Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Badai Fiona Mengoyak Wilayah Timur Kanada

Reporter

image-gnews
Meningkatnya angin mendorong gelombang menuju pantai selatan sebelum kedatangan Badai Fiona di Bermuda 22 September 2022. REUTERS/Nicola Muirhead
Meningkatnya angin mendorong gelombang menuju pantai selatan sebelum kedatangan Badai Fiona di Bermuda 22 September 2022. REUTERS/Nicola Muirhead
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBadai Fiona mengoyak wilayah timur Kanada pada Sabtu, 24 September 2022. Badai Fiona berupa angin kencang, yang menumbangkan sejumlah sejumlah pohon dan tiang listrik hingga memaksa evakuasi warga.

Dahsyatnya sapuan angin kencang telah membuat rumah-rumah di area bibir pantai tinggal puing-puing. U.S. National Hurricane Center (NHC) mengatakan pusat badai saat ini berada di teluk St Lawrence dan mulai mengendur kekuatannya. NHC telah membatalkan peringatan badai untuk wilayah itu.

Meningkatnya angin mendorong gelombang menuju pantai selatan sebelum kedatangan Badai Fiona di Bermuda 22 September 2022. REUTERS/Nicola Muirhead

Port aux Basques, sebuah wilayah yang terletak di ujung barat daya Newfoundland, Kanada, menjadi area paling parah disapu badai Fiona. Wilayah itu memiliki populasi 4.067 jiwa.

Wali Kota Port aux Basques mendeklarasikan kedaruratan dan mengevakuasi sebagian wilayah Port aux Basques yang mengalami banjir bandang dan jalanan yang rusak. Rene Roy, editor di Wreckhouse Weekly, mengatakan beberapa rumah dan gedung apartemen terseret ke laut.    

  

“Ini kejadian yang paling mengerikan dalam hidup saya,” kata Roy, menggambarkan betapa banyaknya rumah-rumah yang kini tinggal puing-puing di lautan.

  

Roy menceritakan ada sebuah gedung apartemen yang benar-benar hilang. Begitu pula jalan-jalan, hilang tersapu badai Fiona.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kepolisian Kanda sedang menginvestigasi apakah benar seorang perempuan tersapu ke tengah lautan. Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau pada Sabtu pagi, 24 September 2022, menggelar rapat dengan tim tanggap darurat. Trudeau mengatakan pada wartawan Angkatan Bersenjata Kanada akan dikerahkan ke lokasi terjadinya bencana untuk membantu membersihkan puing-puing.

“Kami melihat sejumlah laporan adanya kerusakan parah di kawasan dan proses pemulihan akan menjad sebuah upaya besar. Kami akan mendukung setiap langkah menuju solusi,” kata Trudeau.    

Trudeau menunda kunjungan kerja ke Jepang pada Sabtu, 24 September 2022, yang rencananya akan menghadiri pemakaman mantan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe. Sebaliknya, dia akan menggunakan waktu tersebut untuk mengunjungi lokasi bencana secepatnya.

   

Sumber: Reuters

Baca juga: Badai Fiona Menuju Bermuda setelah Hancurkan Puerto Riko

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


India Evakuasi Ribuan Warga Sebelum Badai Michaung Menerjang

1 hari lalu

Badai Fani melanda India pada Jumat, 3 Mei 2019. Daily Star
India Evakuasi Ribuan Warga Sebelum Badai Michaung Menerjang

India mengevakuasi ribuan warga di dekat area pantai, menutup sekolah dan kantor hingga menangguhkan penerbangan sebelum Badai Michaung datang


BMKG Prediksi Hujan Lebat Guyur Banyak Wilayah Indonesia Hari Ini

1 hari lalu

Pengendara motor melintas di jembatan Bendung Katulampa di Kota Bogor, Jawa Barat, Kamis 30 November 2023. Hujan deras di wilayah Bogor dan sekitarnya menyebabkan TMA Bendung Katulampa, Bogor naik mencapai angka 160 sentimeter dengan status siaga dua pada Rabu 29 November malam pukul 20:15 WIB. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah
BMKG Prediksi Hujan Lebat Guyur Banyak Wilayah Indonesia Hari Ini

BMKG mengingatkan adanya potensi hujan lebat dengan kecepatan lebih dari 50 milimeter serta angin kencang.


