Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tentara Israel Segel Rumah Penembak SInagog Yerusaelem

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

image-gnews
Petugas polisi Perbatasan Israel berdiri di rumah pria bersenjata Palestina Khaaire Alkam di A-Tur di Yerusalem Timur, setelah Alkam menembak mati setidaknya tujuh orang di dekat sebuah sinagog di Neve Yaacov yang terletak di tanah pendudukan yang dianeksasi Israel ke Yerusalem setelah Timur Tengah 1967 perang, 28 Januari 2023. REUTERS/Ammar Awad
Petugas polisi Perbatasan Israel berdiri di rumah pria bersenjata Palestina Khaaire Alkam di A-Tur di Yerusalem Timur, setelah Alkam menembak mati setidaknya tujuh orang di dekat sebuah sinagog di Neve Yaacov yang terletak di tanah pendudukan yang dianeksasi Israel ke Yerusalem setelah Timur Tengah 1967 perang, 28 Januari 2023. REUTERS/Ammar Awad
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Polisi Israel menyegel rumah keluarga pelaku penembakan di Sinagog di Yerusalem, yang menewaskan tujuh orang pada Jumat lalu, 27 Januari 2023.

Penyegelan pada Minggu, 29 Januari 2023 itu, dilakukan setelah Perdana Menteri Benjamin Netanyahu menjanjikan "tanggapan cepat" atas serangan itu.

Baca juga Pemuda Palestina Serang Sinagog Yerusalem, Tujuh Orang Tewas

Tujuh orang termasuk seorang anak berusia 14 tahun ditembak mati pada hari Jumat dalam serangan pada Hari Peringatan Holocaust Internasional, yang melahirkan kecaman internasional dan meningkatkan kekhawatiran terjadinya peningkatan kekerasan.

Itu adalah serangan warga Palestina terburuk terhadap orang Israel di wilayah Yerusalem sejak 2008. Tembakan itu dianggak sebagai pemalasan atas tindakan tengtara Israel menyerbu pemukiman Palestina di Jenin yang menewaskan 9 orang sehari sebelumnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Penembakan itu menghadirkan tantangan bagi Netanyahu, yang kembali berkuasa pada bulan Desember sebagai kepala pemerintahan nasionalis sayap kanan. Ia berjanji meningkatkan keamanan pribadi bagi warga Israel setelah serentetan serangan jalanan oleh orang Palestina tahun lalu.

Militer Israel mengirim pasukan tambahan ke Tepi Barat, yang menjadi lokasi bentrokan dengan jumlah korban tewas tertinggi dalam lebih dari satu dekade.

Namun, tidak ada tanda-tanda Israel sedang mempersiapkan tanggapan militer skala besar terhadap penembakan itu. Dengan kunjungan Menteri Luar Negeri AS Anthony Blinken minggu ini, para pemimpin Israel dan Palestina diperkirakan akan menahan kekerasan.

 REUTERS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gambar-gambar Tahanan Palestina yang Dipermalukan Memicu Kemarahan

6 jam lalu

Warga Palestina ditelanjangi  saat  ditangkap dan ditahan militer Israel di jalanan di Beit Lahia, Jalur Gaza utara, saat tentara Israel berjaga, di tengah operasi darat tentara Israel, gambar selebaran ini diperoleh Reuters pada 8 Desember 2023. Pejabat Palestina, mengutuk Israel setelah foto-foto puluhan pria Palestina yang ditahan serta ditelanjangi di Gaza beredar di media sosial. Handout via REUTERS
Gambar-gambar Tahanan Palestina yang Dipermalukan Memicu Kemarahan

Pejabat Palestina, dan Arab mengutuk Israel setelah gambar tahanan Palestina yang ditelanjangi hingga hanya mengenakan pakaian dalam beredar.


Mengapa Israel Tak Suka Sekjen PBB Aktifkan Pasal 99 Piagam PBB Redam Konflik Israel-Palestina?

10 jam lalu

Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres menghadiri konferensi pers setelah pembicaraan dengan Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov di Moskow, Rusia 12 Mei 2021. REUTERS/Maxim Shemetov
Mengapa Israel Tak Suka Sekjen PBB Aktifkan Pasal 99 Piagam PBB Redam Konflik Israel-Palestina?

Sekjen PBB Antonio Guterres gunakan Pasal 99 Piagam PBB dan menetapkan serangan Israel ke Gaza, Palestina sebagai ancaman terhadap keamanan dunia.


