Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Warga China Kritisi Kebijakan Nol Covid, Dorong Keterbukaan

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

Seorang pekerja mengenakan baju hazmat di tengah merebaknya kasus Covid-19, di Beijing, Cina, 13 Juni 2022. Pejabat setempat melakukan pengujian massal kepada warga menyusul melonjaknya kasus Covid-19. REUTERS/Carlos Garcia Rawlins
Seorang pekerja mengenakan baju hazmat di tengah merebaknya kasus Covid-19, di Beijing, Cina, 13 Juni 2022. Pejabat setempat melakukan pengujian massal kepada warga menyusul melonjaknya kasus Covid-19. REUTERS/Carlos Garcia Rawlins
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Komentator China terkemuka Hu Xijin mengatakan, para ahli epidemi perlu berbicara dan pemerintah harus melakukan penelitian komprehensif, serta membuat studi yang transparan untuk meninjau kebijakan Covid-19 negara itu.

Seruan Hu tentang kebijakan Covid-19  yang tidak biasa di media sosial China untuk keterbukaan dan transparansi membuatnya mendapatkan 34.000 like di mikroblog Weibo yang mirip Twitter. Ia juga mendapat tanggapan jujur dari netizen di internet yang biasanya langsung menyensor suara miring dan dianggap berisiko bagi stabilitas sosial.

Para pemimpin tinggi China memperingatkan pada Mei di tengah penguncian Covid di Shanghai dan pembatasan yang meluas di ibu kota Beijing, bahwa mereka akan melawan komentar atau tindakan apa pun yang mendistorsi, meragukan, atau menolak kebijakan negara itu.

"Tentang masa depan, China membutuhkan penelitian dan perhitungan yang sangat rasional," kata Hu, mantan pemimpin redaksi tabloid negara nasionalis Global Times.

"Para ahli harus berbicara, dan negara harus mengatur studi komprehensif dan membuatnya transparan kepada publik: apa pro dan kontra bagi rakyat jelata kita, dan apa pro dan kontra keseluruhan untuk negara?"

China secara signifikan memperketat kebijakan COVID-19 tahun ini untuk menahan penyebaran varian Omicron yang sangat menular bahkan ketika jumlah kematiannya sejak pandemi dimulai tetap rendah - sekitar 5.226 - dan karena banyak negara lain melepaskan pembatasan dan belajar hidup dengan virus corona.

"Tentang pencegahan epidemi yang berlebihan," tulis seorang pengguna Weibo sebagai tanggapan atas postingan Hu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dengan dalih mengutamakan kehidupan banyak orang, seluruh kota telah mengalami berbagai tingkat penguncian, sementara kasus yang terinfeksi atau yang dicurigai dikurung di fasilitas atau di rumah, dan penduduk setempat diharuskan melakukan tes PCR atau dilarang masuk fasilitas dan ruang publik. 

"Saya tidak keberatan terinfeksi, tetapi saya khawatir Anda tidak dapat membantu, kecuali hanya menghentikan saya untuk bergerak bebas," kata pengguna Weibo lainnya.

Bahkan Hong Kong yang dikuasai China bergerak untuk membatalkan kebijakan karantina hotel Covid-19 yang kontroversial untuk semua kedatangan, lebih dari 2 1/2 tahun setelah pertama kali diterapkan, dan hanya beberapa minggu menjelang kongres besar Partai Komunis di Beijing bulan depan ketika Presiden Xi Jinping diperkirakan akan mengamankan masa jabatan ketiga yang melanggar preseden sebagai pemimpin China.  

Makau juga berencana membuka kembali perbatasannya untuk kelompok wisata daratan pada bulan November.  

"Rakyat harus mempercayai negara, tetapi negara juga harus mempercayai pemahaman rakyat," kata Hu.

Reuters

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


C919, Pesawat Jet Komersial China Berhasil Terbang Perdana

7 jam lalu

Protototipe COMAC C919, pesawat komersial yang dibangun untuk melayani pasar Cina. Foto: @jpjets.services
C919, Pesawat Jet Komersial China Berhasil Terbang Perdana

Pesawat jet penumpang buatan China C919 terbang perdana secara komersial, menjadi pesaing Airbus A320neo dan Boeing 737 MAX


Raksasa Mobil Listrik BYD Jajaki Investasi di Indonesia, Jubir Luhut: Proposal Kita Sesuai Harapan Mereka

9 jam lalu

Pabrikan mobil listrik ternama asal China BYD, mengekspor mobil listrik Han EV ke Meksiko di Toluca, Meksiko, 29 November 2022. REUTERS/Toya Sarno Jordan
Raksasa Mobil Listrik BYD Jajaki Investasi di Indonesia, Jubir Luhut: Proposal Kita Sesuai Harapan Mereka

Raksasa mobil listrik asal Cina BYD tengah menjajaki investasi di Indonesia.


