Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daftar 10 Negara Berpenduduk Paling Sedikit di Bumi, dari Vatikan sampai Dominika

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

image-gnews
Puluhan ribu jemaah berkumpul saat Paus Fransiskus memimpin Misa Paskah di Lapangan Santo Petrus di Vatikan, 1 April 2018. REUTERS/Stefano Rellandini
Puluhan ribu jemaah berkumpul saat Paus Fransiskus memimpin Misa Paskah di Lapangan Santo Petrus di Vatikan, 1 April 2018. REUTERS/Stefano Rellandini
Iklan

6. Liechtenstein 

Liechtenstein adalah kerajaan kecil Eropa yang terjepit di antara dua negara Swiss dan Austria. Negara ini dihuni 38.020 orang.

Total luas daratan Liechtenstein sekitar 99 km persegi. Tidak seperti San Marino, Liechtenstein tidak banyak didatangi turis. Bahkan, itu adalah negara yang paling jarang dikunjungi di Eropa.

Meskipun ukuran dan populasinya kecil, bagaimanapun, Liechtenstein adalah negara yang sangat kaya dan memiliki PDB per kapita tertinggi di dunia dengan 166 ribu dolar AS.

Liechtenstein | Reuters

7. Monako  

Monako adalah kerajaan Eropa kecil lainnya. Negara ini terletak di pantai utara Laut Mediterania, dikelilingi oleh Prancis di perbatasan non-pesisirnya. Monako dihuni 38.960 orang.

Namun, karena negara ini memiliki luas daratan begitu kecil, hanya berukuran 1,21 km persegi, Monako merupakan negara terpadat di Bumi, dengan 26.337 orang per km persegi.

Meski negara mini, namun banyak jutawan tinggal di sini, yakni  32% dari populasi Monako.

Kapal-kapal mewah di Monaco Yacht Show, 22 September 2021. REUTERS/Eric Gaillard

8. St. Kitts and Nevis 

St Kitts and Nevis adalah negara di Laut Karibia timur, terdiri dari dua pulau, St Kitts dan Nevis. Populasinya hanya 52.830, meskipun ini tidak termasuk ratusan ribu turis yang mengunjungi negara itu setiap tahun.

Banyak wisatawan datang karena tertarik pada pantai negara itu. Pada 2019, misalnya, hampir 1,2 juta turis mengunjungi St. Kitts and Nevis. Dengan demikian, pariwisata adalah pendorong besar perekonomian negara.

9. Kepulauan Marshall  

Kepulauan Marshall terletak di wilayah Mikronesia di Samudra Pasifik. Negara ini terdiri dari 29 atol dan lima pulau, meliputi area laut yang sangat luas, namun luas daratan hanya 181 km persegi. Populasi Kepulauan Marshall 58.790 jiwa. Kota terbesarnya adalah ibu kotanya, Majuro, yang berpenduduk sekitar 25.000 jiwa.

10. Dominika  

Dominika berbeda dengan Republik Dominika, Dominika adalah negara kepulauan di Laut Karibia timur. Negara ini terdiri dari satu pulau, berbatasan dengan Guadeloupe di utara dan Martinik di selatan, keduanya merupakan wilayah seberang laut Prancis.

Dominika memiliki populasi 71.810. Ini termasuk sekitar 3.000 penduduk asli yang dikenal sebagai Carib. Mereka adalah satu-satunya penduduk asli yang tersisa di pulau-pulau di Karibia timur.

Worldatlas.com
 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Indonesia Sambut Kunjungan Paus Fransiskus pada September 2024

6 hari lalu

Paus Fransiskus mengadakan audiensi umum mingguan, di aula Paulus VI di Vatikan, 3 Januari 2024. Media Vatikan/Handout via REUTERS/File Foto
Indonesia Sambut Kunjungan Paus Fransiskus pada September 2024

Kemlu menyatakan bahwa Indonesia siap menyambut kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia pada 3-5 September 2024


KWI Pastikan Rencana Kedatangan Paus Fransiskus ke Indonesia pada September 2024

10 hari lalu

Paus Fransiskus memimpin doa Angelus di Vatikan, 17 Desember 2023. REUTERS/Guglielmo Mangiapane
KWI Pastikan Rencana Kedatangan Paus Fransiskus ke Indonesia pada September 2024

Walaupun rencana kedatangan Paus Fransiskus ke Indonesia terus memancarkan sinyal positif, Antonius mengatakan hal itu masih tentatif.


