Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ursula von der Leyen Pepet Azerbaijan untuk Dapat Banyak Suplai Gas Alam

Reporter

image-gnews
Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen melakukan perjalanan ke Kyiv, Ukraina, menggunakan kereta saat invasi Rusia ke Ukraina berlanjut, 8 April 2022. REUTERS/Janis Laizans
Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen melakukan perjalanan ke Kyiv, Ukraina, menggunakan kereta saat invasi Rusia ke Ukraina berlanjut, 8 April 2022. REUTERS/Janis Laizans
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen akan kunjungan kerja ke Baku pada Senin, 18 Juli 2022, waktu setempat. Von der Leyen sedang berusaha mendapatkan gas alam lebih banyak dari Azerbaijan setelah Uni Eropa berusaha mengurangi kebergantungannya pada energi Rusia.

“Di tengah upaya Rusia, yang menjadikan suplai energinya sebagai senjata, maka mendiversifikasi impor energi kami adalah prioritas bagi Uni Eropa. Presiden von der Leyen dan Komisi bidang Energi Uni Eropa Kadri Simson akan berada di Azerbaijan untuk memperkuat kerja sama,” demikian keterangan Komisi Eropa

Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen berada dalam urutan kedelapan dalam daftar 100 perempuan paling berpengaruh di dunia versi Forbes 2021. Ia menjadi wanita pertama yang menjabat dalam peran tersebut, yang bertanggung jawab atas undang-undang yang mempengaruhi lebih dari 700 juta orang Eropa. Olivier Matthys/Pool via REUTERS

   

Menurut draft yang sampai ke Reuters pada 14 Juli 2022, Komisi Eropa mengajukan permohonan ke negara-negara Uni Eropa agar membuat kesepakatan dengan Azerbaijan untuk meningkatkan impor gas alam dan mendukung ekspansi pipagas untuk mendongkrak hal ini.

Komisi Eropa belum mau berkomentar perihal ini. Negara-negara anggota Uni Eropa sebelumnya sudah setuju untuk secara bertahap mengembargo minyak dari Rusia.

Sedangkan transit gas dari Rusia lewat Polandia pada tahun ini sudah disetop dan pengiriman gas lewat Ukraina sudah dibatasi akibat invasi Moskow ke Ukraina pada 24 Februari 2022.

Jerman sebagai negara dengan perekonomian terbesar keempat di dunia, sedang bersiap dengan segala skenario, termasuk jika harus benar-benar menghentikan total suplai gas Rusia setelah pemeliharaan rutin setiap 10 hari pada pipa raksasa Nord Stream 1, yang akan rampung pada pekan ini.

Sebelumnya Duta Besar Rusia untuk organisasi internasional di dunia Mikhail Ulyanov mengatakan lewat di Twitter pada Minggu, 17 Juli 2022, kalau Rusia tidak pernah menolak untuk melanjutkan suplai gas alam ke negara-negara Eropa dan memenuhi segala kewajibannya          

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

 

Sumber: Reuters

 

Baca juga: Ukraina dan Moldova Resmi Jadi Kandidat Anggota Uni Eropa

 

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.            

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ini Dua Dampak Konflik Iran-Israel Menurut Asosiasi Pengusaha Indonesia

8 jam lalu

Juru bicara militer Israel Laksamana Muda Daniel Hagari berbicara kepada media saat militer Israel menunjukkan apa yang mereka katakan sebagai rudal balistik Iran yang mereka ambil dari Laut Mati setelah Iran meluncurkan drone dan rudal ke arah Israel, di pangkalan militer Julis, di Israel selatan 16 April. 2024. REUTERS/Amir Cohen
Ini Dua Dampak Konflik Iran-Israel Menurut Asosiasi Pengusaha Indonesia

Asosiasi Pengusaha Indonesia atau Apindo merespons soal imbas konflik Iran-Israel.


Dimulai Hampir Setengah Abad Lalu, Ini 4 Fakta di Balik Sanksi Terhadap Iran

11 jam lalu

Iran: Sanksi Dicabut atau Tak Ada Kesepakatan Nuklir
Dimulai Hampir Setengah Abad Lalu, Ini 4 Fakta di Balik Sanksi Terhadap Iran

Sanksi ekonomi Iran telah dimulai hampir setengah abad lalu.