ASPEK Indonesia Kritik Pengusaha yang Ancam PHK Masal karena Gerakan Boikot Produk Israel

14 jam lalu

Forum Umat Islam berunjuk rasa di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Jumat (23/1). Mereka mengutuk serangan Israel ke jalur Gaza, Palestina, dan menyerukan boikot atas produk Amerika dan Israel.TEMPO/Wahyu Setiawan
ASPEK Indonesia Kritik Pengusaha yang Ancam PHK Masal karena Gerakan Boikot Produk Israel

Asosiasi Serikat Pekerja Indonesia kritik pengusaha yang mengancam akan ada PHK massal karena dampak gerakan boikot produk Israel.


Israel Serang Gaza setelah Upaya Gencatan Senjata PBB Gagal

14 jam lalu

Asap mengepul di atas Gaza, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, terlihat dari Israel selatan, 8 Desember 2023. REUTERS/Athit Perawongmetha
Israel Serang Gaza setelah Upaya Gencatan Senjata PBB Gagal

Israel melanjutkan serangannya terhadap pejuang Hamas dan warga sipil Palestina di Gaza setelah AS memveto upaya luar biasa PBB untuk gencatan senjata


Anggota WHO Desak Israel untuk Lindungi Pekerja Kemanusiaan di Gaza

15 jam lalu

Sisa-sisa kendaraan MSF, yang diparkir di luar lokasi MSF ditandai dengan jelas, setelah kendaraan tersebut sengaja dihancurkan oleh pasukan Israel di Gaza, Palestina, 24 November 2023. Foto: trtworld
Anggota WHO Desak Israel untuk Lindungi Pekerja Kemanusiaan di Gaza

Lebih dari selusin negara anggota WHO mendesak Israel untuk melindungi pekerja kemanusiaan di Gaza


Bertemu Blinken, Menlu Arab Saudi: Perdamaian Dunia Terancam oleh Perang Gaza

15 jam lalu

Menteri Luar Negeri Saudi Pangeran Faisal bin Farhan saat bertemu dengan Menteri Luar Negeri AS Anthony Blinken di Washington Sabtu dini hari. SPA
Bertemu Blinken, Menlu Arab Saudi: Perdamaian Dunia Terancam oleh Perang Gaza

Menlu Arab Saudi mengatakan kepada Blinken bahwa langkah mendesak harus diambil untuk mencapai gencatan senjata di Gaza


AS Tuai Kecaman karena Memveto Resolusi Gencatan Senjata Gaza di DK PBB

17 jam lalu

Wakil Duta Besar Amerika Serikat untuk PBB, Robert Wood, berbicara di Dewan Keamanan PBB pada 8 Desember 2023. REUTERS
AS Tuai Kecaman karena Memveto Resolusi Gencatan Senjata Gaza di DK PBB

Amerika Serikat menghadapi kritik luas setelah memveto resolusi DK PBB untuk gencatan senjata di Gaza


Pemerintahan Biden Desak Kongres AS Setujui Penjualan 45.000 Peluru untuk Tank Israel

19 jam lalu

Seorang tentara Israel berdiri di atas tank Merkava dekat perbatasan Israel-Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Palestina Hamas, Israel 23 November 2023. Tank Merkava dilengkapi dengan senapan mesin koaksial 12,7 mm dan senapan mesin 7,62 mm, dan juga memiliki pelontar granat Mk 19 dan mortir 60 mm yang dioperasikan secara internal hingga 12 x granat asap. REUTERS/Alexander Ermochenko
Pemerintahan Biden Desak Kongres AS Setujui Penjualan 45.000 Peluru untuk Tank Israel

Pemerintahan Biden mendesak Kongres AS untuk menyetujui penjualan 45.000 peluru tank Merkava Israel untuk digunakan dalam serangan ke Gaza


Menlu Arab Saudi: AS Larang Menlu Palestina Berbicara Sebagai Syarat Visa

20 jam lalu

Menteri Luar Negeri Palestina Riyad al-Maliki. REUTERS
Menlu Arab Saudi: AS Larang Menlu Palestina Berbicara Sebagai Syarat Visa

Menlu Arab Saudi menuding AS melarang Menlu Palestina berbicara kepada media sebagai syarat mendapatkan visa


Amerika Serikat Veto Resolusi DK PBB untuk Gencatan Senjata di Gaza

21 jam lalu

Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres berbicara dalam pertemuan Dewan Keamanan PBB tentang penerapan Pasal 99 piagam PBB untuk mengatasi krisis kemanusiaan di tengah konflik antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas di markas besar PBB di New York City, AS, 8 Desember 2023. REUTERS/Shannon Stapleton
Amerika Serikat Veto Resolusi DK PBB untuk Gencatan Senjata di Gaza

Desakan luar biasa PBB untuk menyerukan gencatan senjata di Gaza dihalangi oleh Amerika Serikat