Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Belanda Disebut Bakal Minta Maaf Resmi soal Perbudakan di Era Penjajahan

Reporter

image-gnews
Demonstran di Belanda pada Jumat, 19 Juni 2020 menuntut patung di era kolonialisme atau penjajahan diruntuhkan. Sumber: DW
Demonstran di Belanda pada Jumat, 19 Juni 2020 menuntut patung di era kolonialisme atau penjajahan diruntuhkan. Sumber: DW
Iklan

Pemerintah Belanda berencana menerbitkan sebuah permohonan maaf secara resmi pada bulan depan atas rekam jejak sejarahnya sebagai negara penjajah. Rencana ini dipublikasi situs pemberitaan RTL pada Kamis, 3 November 2022, berdasarkan keterangan sejumlah sumber.

RTL dalam pemberitaannya menyebut Pemerintah Belanda juga berencana mengucurkan dana hingga 200 juta euro (Rp 3 triliun) sebagai dana penggalangan kepedulian atas perbudakan. Pendanaan itu, nantinya akan mendanai proyek-proyek terkait pemberantasan perbudakan dan sekolah-sekolah yang mengajarlan perihal ini.

Sejumlah sumber juga mengatalan pada RTL akan ada dana tambahan sebesar 27 juta euro, yang akan dialokasikan untuk membangun sebuah museum perbudakan.

Baca juga: 2 WNI yang Selamat dari Halloween Itaewon Jalani Masa Pemulihan

Dua meriam kuno di samping makam Wa Ode Bula di Benteng Patua Tomia di Kecamatan Tomia, Wakatobi, Sulawesi Tenggara, Senin, 13 Juni 2022. Benteng Patua merupakan salah satu benteng peninggalan sejarah masa perlawanan terhadap penjajahan Belanda dengan ketinggian 150 kaki di atas permukaan laut dan terdapat pula beberapa makam pahlawan pada masa Kesultanan Buton yaitu makam Wa Kaka, makam Wa Ode Mbero, Makam Wa Ode Bula, dan makam La Ode Guntu. ANTARA FOTO/Jojon

Rencana Pemerintah Belanda itu (minta maaf), disebut sebagai respon atas laporan Dialogue Group on Slavery History pada tahun lalu. Dialogue Group on Slavery History adalah sebuah komisi yang didirikan oleh Kementerian Dalam Negeri Belanda, di mana Dialogue Group on Slavery History merekomendasikan Perdana Menteri Belanda Mark Rutte agar mau mengakui dan meminta maaf atas tindakan perbudakan (yang dilakukan Belanda) di masa lalu.

“Di satu sisi, pengakuan (ada perbudakan) akan memberikan rasa kepuasan pada para korban perbudalan era itu. Di sisi lain, hal ini akan mempromosikan sebuah pandangan kritis terhadap sejarah Belanda dalam perasaan yang lebih luas,” demikian keterangan Dialogue Group on Slavery History ketika itu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Gagasan Belanda meminta maaf secara resmi juga didukung oleh sebagian besar anggota parlemen Belanda dan partai-partai kunci di parlemen, yang telah menyerukan pada Pemerintah Belanda untuk mengambil sikap.

Sebelumnya pada Juli 2021, Wali Kota Amsterdam, Femke Halsema, telah secara resmi meminta maaf atas keterlibatan secara tidak langsung Pemerintah Daerah Amsterdam dalam sistem komersial di era perbudakan.

Periode abad ke 16 dan abad 19, Belanda menjajah sejumlah negara jajahan, di antaranya Indonesia, Afrika Selatan, Nugini dan Curacao. Pada 1863, Belanda juga menjajah Suriname. Pada 2023 mendatang, Belanda akan memperingati 150 tahun Belanda membebaskan puluhan budak di negara-negara jajahannya dan Kepulauan Karibia jajahannya.

Sumber : RT.com

Baca juga: Kimia Alizadeh Membelot dari Iran ke Negara di Eropa

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ini Target Indonesian di World Water Forum ke-10

16 jam lalu

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi (ke-3 dari kanan) mengadakan pertemuan dengan Presiden Dewan Air Dunia Loic Fauchon di kantor Kementerian Komunikasi dan Informatika di Jakarta, Senin (25 Maret 2024). Pertemuan tersebut membahas kesiapan pemerintah Indonesia menjadi tuan rumah World Water Forum ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024. (ANTARA/Livia Kristianti)
Ini Target Indonesian di World Water Forum ke-10

World Water Forum ke-10 merupakan kesempatan emas bagi Indonesia untuk mendorong terciptanya solusi konkret untuk mengatasi persoalan air


Galih Loss Minta Maaf Usai Buat Video Penistaan Agama di TikTok

1 hari lalu

Tiktoker Galihloss3 memegang HP yang digunakan untuk mengunggah konten yang diduga bermuatan SARA. Dokumentasi Polda Metro Jaya
Galih Loss Minta Maaf Usai Buat Video Penistaan Agama di TikTok

Galih Loss Minta maaf dan mengakui video TikTok yang diunggah menistakan agama Islam.


Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

1 hari lalu

Ilustrasi orang menggunakan smartphone atau handphone. Freepik
Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

Speedtest Global Index Ookla membuat peringkat kecepatan Internet di 142 negara per Maret 2024. Indonesia kalah dari Kamboja.


Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

1 hari lalu

Veronika Novoseltseva charg d'affaires (kiri) dan Maxim Lukyanov (kanan) atase pertahanan di Kedutaan Besar Federasi Rusia untuk Indonesia dalam acara jumpa pers di Jakarta Selatan pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

Moskow siap kerja sama dengan pemerintah baru Indonesia yang ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Rabu, 24 April 2024


Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

2 hari lalu

Amsterdam, Belanda. Unsplash.com/Mathilda Khoo
Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Jumlah kapal pesiar sungai di Amsterdam meningkat hampir dua kali lipat sejak tahun 2011.


Indonesia Akan Menyampaikan Second NDC Perjanjian Paris pada Agustus 2024

3 hari lalu

Lobi kantor Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (sebelumnya Kementerian Kehutanan), Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta. TEMPO/Dhemas Reviyanto
Indonesia Akan Menyampaikan Second NDC Perjanjian Paris pada Agustus 2024

Sebagai bagian dari komitmen Perjanjian Paris, Indonesia akan menyampaikan second NDC pada Agustus 2024.


Australia-Indonesia Kerja Sama Bidang Iklim, Energi Terbarukan dan Infrastruktur

3 hari lalu

Seremoni program Kemitraan Australia-Indonesia untuk Iklim, Energi Terbarukan dan Infrastruktur, yang akan menggabungkan modal pemerintah dan swasta untuk mempercepat investasi, 19 April 2024. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Australia di Jakarta
Australia-Indonesia Kerja Sama Bidang Iklim, Energi Terbarukan dan Infrastruktur

Australia lewat pendanaan campuran mengucurkan investasi transisi net zero di Indonesia melalui program KINETIK


10 Negara dengan Harga BBM Paling Murah, Indonesia Termasuk?

3 hari lalu

Aktivitas pengisian truk tangki untuk distribusi bahan bakar minyak (BBM) di Depo BBM Pertamina di Plumpang, Jakarta, Selasa 2 April 2024. Pertamina Patra Niaga memperkirakan kebutuhan energi masyarakat selama arus mudik dan balik Lebaran 2024 meningkat 56 persen dibandingkan tahun lalu. TEMPO/Tony Hartawan
10 Negara dengan Harga BBM Paling Murah, Indonesia Termasuk?

Berikut ini daftar negara dengan harga BBM paling murah di dunia, ada yang hanya dijual Rp467 per liter. Apa Indonesia termasuk?


Amsterdam Larang Hotel Baru untuk Mengatasi Overtourism

5 hari lalu

Amsterdam, Belanda. Unsplash.com/Adrien Olichon
Amsterdam Larang Hotel Baru untuk Mengatasi Overtourism

Tahun ini Amsterdam juga menaikkan pajak turis menjadi 12,5 persen untuk wisatawan yang menginap dan penumpang kapal pesiar.


Apa Kata Pengamat Ekonomi jika Konflik Iran-Israel Berlanjut bagi Indonesia?

7 hari lalu

Pemandangan menunjukkan drone atau rudal berlomba-lomba mencari sasaran di lokasi yang dirahasiakan di Israel utara, awal 14 April 2024. Menurut IDF tentara Israel pada awal 14 April Iran meluncurkan rudal dari wilayahnya menuju wilayah Negara Israel. IDF menyerukan masyarakat untuk waspada dan bertindak sesuai dengan pedoman Home Front Command. EPA-EFE/ATEF SAFADI
Apa Kata Pengamat Ekonomi jika Konflik Iran-Israel Berlanjut bagi Indonesia?

Konflik Iran-Israel menjadi sorotan sejumlah pengamat ekonomi di Tanah Air. Apa dampaknya bagi Indonesia menurut mereka?