Sejarah Persia Jadi Iran, Bagaimana Islam Syiah jadi Aliran Mayoritas di Negara Ini?

11 jam lalu

Warga Iran merayakan di jalan, setelah serangan IRGC terhadap Israel, di Teheran, Iran, 14 April 2024. Majid Asgaripour/WANA
Sejarah Persia Jadi Iran, Bagaimana Islam Syiah jadi Aliran Mayoritas di Negara Ini?

Iran dulunya merupakan bagian dari kekaisaran Persia. Lalu berganti nama. Salah satu paham aliran Islam Syiah tumbuh paling subur di negara ini.


Uni Eropa Ajukan Perluasan Embargo terhadap Iran Setelah Serang Israel, Ini Riwayat Negara Barat Embargo Iran

13 jam lalu

Presiden Iran Ebrahim Raisi. Kepresidenan Iran/WANA via REUTERS
Uni Eropa Ajukan Perluasan Embargo terhadap Iran Setelah Serang Israel, Ini Riwayat Negara Barat Embargo Iran

Sepanjang sejarah, Iran telah menjadi sasaran berbagai sanksi internasional atau embargo dari beberapa negara, terutama Amerika Serikat dan Uni Eropa.


Pengakuan terhadap Palestina, Apakah Perjuangan Spanyol akan Berhasil?

1 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez. REUTERS/Andrew Kelly
Pengakuan terhadap Palestina, Apakah Perjuangan Spanyol akan Berhasil?

Spanyol, Irlandia, Malta dan Slovenia diperkirakan mengambil langkah tersebut mengakui Palestina sebagai negara dalam waktu dekat.


Proyek Pipa Gas Alam di Kawasan The Nusa Dua ITDC Bali Capai 67 Persen

2 hari lalu

Joyland Festival 2024 di Nusa Dua Bali (Dok. ITDC)
Proyek Pipa Gas Alam di Kawasan The Nusa Dua ITDC Bali Capai 67 Persen

Proyek pipa gas alam ITDC di Bali sudah hampir rampung sejak dibangun mulai 1 Maret 2024.


Uni Eropa Bersiap Tambahkan Sanksi untuk Iran

2 hari lalu

Josep Borrell, Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni. Sumber: Reuters
Uni Eropa Bersiap Tambahkan Sanksi untuk Iran

Josep Borrell mengatakan Uni Eropa akan bersiap untuk menambahkan sanksi terhadap Iran atas serangannya yang menyasar Israel.


Imbas Serangan Iran ke Israel, Pemerintah akan Evaluasi Anggaran Subsidi BBM 2 Bulan ke Depan

3 hari lalu

Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memberikan keterangan soal Pertumbuhan Ekonomi Indonesia tahun 2023 di Menko Perekonomian, Jakarta, Senin, 5 Februari 2024. Airlangga Hartarto mengatakan pertumbuhan ekonomi 2023 mencapai 5,05 persen atau lebih rendah dibandingkan tahun 2022 dengan pertumbuhan ekonomi mencapai 5,31 persen. TEMPO/Tony Hartawan
Imbas Serangan Iran ke Israel, Pemerintah akan Evaluasi Anggaran Subsidi BBM 2 Bulan ke Depan

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto merespons soal imbas serangan Iran ke Israel terhadap harga minyak dunia. Ia mengatakan pemerintah akan memonitor kondisi selama dua bulan ke depan sebelum membuat keputusan ihwal anggaran subsidi bahan bakar minyak atau BBM.


Daftar Negeri yang Mengakui Negara Palestina

3 hari lalu

Petugas polisi berdiri selama protes yang oleh penyelenggara disebut sebagai
Daftar Negeri yang Mengakui Negara Palestina

Sebagian besar negara anggota PBB masuk ke dalam daftar negara yang sudah mengakui negara Palestina. Negeri sedang mengalami konflik dengan Israel


Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

3 hari lalu

Kepala Staf Angkatan Darat Israel Herzi Halevi. Reuters
Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

Beberapa sekutu memperingatkan eskalasi setelah serangan Iran terhadap Israel meningkatkan kekhawatiran akan perang regional yang lebih luas.