Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Masjid Menantu Nabi Muhammad di Irak Tertimpa Longsor, 7 Jemaah Tewas

image-gnews
Petugas penyelamat Irak mencari korban selamat di puing-puing setelah tanah longsor yang melanda kuil Qattarat al-Imam Ali di pinggiran kota suci Kerbala, Irak 21 Agustus 2022. REUTERS/Alaa al-Marjani
Petugas penyelamat Irak mencari korban selamat di puing-puing setelah tanah longsor yang melanda kuil Qattarat al-Imam Ali di pinggiran kota suci Kerbala, Irak 21 Agustus 2022. REUTERS/Alaa al-Marjani
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dua jenazah ditemukan pada Senin 22 Agustus 2022 dari Masjid Imam Ali di Provinsi Karbala, Irak, setelah tanah longsor meruntuhkan sebagian bangunan ini pada Ahad lalu. Tim penyelamat melaporkan jumlah korban keseluruhan menjadi tujuh orang.

"Kami menemukan dua mayat, seorang pria dan seorang wanita di bawah reruntuhan Qattarat al-Imam Ali,” kata Jawdat Abdelrahman, direktur departemen media pertahanan sipil Irak.

Hingga kini, jenazah yang berhasil dievakuasi dari lokasi adalah seorang anak, empat perempuan dan dua laki-laki. Sedangkan tiga anak berhasil diselamatkan dari reruntuhan dan dilarikan ke rumah sakit.

"Kami terus mencari korban lain," ujar Abdelrahman, menambahkan bahwa saksi mata melihat tubuh seorang wanita masih di bawah reruntuhan.

Juru bicara pertahanan sipil Nawas Sabah Shaker mengatakan bahwa enam hingga delapan peziarah dilaporkan terperangkap di bawah puing-puing masjid, dekat kota suci Syiah, Karbala.

Petugas penyelamat telah mencari selama dua hari setelah masjid, yang terletak di dasar dinding batu yang tinggi, sebagian terkubur ketika tanggul tanah runtuh akibat kejenuhan tanah dari kelembaban.

Ini adalah tragedi terbaru yang menimpa Irak yang kaya minyak tetapi dilanda kemiskinan. Negara itu mencoba untuk melewati dekade perang tetapi tertatih-tatih oleh kelumpuhan politik, korupsi endemik dan tantangan lainnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tim penyelamat pada Ahad mengendarai buldoser melalui pintu masuk masjid, yang menyerupai setengah kubah dihias dengan ubin biru yang ditutupi tulisan Arab.

Tempat itu didedikasikan untuk Imam Ali, menantu Nabi Muhammad, yang menurut tradisi Syiah berhenti di sana bersama pasukannya dalam perjalanan menuju pertempuran pada 657 M.

Lokasi ini terletak sekitar 28 kilometer sebelah barat Karbala, Irak, yang merupakan tempat pemakaman Imam Hussein, cucu Nabi Muhammad. Syiah memandang Hussein, yang tewas dalam pertempuran pada 680 M, sebagai penerus sah Nabi Muhammad, masalah dalam jantung perpecahan dengan Islam Sunni.

Baca juga: Bom Meledak di Tempat Suci Syiah Irak, 17 Tewas

SUMBER: FRANCE24

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Negara Paling Tidak Aman di Dunia, Indonesia Termasuk?

1 hari lalu

Warga Afghanistan berkumpul untuk naik bus saat mereka bersiap untuk kembali ke rumah, setelah Pakistan memberikan peringatan terakhir kepada migran tidak berdokumen untuk pergi, di halte bus di Karachi, Pakistan 29 Oktober 2023. REUTERS/Akhtar Soomro
10 Negara Paling Tidak Aman di Dunia, Indonesia Termasuk?

Ada 10 negara yang paling tidak aman di dunia dan tidak disarankan untuk berkunjung ke sana. Siapa saja?


Kisah Masuknya Islam ke Korea Sebelum Diwarnai Daud Kim dan Influencer Mualaf Lainnya

2 hari lalu

Korea Siap Menerima Wisatawan Muslim
Kisah Masuknya Islam ke Korea Sebelum Diwarnai Daud Kim dan Influencer Mualaf Lainnya

Jauh sebelum viralnya infuencer Mualaf seperti Daud Kim, Islam masuk ke Korea sejak tahun 1950-an.


Pangkalan Militer Irak Diguncang Ledakan, Satu Tewas Puluhan Luka-luka

4 hari lalu

Anggota Pasukan Khusus Irak melakukan operasi militer 'Solid Will', saat melawan militan ISIS di gurun Anbar, Irak 23 April 2022. REUTERS/Thaier Al-Sudani
Pangkalan Militer Irak Diguncang Ledakan, Satu Tewas Puluhan Luka-luka

Ledakan mengguncang pangkalan militer Irak, sehari setelah klaim bahwa Iran diserang Israel.


