Mantan Paus Benediktus Sakit Parah, Paus Francis Minta Umat Mendoakannya

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

Paus Emeritus Benediktus XVI di Bandara Munich sebelum keberangkatannya ke Roma, 22 Juni 2020. [Sven Hoppe / Pool melalui REUTERS]
Paus Emeritus Benediktus XVI di Bandara Munich sebelum keberangkatannya ke Roma, 22 Juni 2020. [Sven Hoppe / Pool melalui REUTERS]

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan Paus Benediktus menderita sakit parah dan Paus Fransiskus meminta umat mendoakannya.

Paus Francis membuat seruan itu di akhir audiensi umumnya, Rabu, 28 Desember 2022, namun tidak memberikan keterangan lebih lanjut.

Benediktus, 95 tahun, pada 2013 menjadi paus pertama dalam 600 tahun yang mengundurkan diri. Dia telah tinggal di Vatikan sejak saat itu.

"Saya ingin meminta doa khusus dari Anda semua untuk Paus Emeritus Benediktus, yang, dalam keheningan, menopang Gereja. Marilah kita mengingatnya. Dia sangat sakit, memohon kepada Tuhan untuk menghibur dan mendukungnya dalam kesaksian ini. Cinta untuk Gereja, sampai akhir," kata Francis, berbicara dalam bahasa Italia.

Tidak ada komentar langsung dari Vatikan tentang kondisi kesehatan Benediktus, dan panggilan telepon ke kediamannya di Vatikan tidak dijawab.

REUTERS








Kesehatan Paus Fransiskus Disorot, Muncul Spekulasi Kemungkinan Pengunduran Diri

10 jam lalu

Paus Fransiskus memimpin upacara pemakaman mantan Paus Benediktus di Lapangan Santo Petrus di Vatikan, 5 Januari 2023. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Kesehatan Paus Fransiskus Disorot, Muncul Spekulasi Kemungkinan Pengunduran Diri

Kondisi kesehatan Paus Fransiskus mengundang spekulasi kemungkinan pengunduran diri


9 Fakta Soal Kondisi Kesehatan Paus Fransiskus yang Alami Infeksi Pernapasan

10 jam lalu

Paus Fransiskus memimpin doa Angelus dari jendelanya dalam Misa Epifani di Vatikan, 6 Januari 2023. Vatican Media/Handout via REUTERS
9 Fakta Soal Kondisi Kesehatan Paus Fransiskus yang Alami Infeksi Pernapasan

Rangkuman fakta seputar kondisi kesehatan Paus Fransiskus yang derita infeksi pernapasan


Vatikan: Kondisi Kesehatan Paus Fransiskus Membaik Setelah Diinfus Antibiotik

12 jam lalu

Paus Fransiskus menghadiri pertemuan dengan pihak berwenang, pemimpin masyarakat sipil dan korps diplomatik, di taman Istana Kepresidenan, selama perjalanan apostoliknya, di Juba, Sudan Selatan, 3 Februari 2023. REUTERS/Jok Solomun
Vatikan: Kondisi Kesehatan Paus Fransiskus Membaik Setelah Diinfus Antibiotik

Vatikan mengatakan paus telah didiagnosis dengan virus bronkitis menular, penyakit pernapasan yang sangat menular, yang memerlukan infus antibiotik.


Paus Fransiskus Sempat Bercanda dengan Anak-anak, sebelum Sakit dan Dirawat

1 hari lalu

Paus Fransiskus menghadiri audiensi umum mingguan di Lapangan Santo Petrus di Vatikan, 29 Maret 2023. REUTERS/Guglielmo Mangiapane
Paus Fransiskus Sempat Bercanda dengan Anak-anak, sebelum Sakit dan Dirawat

Paus Fransiskus, 86 tahun, menjalani rawat inap di rumah sakit sejak Rabu malam, dan kondisinya terus membaik.


Paus Fransiskus Dilarikan ke Rumah Sakit, Vatikan Ungkap Kondisi Terkini

1 hari lalu

Paus Fransiskus tiba untuk berbicara kepada media saat berada pesawat dari Juba ke Roma pada 5 Februari 2023. Tiziana Fabi/Pool melalui REUTERS
Paus Fransiskus Dilarikan ke Rumah Sakit, Vatikan Ungkap Kondisi Terkini

Vatikan memastikan Paus Fransiskus menghabiskan malam dengan damai di rumah sakit.


Paus Fransiskus Infeksi Pernapasan, Jalani Perawatan di Rumah Sakit

1 hari lalu

Paus Fransiskus memimpin doa Angelus dari jendelanya dalam Misa Epifani di Vatikan, 6 Januari 2023. Vatican Media/Handout via REUTERS
Paus Fransiskus Infeksi Pernapasan, Jalani Perawatan di Rumah Sakit

Paus Fransiskus menjalani perawatan di rumah sakit karena sakit saluran pernapasan.


Fakta Gereja Katedral St Maria di Palembang Dipuji Dubes Vatikan

4 hari lalu

Suasana Gereja Katedral Santa Maria di Kota Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu 25 Maret 2023. Renovasi gereja yang memiliki luas bangunan 1667 meter persegi dan mampu menampung 900 umat tersebut berlangsung selama lima tahun. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Fakta Gereja Katedral St Maria di Palembang Dipuji Dubes Vatikan

Dubes Vatikan memuji Gereja Katedral St Maria sebagai Gereja yang indah. Apa alasannya?


Dipuji Dubes Vatikan, Gereja Katedral St Maria Dihiasi Motif Songket dan Miniatur Ampera

5 hari lalu

Gereja katedral St Maria Palembang disebut Dubes Vatikan sebagai bangunan yang indah. Gereja ini dibangun tahun 1948 dan dlilakukan renovasi total sejak 2017. TEMPO/Parliza Hendrawan
Dipuji Dubes Vatikan, Gereja Katedral St Maria Dihiasi Motif Songket dan Miniatur Ampera

Dubes Vatikan memuji Gereja Katedral St Maria sebagai Gereja yang indah. Motif Songket dan Miniatur Ampera ada di bagian tertentu dari Gereja.


Kilas Balik Pemenjaraan Uskup Nikaragua yang Disamakan Paus Fransiskus dengan Kediktatoran

14 hari lalu

Rolando Alvarez, uskup Keuskupan Matagalpa dan Esteli dan mengkritik Presiden Nikaragua Daniel Ortega. REUTERS/Maynor Valenzuel
Kilas Balik Pemenjaraan Uskup Nikaragua yang Disamakan Paus Fransiskus dengan Kediktatoran

Nikaragua tutup hubungan diplomatik dengan Vatikan setelah Paus Fransiskus menyamakan negara itu dengan kediktatoran


Paus Fransiskus Gelar Misa dan Wawancara Podcast untuk Peringati 10 Tahun Kepausan

18 hari lalu

Paus Fransiskus tiba untuk berbicara kepada media saat berada pesawat dari Juba ke Roma pada 5 Februari 2023. Tiziana Fabi/Pool melalui REUTERS
Paus Fransiskus Gelar Misa dan Wawancara Podcast untuk Peringati 10 Tahun Kepausan

Paus Fransiskus memperingati satu dasawarsa kepemimpinannya dengan sebuah misa bersama para kardinal dan wawancara podcast