Setelah 2 Tahun Jokowi Mengundang, Paus Fransiskus Akan ke Indonesia 3 September 2024, Berikut Sosoknya

16 hari lalu

Paus Fransiskus memimpin doa Angelus di Vatikan, 17 Desember 2023. REUTERS/Guglielmo Mangiapane
Setelah 2 Tahun Jokowi Mengundang, Paus Fransiskus Akan ke Indonesia 3 September 2024, Berikut Sosoknya

Paus Fransiskus rencana datang ke Indonesia September 2024 setelah diundang Jokowi dua tahun lalu. Ini profil perjalanannya menjadi Paus.


Paus Fransiskus Serukan Gencatan Senjata di Gaza dalam Pidato Paskah

18 hari lalu

Paus Fransiskus mencium kaki seorang narapidana peremuan dari Penjara Rebibbia saat ritual Kamis Putih, di Roma, Italia 28 Maret 2024. Vatican Media/Handout via REUTERS
Paus Fransiskus Serukan Gencatan Senjata di Gaza dalam Pidato Paskah

Paus Fransiskus kembali menyerukan gencatan senjata di Gaza, kali ini lewat pidato Minggu Paskah di Vatikan.


Diundang Jokowi, Paus Fransiskus akan Datang ke Indonesia pada 3 September

18 hari lalu

Paus Fransiskus memimpin doa Angelus di Vatikan, 17 Desember 2023. REUTERS/Guglielmo Mangiapane
Diundang Jokowi, Paus Fransiskus akan Datang ke Indonesia pada 3 September

Undangan kepada Paus Fransiskus disampaikan langsung oleh Menteri Agama pada Juni 2022.


Kunjungi Paus Fransiskus, Presiden Argentina Bawakan Kue Kering dan Biskuit

12 Februari 2024

Paus Fransiskus bertemu Presiden Argentina Javier Milei di Vatikan, 12 Februari 2024. Vatican Media/Handout via REUTERS
Kunjungi Paus Fransiskus, Presiden Argentina Bawakan Kue Kering dan Biskuit

Presiden Argentina Javier Milei membawa kue kering, biskuit dan hadiah-hadiah favorit Paus Fransiskus untuk memperbaiki hubungan


Paus Fransiskus Puji Jannik Sinner yang Juarai Australian Open 2024

30 Januari 2024

Petenis Jannik Sinner dari Italia berpose dengan trofi setelah memenangkan final melawan Daniil Medvedev dari Rusia dalam final turnamen Tenis Australia Terbuka di Melbourne Park, Melbourne, Australia, Minggu, 28 Januari 2024. Sinner menang dramatis dengan membalikkan ketertinggalan dua set dan menang melalui pertarungan lima set. REUTERS/Issei Kato
Paus Fransiskus Puji Jannik Sinner yang Juarai Australian Open 2024

Jannik Sinner mengalahkan petenis Rusia Daniil Medvedev di final untuk menjuarai Australian Open 2024.


Kisah Megawati Jadi Juri Zayed Award dan Bisa Bertemu Paus Fransiskus

19 Januari 2024

Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri saat berpidato dalam perayaan Natal
Kisah Megawati Jadi Juri Zayed Award dan Bisa Bertemu Paus Fransiskus

Megawati menceritakan pengalamannya menjadi juri Zayed Award for Human Fraternity akhir tahun lalu dan kesannya berdialog dengan Paus Fransiskus


Republik Dominika Mulai Uji Coba Empat Hari Kerja Sepekan

17 Januari 2024

Claro, seluler dan Internet di Republik Dominika. travel-4-fun.com
Republik Dominika Mulai Uji Coba Empat Hari Kerja Sepekan

Karyawan di Republik Dominika akan mendapatkan gaji yang sama, tetapi jam kerjanya akan dikurangi dari 44 menjadi 36 jam


Kapal Pesiar Terbesar di Dunia Icon of The Seas Mulai Berlayar Bulan Ini ke Karibia

16 Januari 2024

Kapal Pesiar Icon of The Seas (Meyer Turku)
Kapal Pesiar Terbesar di Dunia Icon of The Seas Mulai Berlayar Bulan Ini ke Karibia

Kapal pesiar ini memiliki tinggi 365 meter dengan 20 dek, 2.350 awak, serta 2.805 kabin dan ruang untuk 7.600 penumpang.