Longsor dan Banjir di Wilayah Gunung Semeru: 3 Tewas, 17 Jembatan Rusak, Akses Lumajang-Malang Terputus

4 hari lalu

Sejumlah warga melihat Jembatan Gondoruso di Kecamatan Pasirian yang terputus akibat banjir lahar dingin Gunung Semeru pada Jumat (19/4/2024). (ANTARA/VJ Hamka Agung Balya)
Longsor dan Banjir di Wilayah Gunung Semeru: 3 Tewas, 17 Jembatan Rusak, Akses Lumajang-Malang Terputus

Bencana banjir dan longsor yang dipicu intensitas hujan yang tinggi di wilayah Gunung Semeru menimbulkan korban jiwa dan merusak sejumlah fasilitas


Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

4 hari lalu

Masjid Indonesia by Ivan Gunawan di Uganda, Afrika Timur. Foto: Instagram/@hamza.tamimy
Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

Ivan Gunawan berencana berangkat ke Uganda hari ini untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Ini profil Uganda, negara di Afrika Timur.


Mengenal Sembilan Habib dan Penamaan dalam Kepengurusan PBNU

5 hari lalu

Mustasyar Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Ahmad Mustofa Bisri atau akrab disapa Gus Mus saat memberikan tausyiyah dalam Pembukaan Konferensi Besar (Konbes) Nahdlatul Ulama di Pondok Pesantren Al-Munawwir Krapyak, Yogyakarta, Senin, 29 Januari 2024. Dok.istimewa
Mengenal Sembilan Habib dan Penamaan dalam Kepengurusan PBNU

Ada sembilan orang habib dalam struktur kepengurusan PBNU Periode 2022-2027.


Ivan Gunawan Bersiap Ke Uganda Resmikan Masjidnya, Begini Rute Perjalanan dari Indonesia

7 hari lalu

Ivan Gunawan. Foto: Instagram/@ivan_gunawan
Ivan Gunawan Bersiap Ke Uganda Resmikan Masjidnya, Begini Rute Perjalanan dari Indonesia

Ivan Gunawan akan ke Uganda untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Bagaimana rute dari Indonesia ke Uganda?


Temu Biden dan Delegasi AS, Irak Mengaku Khawatir Terseret Perang di Timur Tengah

8 hari lalu

Presiden AS Joe Biden bertemu dengan Perdana Menteri Irak Mohammed Shia al-Sudani di Gedung Putih di Washington, AS, 15 April 2024. Iraqi Prime Minister Media Office/Handout via REUTERS
Temu Biden dan Delegasi AS, Irak Mengaku Khawatir Terseret Perang di Timur Tengah

Perdana Menteri Irak Mohammed Shia al-Sudani memimpin delegasi untuk bertemu Presiden AS Joe Biden dan pejabat lainnya di tengah ketegangan antara Iran dan Israel.


Update Info Terbaru Bencana Tanah Longsor di Tana Toraja

8 hari lalu

Tim SAR gabungan mencari korban tanah longsor yang dinyatakan hilang di Palangka, Kelurahan Manggau, Kecamatan Makale, Kabupaten Tana Toraja, Sulawesi Selatan, Senin 15 April 2024. Basarnas Makassar secara resmi menutup operasi SAR bencana tanah longsor yang terjadi pada Sabtu (13/4) malam di dua titik di daerah itu setelah dua korban yang dinyatakan hilang berhasil ditemukan sehingga total korban meninggal dunia akibat bencana tersebut menjadi 20 orang. ANTARA FOTO/Arnas Padda
Update Info Terbaru Bencana Tanah Longsor di Tana Toraja

Proses pencarian dihentikan sementara usai BNPB menemukan 2 korban terakhir dalam bencana tanah longsor di Tana Toraja, Sulawesi Selatan.


Longsor di Tana Toraja, Tim Gabungan BNPB Temukan 20 Korban Meninggal

8 hari lalu

Tim SAR gabungan mengangkut kantong berisi jenazah korban tanah longsor di Palangka, Kelurahan Manggau, Kecamatan Makale, Kabupaten Tana Toraja, Sulawesi Selatan, Senin 15 April 2024. Sebanyak dua korban yang dinyatakan hilang akibat tanah longsor di daerah itu berhasil ditemukan sehingga total korban yang meninggal dunia menjadi 20 orang. ANTARA FOTO/Arnas Padda
Longsor di Tana Toraja, Tim Gabungan BNPB Temukan 20 Korban Meninggal

BNPB melaporkan telah menemukan 20 korban dalam bencana longsor di Tana Toraja, Sulawesi Selatan.