Prakiraan Cuaca BMKG: Hujan Ringan hingga Lebat Mendominasi, Sebagian Wilayah Cerah Berawan

2 hari lalu

Ilustrasi cuaca mendung berpotensi turun hujan. Kredit: ANTARA
Prakiraan Cuaca BMKG: Hujan Ringan hingga Lebat Mendominasi, Sebagian Wilayah Cerah Berawan

Sumatra, Jawa dan Kalimantan secara umum dilanda hujan ringan.


Helikopter Jatuh di Jalan Raya Spanyol, Akibat Angin Kencang?

4 hari lalu

Sebuah helikopter jatuh di jalan raya dekat Madrid, Spanyol. Kredit: Twitter/@OnAviation
Helikopter Jatuh di Jalan Raya Spanyol, Akibat Angin Kencang?

Penumpang helikopter yang jatuh di jalan raya Spanyol dilaporkan terluka.


BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Buruk di Kota Tangerang Selatan

4 hari lalu

Ilustrasi awan mendung/cuaca buruk. TEMPO/Aditia Noviansyah
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Buruk di Kota Tangerang Selatan

BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca buruk di Kota Tangerang Selatan, Banten yang ditandai hujan lebat disertai angin kencang.


BMKG: Sulut Berpotensi Cuaca Ekstrem Hingga 2 Desember, Hujan Lebat dan Angin Kencang Hari Ini

5 hari lalu

Awan gelap menutupi sebagian wilayah sekitar Danau Tondano. ANTARA/Karel A Polakitan
BMKG: Sulut Berpotensi Cuaca Ekstrem Hingga 2 Desember, Hujan Lebat dan Angin Kencang Hari Ini

BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem hingga 2 Desember 2023.


Prancis Bakal Larang Merokok di Pantai dan Hutan Mulai 2024

5 hari lalu

Ilustrasi wanita bersantai di pantai. Freepik.com/Svetlanasokolova
Prancis Bakal Larang Merokok di Pantai dan Hutan Mulai 2024

Prancis baru saja memberlakukan larangan merokok di beberapa tempat umum sebagai bagian dari rencana anti-tembakau.


BMKG Beri Peringatan Dini Hujan Sedang-Lebat di Seputaran Jakarta Hari Ini

7 hari lalu

Ilustrasi berkendara di musim hujan. (Foto: PT ADM)
BMKG Beri Peringatan Dini Hujan Sedang-Lebat di Seputaran Jakarta Hari Ini

Hujan sedang-lebat diprediksi akan membasahi wilayah sekitaran Jakarta pada hari ini, Rabu 29 November 2023.


BMKG: Ada Fenomena Madden Julian Oscillation, Waspada Cuaca Ekstrem hingga Sepekan ke Depan

7 hari lalu

Pohon tumbang menimpa sejumlah kios di Pasar Giwangan Kota Yogyakarta saat hujan lebat yang disertai petir dan angin kencang, Kamis sore 30 Maret 2023. Cuaca buruk hujan ekstrem itu dampak tak langsung dari Siklon Tropis Herman.  (Dok. BPBD Kota Yogyakarta)
BMKG: Ada Fenomena Madden Julian Oscillation, Waspada Cuaca Ekstrem hingga Sepekan ke Depan

BMKG mengingatkan masyarakat untuk waspada akan potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang.


Atap SDN Pondok Cabe Udik 2 Pamulang Roboh Akibat Hujan dan Angin Kencang

9 hari lalu

Atap dua kelas di SDN Pondok Cabe Udik 2 roboh akibat angin saat hujan deras pada Sabtu, 25 November 2023. Foto: TEMPO/Muhammad Iqbal
Atap SDN Pondok Cabe Udik 2 Pamulang Roboh Akibat Hujan dan Angin Kencang

Atap Sekolah Dasar Negeri (SDN) Pondok Cabe Udik 2, Pamulang, roboh. Sementara Senin sekolah mau menggelar ujian