Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Yakutsk, Kota Terdingin di Dunia

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Sebuah mobil melaju di jalan raya pada hari yang sangat dingin di Yakutsk, Rusia, 15 Januari 2023. REUTERS/Roman Kutukov
Sebuah mobil melaju di jalan raya pada hari yang sangat dingin di Yakutsk, Rusia, 15 Januari 2023. REUTERS/Roman Kutukov
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Yakutsk adalah kota terdingin di dunia. Suhu di negara ini berkisar antara -40 F saat musim dingin berlangsung. Laporan dari CNN Heather Chen bahkan menyebutkan suhu di Yakutsk pernah mencapai -80,90 F. Udara dingin di kota itu bisa menyebabkan luka terbuka, radang dingin, hingga mati rasa.

Mengutip Smithsonian Magazine, meski cuaca ekstrem, lebih dari 300.000 orang yang tinggal dan bekerja di Yakutsk cukup terbiasa dengan situasi dingin itu. Upah pekerja di Yakutsk lebih mahal karena pekerja mesti berhadapan iklim yang ekstrem.

Warga Yakutsk sebagian besar didominasi pakaian serba berbulu dan tebal, mulai dari bot rusa, mantel rubah, hingga topi muskrat. Sebagian besar rumah dilengkapi penghangat, bahkan di bagian garasi sekalipun. Di Siberia, Yakutsk termasuk salah satu kota dengan pertumbuhan penduduk tercepat. 

Lantas bagaimana saat musim panas tiba? Penduduk kota pertambangan ini nyatanya merayakan festival musim panas. Laporan dari National Geographic menceritakan saat musim itu tiba, orang Yakutsk akan piknik keluarga dengan hidangan tradisional, minuman beralkohol ringan dari susu kuda yang difermentasi, dan orang yang lebih muda menerima restu dari orang yang lebih tua.

Festival itu dibuka dengan doa kepada matahari di altar melingkar terbuka atau tusulge. Festival Ysyakh kemudian berubah menjadi tarian rakyat dalam kostum tradisional, diikuti dengan pertunjukan musik, kompetisi olahraga, peragaan pertempuran, dan pesta sepanjang malam. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Yakutsk adalah Ibu Kota Republik Sakha yang terletak di timur laut Rusia, tepatnya di Sungai Lena. Yakutsk terletak di garis lintang 62°N yang cukup tinggi. Iklimnya sangat kontinental dengan catatan suhu rata-rata pada Januari (musim dingin) sekitar −42 °C, sementara pada Juli (musim panas) sebesar 19 °C.

Dinginnya Yakutsk dipengaruhi oleh letaknya di dataran tinggi Siberia. Jaraknya pun hanya 450 kilometer dari Lingkar Arktik.

NOVITA ANDRIAN

Pilihan Editor: Yakutsk Kota Terdingin di Dunia, Baju Berlapis seperti Kubis dan Jual Ikan Beku Tanpa Freezer

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bukan Paris Ini Kota Favorit di Eropa untuk Melamar Kekasih

11 hari lalu

Portas do Sol, Lisbon, Portugal. Unsplash.com/Lisha  Riabinina
Bukan Paris Ini Kota Favorit di Eropa untuk Melamar Kekasih

Menurut sebuah studi, kota ini menempati urutan teratas sebagai kota terpopuler untuk melamar kekasih


Partai Erdogan Kalah Telak di Pemilu Lokal Turki: Kami Akan Introspeksi

17 hari lalu

Presiden Turki Tayyip Erdogan berpose bersama para pendukungnya saat ia meninggalkan tempat pemungutan suara selama pemilihan lokal di Istanbul, Turki 31 Maret 2024. Murat Kulu/PPO/Handout via REUTERS
Partai Erdogan Kalah Telak di Pemilu Lokal Turki: Kami Akan Introspeksi

Presiden Recep Tayyip Erdogan berjanji untuk memperbaiki kesalahan apa pun yang menyebabkan kekalahan partainya dalam pemilihan lokal di Turki.


