aman hingga Pemilu 2024

1 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi saat mengecek stok beras di Gudang Bulog Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin, 11 September 2023. Jokowi didampingi oleh Menteri BUMN Erick Thohir, Dirut Perum Bulog Budi Waseso dan Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi. Istimewa
Bapanas Pastikan Stok Beras Aman hingga Pemilu 2024

Badan Pangan Nasional (Bapanas) memastikan ketersediaan beras tercukupi hingga masa Pemilu 2024 dan Lebaran Idul Fitri 2024.


Saudi Undang Houthi Bahas Gencatan Senjata Permanen di Yaman

15 hari lalu

Putra Mahkota Saudi, Mohammed bin Salman bertemu dengan Menteri Luar Negeri Iran Hossein Amir-Abdollahian di Jeddah, Arab Saudi 18 Agustus 2023. Saudi Press Agency/Handout via REUTERS
Saudi Undang Houthi Bahas Gencatan Senjata Permanen di Yaman

Arab Saudi mengundang delegasi Houthi ke Riyadh untuk melanjutkan perundingan gencatan senjata permanen di Yaman


Arab Saudi Eksekusi Mati Dua Tentara, Dituduh Berkhianat kepada Negara

16 hari lalu

Ilustrasi eksekusi mati
Arab Saudi Eksekusi Mati Dua Tentara, Dituduh Berkhianat kepada Negara

Kementerian Pertahanan Arab Saudi mengeksekusi dua tentara yang didakwa berkhianat


Sosok Habib Umar, Ulama asal Yaman yang Datang ke Indonesia

33 hari lalu

Habib Umar. Foto: Instagram.
Sosok Habib Umar, Ulama asal Yaman yang Datang ke Indonesia

Habib Umar bin Salim bin Hafidz merupakan ulama besar dari Yaman. Sosok guru agama ini beberapa waktu lalu datang ke Indonesia.


WFP Umumkan Bantuan ke Yaman Akan Berkurang karena Krisis Pendanaan

42 hari lalu

Seorang wanita menggendong putranya yang mengalami malnutrisi di pusat pengobatan malnutrisi di Sanaa, Yaman, 7 Oktober 2018. Amal Hussein menjadi potret kengerian perang Yaman, yang telah membawa negara ini menuju kehancuran dan krisis kemanusiaan terburuk. REUTERS/Khaled Abdullah
WFP Umumkan Bantuan ke Yaman Akan Berkurang karena Krisis Pendanaan

Terhitung mulai akhir September 2023, WFP akan mengurangi semua program bantuan di Yaman karena mengalami krisis pendanaan.


Ketegangan Mereda, Menlu Iran Temui Putra Mahkota Arab Saudi di Jeddah

42 hari lalu

Putra Mahkota Saudi, Mohammed bin Salman bertemu dengan Menteri Luar Negeri Iran Hossein Amir-Abdollahian di Jeddah, Arab Saudi 18 Agustus 2023. Saudi Press Agency/Handout via REUTERS
Ketegangan Mereda, Menlu Iran Temui Putra Mahkota Arab Saudi di Jeddah

Menteri luar negeri Iran bertemu dengan Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman (MBS) sebagai bagian dari kunjungannya ke kerajaan itu pada Jumat


10 Negara Paling Berbahaya Sedunia, 2023, Indonesia Termasuk?

43 hari lalu

Seorang wanita Afghanistan berdiri dengan membawa derijen air kosong di Bamiyan, Afghanistan, 2 Maret 2023. REUTERS/Ali Khara
10 Negara Paling Berbahaya Sedunia, 2023, Indonesia Termasuk?

Daftar negara paling berbahaya di dunia, di antaranya Afghanistan, Yaman, Suriah, Sudan Selatan, Republik Demokratik Kongo, hingga Irak.


Menyayangi Anak Yatim Dalam Ajaran Islam

45 hari lalu

Menyayangi Anak Yatim Dalam Ajaran Islam

Sudah saatnya kita tebarkan kebaikan kepada anak yatim dengan berbagi sedekah online melalui Dompet Dhuafa


Survei BI: Optimisme Konsumen terhadap Kondisi Ekonomi Semakin Tinggi

16 Juli 2023

Ilustrasi Pemulihan Ekonomi. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A./foc.
Survei BI: Optimisme Konsumen terhadap Kondisi Ekonomi Semakin Tinggi

Survei konsumen Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Nusa Tenggara Barat menunjukkan optimisme konsumen terhadap kondisi ekonomi meningkat.


Jerman Tak Akan Kirim Jet Tempur Eurofighter ke Saudi dalam Waktu Dekat

14 Juli 2023

Jet tempur eurofighter ikut serta dalam latihan militer dwinegara Baltic Tiger 2022, yang merupakan kontribusi di sayap timur NATO, di pangkalan udara di Amari, Estonia, 24 Oktober 2022. REUTERS/Lisi Niesner
Jerman Tak Akan Kirim Jet Tempur Eurofighter ke Saudi dalam Waktu Dekat

Jerman tidak akan mengirimkan pesawat tempur Eurofighter ke Arab Saudi dalam waktu dekat, meskipun perang di Yaman berakhir