Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inilah 10 Negara Paling Bahagia di Dunia Menurut World Happiness Report 2023

Editor

Nurhadi

Pemandangan kota Helsinki, Finlandia 28 Juni 2018. Lehtikuva/Roni Rekomaa/via REUTERS.
Pemandangan kota Helsinki, Finlandia 28 Juni 2018. Lehtikuva/Roni Rekomaa/via REUTERS.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setiap tahun World Happiness Record menerbitkan laporan daftar negara paling bahagia di dunia. Laporan itu merupakan hasil survei tentang keadaan kebahagiaan global yang memeringkat 156 negara berdasarkan seberapa bahagia warganya memandang diri mereka sendiri.

Indeks kebahagiaan dunia didasarkan pada enam faktor utama yang berkontribusi terhadap kebahagiaan, antara lain pendapatan, dukungan sosial, harapan hidup sehat, kebebasan, kemurahan hati, dan persepsi korupsi.

Menurut laporan tersebut, Finlandia memimpin peringkat negara paling bahagia di dunia selama enam tahun berturut-turut. Skor negara tersebut (7,80) memimpin di atas semua negara lain, seperti Denmark di tempat kedua (7,59), Islandia di tempat ketiga (7,53), Swedia di tempat keenam (7,40), dan Norwegia. ketujuh (7.32).

Dilansir dari laman resmi World Happiness Report, berikut adalah 10 negara-negara paling bahagia di dunia 2023:

1. Finlandia

Indeks kebahagiaan 7.842. Populasi 5.554.960.

2. Denmark

Indeks kebahagiaan 7,62. Populasi 5.834.950.

3. Swiss

Indeks kebahagiaan 7.571. Populasi 8.773.637.

4. Islandia

Indeks kebahagiaan 7.554. Populasi 345.393.

5. Belanda

Indeks kebahagiaan 7.464. Populasi 17.211.447.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

6. Norwegia

Indeks kebahagiaan 7.392. Populasi 5.511.370.

7. Swedia

Indeks kebahagiaan 7.363. Populasi 10.218.971.

8. Luksemburg

Indeks kebahagiaan 7.324. Populasi 642.371.

9. Selandia Baru

Indeks kebahagiaan 7.277. Populasi 4.898.203.

10. Austria

Indeks kebahagiaan 7.268. Populasi 9.066.710.

HAN REVANDA PUTRA

Pilihan Editor: Daftar Negara Paling Bahagia di Dunia 2023, Indonesia Nomor Berapa?

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


10 Kota Paling Bahagia di Dunia yang Cocok untuk Destinasi Wisata

3 hari lalu

Pemandangan kota Helsinki, Finlandia 28 Juni 2018. Lehtikuva/Roni Rekomaa/via REUTERS.
10 Kota Paling Bahagia di Dunia yang Cocok untuk Destinasi Wisata

Daftar kota paling bahagia di dunia dan temukan tempat-tempat di mana kebahagiaan masyarakat menjadi prioritas.


Tips Menemukan Kebahagiaan lewat Gaya Hidup Slow Living

9 hari lalu

Ilustrasi wisata kebugaran. Dok. Pegipegi
Tips Menemukan Kebahagiaan lewat Gaya Hidup Slow Living

Dalam mempersiapkan penerapan gaya hidup santai serta slow living, sejumlah langkah berikut mungkin dapat diikuti.


Pernikahan Tak Akan Bahagia bila Tipe Pasangan seperti Ini

12 hari lalu

Ilustrasi pasangan menikah. Shutterstock
Pernikahan Tak Akan Bahagia bila Tipe Pasangan seperti Ini

Berhati-hatilah bila memiliki tipe pasangan berikut karena bisa jadi pernikahan tak akan berakhir bahagia.


Rekening Kedubes Finlandia dan Denmark Diblokir, Rusia: Pembalasan!

15 hari lalu

Juru bicara Kremlin Dmitry Peskov. Sputnik/Sergey Guneev/Kremlin via REUTERS
Rekening Kedubes Finlandia dan Denmark Diblokir, Rusia: Pembalasan!

Kremlin mengatakan keputusan membekukan rekening bank kedutaan Finlandia dan Denmark di Rusia adalah pembalasan tindakan tidak bersahabat negara Barat


Rusia Blokir Rekening Bank Kedubes Finlandia dan Denmark

15 hari lalu

Kedutaan Besar Finlandia di Moskow. Pelagia Tikhonova/Kantor Berita Moskva
Rusia Blokir Rekening Bank Kedubes Finlandia dan Denmark

Rusia memblokir rekening bank kedutaan besar Finlandia dan Denmark, akibatnya kedubes kedua negara terpaksa melakukan pembayaran dengan uang tunai


Anggota WHO Eropa Tutup Kantor Regional di Rusia, Pindah ke Denmark

17 hari lalu

Logo Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) terlihat di dekat kantor pusatnya di Jenewa, Swiss, 2 Februari 2023. REUTERS/Denis Balibouse
Anggota WHO Eropa Tutup Kantor Regional di Rusia, Pindah ke Denmark

Negara anggota WHO di Eropa telah mempertimbangkan pemindahan Kantor Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Eropa dari Rusia


DMI Hadirkan Ulama Asal FInlandia di Pembinaan Imam Masjid se-Kota Tangerang

20 hari lalu

Wakil Wali Kota Tangerang, Provinsi Banten, Sachrudin bersama pakar Al-Quran, imam, dan khatib asal Finlandia, Zaid Qaid pada kegiatan
DMI Hadirkan Ulama Asal FInlandia di Pembinaan Imam Masjid se-Kota Tangerang

Ulama dan pakar Alquran asal Finlandia, Zaid Qaid, dihadirkan untuk berbagi pengalaman dengan para imam masjid se-Kota Tangerang


Anggota DPR Denmark Bikin Bingung ketika Pidato Pakai Bahasa Greenland, Ini Sebabnya

20 hari lalu

Aki-Matilda Hoegh-Dam, anggota parlemen Denmark asal Greenland. (Twitter/ @AkiMati_Siumut)
Anggota DPR Denmark Bikin Bingung ketika Pidato Pakai Bahasa Greenland, Ini Sebabnya

Anggota parlemen Denmark asal Greenland, Hoegh-Dam, menggunakan bahasa daerah Inuit saat berdebat sehingga membuat anggota DPR lain bingung


10 Negara Dengan Penduduk IQ Tertinggi, Salah Satunya Singapura

22 hari lalu

Turis berfoto di sebelah patung singa Merlion di kawasan pusat bisnis Singapura 6 Februari 2015. [REUTERS / Edgar Su]
10 Negara Dengan Penduduk IQ Tertinggi, Salah Satunya Singapura

Sebuah negara bisa memiliki penduduk dengan rata-rata IQ tinggi melalui banyak faktor, berikut beberapa daftar negaranya.


Usai Kalah dalam Pemilihan, Kini PM Finlandia Bercerai dari Suami

22 hari lalu

Perdana Menteri Finlandia Sanna Marin berbicara dengan awak media setelah beredar video liarnya saat ikuti pesta di Kuopio, Finlandia 18 Agustus 2022. Matias Honkamaa/Lehtikuva/via REUTERS
Usai Kalah dalam Pemilihan, Kini PM Finlandia Bercerai dari Suami

PM finlandia Sanna Marin kembali mengejutkan publik karena bercerai dengan suaminya. Ia pernah membuat heboh setelah video dugemnya beredar.