Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Antisipasi Serangan Cina, Taiwan Latihan Militer

Reporter

image-gnews
Tentara Taiwan latihan anti-invasi di pantai selama latihan militer tahunan Han Kuang di Tainan, Taiwan, 14 September 2021. REUTERS/Ann Wang/File Photo
Tentara Taiwan latihan anti-invasi di pantai selama latihan militer tahunan Han Kuang di Tainan, Taiwan, 14 September 2021. REUTERS/Ann Wang/File Photo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Taiwan pada Rabu, 31 Agustus 2022, mengutarakan rencana melakukan latihan militer sebagai hak Taipe untuk mempertahankan diri dan menangkal serangan jika militer Cina memasuki teritoral Taiwan. Langkah itu dilakukan menyusul sikap Beijing yang meningkatkan aktivitas militer di dekat Pulau Taiwan.

Beijing menggelar latihan militer di sekitar pulau Taiwan pada bulan ini sebagai reaksi dari kunjungan kenegaraan Ketua DPR Amerika Serikat Nancy Pelosi. Beijing mengklaim Taiwan adalah bagian tak terpisahkan dari Cina.

Tentara Taiwan bersiap menembakkan howitzer 155mm selama latihan militer tahunan di daerah Pingtung, Taiwan selatan, 9 Agustus 2022. REUTERS/Ann Wang

Sumber di pertahanan Taiwan mengatakan militer Cina secara intensif dan terus-menerus melakukan patroli dekat Taiwan. Niat Beijing yang ingin menjadikan selat Taiwan terpisah dengan laut dalam akan menjadi sumber ketidak stabilan di kawasan.

“Untuk jet tempur dan kapal-kapal yang memasuki wilayah laut dan territorial udara kami, militer kami akan melakukan pertahanan dan menangkal serangan tanpa pengecualian,” kata Lin Wen-Huang, Wakil Kepala Staf Pertahanan Taiwan bidang operasi dan perencanaan.       

Taiwan sebelumnya telah mengeluhkan drone-drone dari Cina yang bolak-balik terbang mendekat ke pulau-pulau yang ada di Taiwan atau persisnya dekat laut Cina. Lin mengatakan militer Taiwan akan menggunakan haknya untuk menangkal serangan dari drone-drone Cina, yang tidak mengindahkan peringatan agar keluar dari territorial Taiwan karena dianggap sebagai ancaman.     

Sebelumnya pada Selasa, 30 Agustus 2022, Taiwan untuk pertama kali melepaskan tembakan peringatan pada sebuah drone asal Cina. Langkah itu diambil setelah Presiden Taiwan Tsai Ing-wen memerintahkan Kementerian Pertahanan Taiwan agar mengambil langkah pencegahan secara tegas untuk melawan provokasi Cina  

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sedangkan militer Taiwan mengatakan tentara Taiwan pada Rabu, 31 Agustus 2022, melepasan lagi tembakan peringatan dan suar di sekitar area pulau-pulau kecil bagian dari Kinmen, yang lokasinya tak jauh dari lepas pantai Kota Xiamen dan Quanzhou, Cina. Setelah tembakan peringatan dan suar dilepaskan, drone-drone tersebut pun kembali ke Xiamen.

   

Sumber: channelnewsasia.com

Baca juga: Taiwan Menuding Cina Sebar Hoax soal Latihan Militer di Pulau Penghu

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.          

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


PBB Khawatir Israel Bakal Bidik Fasilitas Nuklir Iran sebagai Serangan Balasan

25 menit lalu

Kepala IAEA, Rafael Grossi. Reuters
PBB Khawatir Israel Bakal Bidik Fasilitas Nuklir Iran sebagai Serangan Balasan

Kepala pengawas nuklir PBB mengatakan pada Senin khawatir mengenai kemungkinan Israel menargetkan fasilitas nuklir Iran.


Respons Joe Biden, Rusia, dan Cina Pasca Serangan Iran ke Israel

1 jam lalu

Sistem anti-rudal beroperasi setelah Iran meluncurkan drone dan rudal ke arah Israel, seperti yang terlihat dari Ashkelon, Israel 14 April 2024. REUTERS/Amir Cohen
Respons Joe Biden, Rusia, dan Cina Pasca Serangan Iran ke Israel

Serangan Iran yang diluncurkan ke Israel menuai respons dari berbagai pihak termasuk Presiden AS Joe Biden, Rusia, dan Cina.


Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

2 jam lalu

Kepala Staf Angkatan Darat Israel Herzi Halevi. Reuters
Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

Beberapa sekutu memperingatkan eskalasi setelah serangan Iran terhadap Israel meningkatkan kekhawatiran akan perang regional yang lebih luas.


Menteri Luar Negeri Hongaria Yakin Ketegangan dalam Konflik Iran-Israel Bisa Dihindari

3 jam lalu

Menteri Luar Negeri Hongaria Yakin Ketegangan dalam Konflik Iran-Israel Bisa Dihindari

Menteri Luar Negeri Hongaria mengatakan Budapest mengutuk keras serangan rudal Iran ke Israel karena hal ini bisa mengancam naiknya ketegangan.


Israel Kembali Beraktivitas Normal Paska-sirine Peringatan Serangan Udara Berbunyi

4 jam lalu

Israel Kembali Beraktivitas Normal Paska-sirine Peringatan Serangan Udara Berbunyi

Sekolah-sekolah di Israel diminta untuk beraktifitas seperti biasa. Israel juga telah kembali membuka wilayah udaranya.


Top 3 Dunia; Serangan Iran ke Israel Bisa Berpotensi ke Perang Dunia III

6 jam lalu

Top 3 Dunia; Serangan Iran ke Israel Bisa Berpotensi ke Perang Dunia III

Top 3 dunia pada 15 April 2024 masih didominiasi perkembangan berita dari serangan Iran ke Israel pada akhir pekan lalu


Donald Trump Salahkan Joe Biden atas Serangan Iran ke Israel

14 jam lalu

Mantan Presiden AS dan calon presiden dari Partai Republik Donald Trump berunjuk rasa dengan para pendukungnya pada acara
Donald Trump Salahkan Joe Biden atas Serangan Iran ke Israel

Donald Trump menilai saat ini adanya kurangnya kepemimpinan Joe Biden hingga membuat Tehran semakin berani


Dewan Keamanan PBB Dianggap Lambat Terapkan Sanksi ke Israel

15 jam lalu

Dewan Keamanan PBB Dianggap Lambat Terapkan Sanksi ke Israel

Dewan Keamanan PBB lambat dalam memberikan respon atas konflik Israel - Iran sehingga Iran tidak melanggar perjanjian internasional apapun


Peneliti dan Guru Besar Memperkirakan Dampak Serangan Iran ke Israel

16 jam lalu

Peneliti dan Guru Besar Memperkirakan Dampak Serangan Iran ke Israel

Serangan Iran ke Israel mungkin bisa berdampak ke perang Gaza. Keputusan melakukan konfrontasi secara terbuka dengan Iran pun beresiko besar.


Moskow Menyindir Israel yang Tak Pernah Mengutuk Serangan Ukraina ke Rusia

17 jam lalu

Maria Zakharova, Juru bicara Kementerian Luar Negeri Rusia. Sumber: en.wikipedia.org
Moskow Menyindir Israel yang Tak Pernah Mengutuk Serangan Ukraina ke Rusia

Kementerian Luar Negeri Rusia merasa punya kewajiban mengutuk serangan rudal dan drone oleh Iran ke Israel pada Sabtu, 13 April 2024.