Di Haul Alhabib Munzir Almusawa, Prabowo Puji Penanganan Covid-19 Presiden Jokowi

10 jam lalu

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyampaikan sambutan dalam Haul Akbar ke-10 Habib Munzir Almusawa di kawasan Rawajati, Jakarta Selatan, Minggu, 29 Mei 2023. Prabowo Subianto menghadiri Haul Akbar ke-10 Habib Munzir Almusawa sebagai tamu undangan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Di Haul Alhabib Munzir Almusawa, Prabowo Puji Penanganan Covid-19 Presiden Jokowi

Prabowo berujar berkat penanganan pandemi Covid-19 yang dilakukan pemerintahan Presiden Jokowi, Indonesia masih tenang.


AS Ajak Sekutu Lawan Boikot China atas Micron

10 jam lalu

Ilustrasi chip buatan Micron, AS. REUTERS/Kai Pfaffenbach
AS Ajak Sekutu Lawan Boikot China atas Micron

Amerika Serikat "tidak akan mentolerir" larangan China atas pembelian chip memori Micron dan bekerja sama dengan sekutu untuk mengatasinya


Partai Demokratis Besar Hong Kong Bubar di Tengah Tekanan Keamanan China

1 hari lalu

Alan Leong Kah-kit, Ketua Partai Sipil, berbicara kepada media saat mengumumkan pembubaran partai di Hong Kong, Cina, 27 Mei 2023. REUTERS/Tyrone Siu
Partai Demokratis Besar Hong Kong Bubar di Tengah Tekanan Keamanan China

Oposisi Hong Kong terpukul dengan UU keamanan nasional China dan perombakan sistem pemilu yang menyingkirkan kaum demokrat politik lokal.


Bos Maspion Grup Diperiksa KPK, Ini Profil Alim Markus Jargon Cintailah Produk-produk Indonesia

2 hari lalu

Presiden Direktur PT Maspion, Alim Markus seusai diperiksa di kantor Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta, Senin (31/05). TEMPO/Yosep Arkian
Bos Maspion Grup Diperiksa KPK, Ini Profil Alim Markus Jargon Cintailah Produk-produk Indonesia

Bos Maspion, Alim Markus, diperiksa KPK sebagai saksi dalam kasus dugaan gratifikasi eks Bupati Sidoarjo Saiful Ilah. Ini profilnya.


Gregoria Mariska Tunjung Ungkap Kunci Sukses Lolos ke Semifinal Malaysia Masters 2023

2 hari lalu

Tunggal Putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung di Piala Sudirman 2023. Tim Media PBSI
Gregoria Mariska Tunjung Ungkap Kunci Sukses Lolos ke Semifinal Malaysia Masters 2023

Gregoria Mariska Tunjung mengalahkan Wang Zhi Yi (China) 21-11, 21-14 di perempat final Malaysia Masters 2023 .


Dituding Sponsori Peretasan Infrastruktur Penting AS, China: Hoaks dari Five Eyes

3 hari lalu

Pangkalan Udara Andersen Air Force Base di Guam. Pasifik.[wikimedia.org]
Dituding Sponsori Peretasan Infrastruktur Penting AS, China: Hoaks dari Five Eyes

Badan intelijen Barat dan Microsoft menuding China mensponsori sebuah kelompok peretas untuk memata-matai berbagai organisasi infrastruktur penting AS


Ekspor Durian Malaysia Anjlok, Penjualan Musang King ke Jepang Naik

3 hari lalu

Durian Musang King. Istimewa
Ekspor Durian Malaysia Anjlok, Penjualan Musang King ke Jepang Naik

Ekspor durian Malaysia tahun lalu turun 38% menjadi RM57 juta sekitar Rp168,4 miliar dari RM92 juta pada 2021.


Terpopuler: Kejagung Sita Mobil Land Rover Johnny Plate, Harta Kekayaan Perry Warjiyo

3 hari lalu

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate memberikan keterangan pers usai menjalani pemeriksaan sebagai saksi di Kejaksaan Agung, Jakarta, Selasa, 14 Februari 2023. Menkominfo Johnny G Plate menjalani pemeriksaan sebagai saksi selama 9 jam terkait kasus dugaan korupsi penyediaan infrastruktur base transceiver station (BTS) 4G dan infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, dan 5 Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (Bakti) Kominfo 2020-2022. Dalam keterangannya Johnny menyatakan siap diperiksa lagi jika dipanggil penyidik. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Terpopuler: Kejagung Sita Mobil Land Rover Johnny Plate, Harta Kekayaan Perry Warjiyo

Kejagung menyita satu unit mobil Land Rover Type R milik Menkominfo Johnny Plate yang menjadi tersangka kasus dugaan korupsi BTS Bakti.