Inilah Daftar Kota di Seluruh Dunia dengan Durasi Puasa Ramadan 2024 Terpanjang

28 hari lalu

Ilustrasi anak-anak menunggu berbuka puasa di Jakarta, Selasa 14 April 2020. TEMPO/Subekti.
Inilah Daftar Kota di Seluruh Dunia dengan Durasi Puasa Ramadan 2024 Terpanjang

Umat Islam yang tinggal di negara-negara belahan bumi bagian utara harus berpuasa relatif lebih lama daripada bumi bagian selatan.


Inilah Daftar Kota di Seluruh Dunia dengan Durasi Puasa Ramadan 2024 Terpendek

28 hari lalu

Ilustrasi puasa ramadan. TEMPO/Subekti
Inilah Daftar Kota di Seluruh Dunia dengan Durasi Puasa Ramadan 2024 Terpendek

Salah satu kota dengan durasi puasa terpendek pada Ramadan 2024 ada di Indonesia, yaitu Jakarta.


Terkini: Pengusaha Sebut Penyebab Beras Langka di Retail Modern karena Diserbu Caleg, Jokowi Titipkan 4 Nama untuk Jadi Menteri di Kabinet Prabowo

50 hari lalu

Pegawai minimarket tengah mengisi rak beras premium dengan beras merah yang baru datang di kawasan Cempaka Putih, Jakarta, Senin 12 Januari 2024, Kekosongan stok beras premium masih terjadi pada ritel di sejumlah daerah. Jika stoknya ada, tetapi hanya sedikit dan pembeliannya dibatasi hanya 2 pcs per orang per hari. TEMPO/Tony Hartawan
Terkini: Pengusaha Sebut Penyebab Beras Langka di Retail Modern karena Diserbu Caleg, Jokowi Titipkan 4 Nama untuk Jadi Menteri di Kabinet Prabowo

Wakil Ketua Perpadi Billy Haryanto mengungkap, kelangkaan stok beras kemasan 5 kilogram di sejumlah retail modern karena dibeli oleh Caleg.


6 Fakta Atlantis, Kota Misterius yang Hilang

56 hari lalu

Atlantis diyakini sebagai kota raksasa dengan kekuatan magis dan sejahtera. Berikut ini beberapa fakta Atlantis yang perlu diketahui. Foto: Canva
6 Fakta Atlantis, Kota Misterius yang Hilang

Atlantis diyakini sebagai kota raksasa dengan kekuatan magis dan sejahtera. Berikut ini beberapa fakta Atlantis yang perlu diketahui.


Istanbul Kota yang Paling Banyak Dikunjungi Wisatawan Internasional pada 2023

9 Februari 2024

Hagia Sophia di Distrik Fatih, Istanbul, Turki dipadati wisatawan, Kamis, 19 Oktober 2023. (Tempo/Egi Adyatama)
Istanbul Kota yang Paling Banyak Dikunjungi Wisatawan Internasional pada 2023

Banyak alasan untuk traveling ke Istanbul, dari Hagia Sophia yang menakjubkan sampai Grand Bazaar yang berusia lebih dari 500 tahun.


5 Manfaat Es Batu untuk Kulit Wajah

5 Februari 2024

Ilustrasi es batu (Pixabay.com)
5 Manfaat Es Batu untuk Kulit Wajah

Efek dingin dari es batu tidak hanya menyegarkan kulit


10 Kota Terpadat di Dunia 2024, Jakarta Urutan Berapa?

3 Februari 2024

Pengunjung merayakan peringatan malam Tahun Baru 2017 di Distrik Shibuya, yang populer di Tokyo, Jepang. Asahi
10 Kota Terpadat di Dunia 2024, Jakarta Urutan Berapa?

Mayoritas kota terpadat di dunia berada di dua negara dengan populasi terpadat di dunia, yaitu Cina dan India.


10 Kota Paling Ramah di Dunia, Ada di Brazil hingga Jepang

2 Februari 2024

Arraial d'Ajuda. Unsplash.com/Jorge Montardo
10 Kota Paling Ramah di Dunia, Ada di Brazil hingga Jepang

Ada sepuluh kota teratas yang dipilih berdasarkan jumlah penyedia akomodasi yang menerima Traveller Review Award 2024 Booking.com