Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bayi 16 Bulan Tewas Diinjak Jerapah di Afrika Selatan

Reporter

image-gnews
Sosok Riaan Naude menjadi musuh para pecinta binatang di Afrika Selatan. Karena kegiatan yang dilakukan kelompok Riaan Naude merupakan wisata berburu binatang eksotis seperti singa,  jerapah dan kini badak hitam dan leopard yang merupakan industri legal di Afrika selatan. Foto : Instagram
Sosok Riaan Naude menjadi musuh para pecinta binatang di Afrika Selatan. Karena kegiatan yang dilakukan kelompok Riaan Naude merupakan wisata berburu binatang eksotis seperti singa, jerapah dan kini badak hitam dan leopard yang merupakan industri legal di Afrika selatan. Foto : Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Seekor jerapah menginjak balita berusia 16 bulan hingga tewas di wilayah timur Afrika Selatan pada Rabu, 19 Oktober 2022. Ini adalah serangan langka oleh mamalia dengan tubuh tertinggi di dunia itu terharap manusia.

Baca: Jerapah Kerdil Gimli dan Nigel di Habitat Liar Afrika, Bisakah Bertahan?

Serangan jerapah terhadap bayi itu itu terjadi di sebuah peternakan hewan sekitar 270 kilometer di timur laut kota pelabuhan Durban. Juru bicara polisi Nqobile Gwala mengatakan dalam pesan teks bahwa seorang ibu berusia 25 tahun dan putrinya yang berusia 16 bulan diserang sekitar pukul 14.00 GMT di Kuleni Farm di daerah Hluhluwe. "Mereka diinjak-injak oleh jerapah," ujarnya.

Dia mengatakan bayi perempuan itu langsung dibawa ke klinik namun nyawanya tak bisa diselamatkan. Sementara ibunya dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan medis dan kini masih dalam kondisi kritis. Polisi melakukan penyelidikan atas insiden tersebut.

Penyerangan manusia oleh hewan kerap terjadi. Pada Juni lalu, seorang pegawai kebun binatang di Meksiko diterkam oleh harimau saat memberi makan.  Ia dilarikan ke ke rumah sakit, namun akhirnya meninggal karena serangan jantung.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jose de Jesus, 23, berteriak kesakitan ketika harimau itu menggigit tangannya setelah dia merawat kucing besar itu di kebun binatang di Periban, Meksiko barat. De Jesus dilarikan ke rumah sakit, namun dia menolak mengizinkan dokter untuk mengamputasi tangannya yang rusak parah. Ia akhirnya meninggal karena serangan jantung, menurut outlet tersebut.

Pemilik hewan dilaporkan merilis rekaman mengerikan untuk menunjukkan bahwa pekerja itu bersalah atas serangan itu. Pemiliknya juga mengatakan dia telah membayar tagihan medis korban, menurut laporan Mirror.

Baca juga: Spesies Baru Badak Raksasa Purba dari Cina, Bobot 4 Kali Gajah Afrika

NDTV | MIRROR 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Israel Minta ICJ Tidak Beri Perintah Darurat Baru atas Ancaman Kelaparan di Gaza

9 hari lalu

Warga Palestina menunggu untuk menerima makanan selama bulan suci Ramadan, saat konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza 13 Maret 2024. REUTERS/Mohammed Salem
Israel Minta ICJ Tidak Beri Perintah Darurat Baru atas Ancaman Kelaparan di Gaza

Belum juga melaksanakan putusan ICJ Januari lalu, Israel sudah minta pengadilan PBB itu untuk tidak mengeluarkan perintah darurat baru.


Ngabuburit di Bandung Zoo, Pengunjung Diajak Berbuka Puasa Bersama Satwa

9 hari lalu

Wisatawan melihat koleksi orang utan di kandang terbuka Bandung Zoo, Bandung, Jawa Barat, 27 Juli 2023. Bandung Zoo tetap beroperasi seperti biasa di tengah ancaman penyegelan oleh Pemerintah Kota.  TEMPO/Prima mulia
Ngabuburit di Bandung Zoo, Pengunjung Diajak Berbuka Puasa Bersama Satwa

Paket ngabuburit di Bandung Zoo sudah termasuk tiket masuk, makanan, sampai interaksi dengan beberapa satwa nokturnal.


Pengelolaan Buruk Medan Zoo yang Ditutup Bobby Nasution

10 hari lalu

Kondisi kandang hewan yang terlihat rusak di Medan Zoo, Sumatera Utara, Kamis 18 Januari 2024. Kebun binatang yang dibangun tahun 1952 dan memiliki luas 30 hektare tersebut kini kondisinya terbengkalai, bahkan dalam dua bulan terakhir tiga ekor harimau mati serta beberapa satwa ditemukan sakit dan tidak terurus. ANTARA FOTO/Fransisco Carolio
Pengelolaan Buruk Medan Zoo yang Ditutup Bobby Nasution

Karena Pengelolaan yang Buruk, Bobby Nasution Tutup Medan Zoo


ICJ akan Sidangkan Pengaduan Nikaragua terhadap Jerman Soal Bantuan Israel pada April

12 hari lalu

Pandangan umum Mahkamah Internasional (ICJ) di Den Haag, Belanda 11 Desember 2019. REUTERS/Yves Herman
ICJ akan Sidangkan Pengaduan Nikaragua terhadap Jerman Soal Bantuan Israel pada April

ICJ mengatakan akan mengadakan sidang pada 8 dan 9 April 2024 atas aduan Nikaragua terhadap Jerman karena membantu Israel dalam genosida Gaza


Afrika Selatan akan Tangkap Warga yang Berperang dengan Militer Israel di Gaza

13 hari lalu

Seorang tentara berdiri di atas unit artileri, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, dekat perbatasan Israel-Gaza, Israel, 14 Februari 2024. REUTERS/Dylan Martinez
Afrika Selatan akan Tangkap Warga yang Berperang dengan Militer Israel di Gaza

Warga Afrika Selatan yang berperang dengan angkatan bersenjata Israel atau bergabung dengan militer Israel di Gaza akan diadili setelah kembali


Afrika Selatan Pesimis Israel Jalankan Putusan ICJ

16 hari lalu

Wakil Presiden Afrika Selatan, Cyril Ramaphosa. Reuters.
Afrika Selatan Pesimis Israel Jalankan Putusan ICJ

Afrika Selatan yakin Israel tidak menjalankan putuskan ICJ yang meminta Israel melakukan langkah-langkah pencegahan genosida di Jalur Gaza


10 Serial dan Film Netflix yang Tayang di Bulan Ramadan

16 hari lalu

Reza Rahadian dalam film 24 Jam Bersama Gaspar. Dok. Netflix
10 Serial dan Film Netflix yang Tayang di Bulan Ramadan

Sejumlah serial dan film Netflix yang tayang di bulan Ramadan


Afrika Selatan Desak ICJ Perintahkan Gencatan Senjata, Gaza Dilanda Kelaparan

21 hari lalu

Ekspresi anak-anak Palestina saat antre mendapatkan makanan, di tengah konflik Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 5 Maret 2024. Sejumlah anak membawa panci saat menunggu makanan yang dimasak di dapur amal di tengah kekurangan pasokan makanan. REUTERS/Mohammed Salem
Afrika Selatan Desak ICJ Perintahkan Gencatan Senjata, Gaza Dilanda Kelaparan

Kementerian Kesehatan Gaza mengatakan jumlah korban tewas akibat kelaparan di Jalur Gaza telah mencapai 20 orang.


Anies-Cak Imin Unggul di PPLN Afrika Selatan dan Pakistan

27 hari lalu

Pasangan Capres - Cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (kiri), memberikan keterangan kepada awak media seusai melakukan pertemuan tertutup, di Wisma Nusantara, Jakarta, Jumat, 23 Februari 2024. Dalam pertemuan ini, Surya Paloh menyatakan Partai Koalisi Perubahan Partai Nasdem, Partai Kebangkitan Bangsa dan Partai Keadilan Sejahtera membahas mengenai hak angket DPR terkait kecurangan Pemilu 2024 untuk mendukung PDI Perjuangan untuk segera digulirkan di Parlemen. TEMPO/Imam Sukamto
Anies-Cak Imin Unggul di PPLN Afrika Selatan dan Pakistan

Pasangan Anies-Cak Imin unggul dalam perolehan suara di PPLN Praetoria, Afrika Selatan, dan Islamabad, Pakistan.


Taylor Swift Dua Hari Berturut-turut Berkunjung ke Sydney Zoo, Ada Apa di Sana?

33 hari lalu

Taylor Swift. Foto: Instagram/@taylorswift
Taylor Swift Dua Hari Berturut-turut Berkunjung ke Sydney Zoo, Ada Apa di Sana?

Kenapa Taylor Swift lebih memilih Sydney Zoo, bahkan sampai dua hari berturut-turut ke sana?