Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kasus Covid-19 di Singapura Terus Naik, Klinik Mulai Kebanjiran Pasien

Reporter

Orang-orang melihat pesawat Singapore Airlines, di tengah penyebaran penyakit coronavirus (COVID-19), di Bandara Changi, Singapura, 12 Oktober 2020. [REUTERS/Edgar Su/File Photo]
Orang-orang melihat pesawat Singapore Airlines, di tengah penyebaran penyakit coronavirus (COVID-19), di Bandara Changi, Singapura, 12 Oktober 2020. [REUTERS/Edgar Su/File Photo]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Klinik di Singapura mulai kedatangan banyak pasien COVID-19. Kasus virus corona di negara kota tersebut mulai naik lagi.

Dr John Cheng, kepala perawatan primer di Healthway Medical Group, mengatakan ada peningkatan bertahap sekitar 10 persen pada pasien dengan infeksi saluran pernapasan akut di klinik dalam dua minggu terakhir. Healthway memiliki lebih dari 50 klinik dokter umum.

Namun dia menambahkan peningkatan pasien masih bisa ditangani. “Ini berbeda dari gelombang terakhir di mana ada lonjakan tiba-tiba yang membuat klinik sulit untuk mengatasinya. Karena itu terlalu dini untuk berkomentar karena puncaknya diproyeksikan pada Juli atau Agustus,” ujar Cheng, 

Menteri Kesehatan Ong Ye Kung mengatakan bulan lalu bahwa Singapura memperkirakan gelombang Omicron baru pada bulan Juli atau Agustus. Peningkatan kasus kemungkinan didorong oleh subvarian BA.4 dan BA.5.

Klinik Fullerton Health dan afiliasinya, yang berjumlah lebih dari 800, juga mengalami peningkatan pasien penyakit pernapasan akut (ISPA) dari Mei hingga Juni, kata seorang juru bicara. “Kami akan memantau dengan cermat tingkat ISPA pada bulan Juli karena lebih banyak orang telah kembali dari perjalanan ke luar negeri setelah liburan Juni yang juga merupakan akhir dari musim influenza di belahan bumi selatan,” kata juru bicara itu.

Dr Lee Joon Loong dari Klinik Medis Paddington mengatakan bahwa dalam seminggu terakhir, banyak pasien COVID-19 rata-rata daripada selama gelombang Omicron sebelumnya. Gelombang covid-19 mengalami puncaknya pada Maret lalu. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dr Zhang Hao Tian dari 1 Bishan Medical Clinic mengatakan terjadi peningkatan pasien Corona sekitar 20-30 persen. Namun angka peningkatan masih cukup terkendali dibandingkan gelombang sebelumnya.

Pada Selasa, Singapura melaporkan 11.504 kasus COVID-19 baru, jumlah infeksi harian tertinggi dalam lebih dari tiga bulan. Ada lebih dari 9.000 kasus harian pada Rabu dan Kamis.

Baca: Top 3 Dunia: Anak Elon Musk, Klaim Mahathir Singapura dan Riau Bagian Johor

CHANNEL NEWS ASIA 

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Bak dalam Film Squid Game, Serunya Bermain Teka-teki di Escape Science Center Singapura

3 jam lalu

Suasana dalam ruangan escape. Pengunjung harus memecahkan masalah untuk selamat ke ruangan selanjutnya. TEMPO/ Yogi Eka Sahputra
Bak dalam Film Squid Game, Serunya Bermain Teka-teki di Escape Science Center Singapura

Di Escape Science Center Singapura, pengunjung akan merasakan serunya melewati teka-teki di setiap ruangan agar bisa lolos.


Liburan Sekolah ke Snow City Singapura, Ada Karakter Robocar Poli dan Amber

1 hari lalu

Beberapa naak-anak hendak berfoto ria dengan Robocar Poli and Amber yang ada di Snow City Singapore. Karakter kartun satu ini menjadi daya tarik wisatawan untuk datang ke Snow City dalam momen libur sekolah. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Liburan Sekolah ke Snow City Singapura, Ada Karakter Robocar Poli dan Amber

Snow City Singapura sengaja mendatangkan karakter Poli and Amber yang disukai anak-anak untuk mengisi libur sekolah.


Pemeriksaan Imigrasi Autogate di Pelabuhan Harbourfront, Masuk Singapura dari Batam Bisa Lebih Mudah

1 hari lalu

Pemandangan kawasan Sentosa Island Sinagapura dari Pelabuhan HarbourFront Singapura, Kamis, 1 Juni 2023. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Pemeriksaan Imigrasi Autogate di Pelabuhan Harbourfront, Masuk Singapura dari Batam Bisa Lebih Mudah

Pengecekan autogate itu sudah berlaku untuk penumpang yang berangkat dari Pelabuhan Batam Center Kota Batam menuju Pelabuhan Harbourfront Singapura.


Jokowi Sebut PP Dibuat agar Ekspor Pasir Laut Ilegal Jadi Legal, Pengamat: Tidak Juga

1 hari lalu

Ilustrasi pengerukan pasir laut. Shutterstock
Jokowi Sebut PP Dibuat agar Ekspor Pasir Laut Ilegal Jadi Legal, Pengamat: Tidak Juga

Harga pasir laut bisa mencapai dua kali lipat jika diekspor ke Singapura.


Baru Sembuh, PM Singapura Kembali Positif Covid-19

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo dan Perdana Menteri (PM) Singapura Lee Hsien Loong berjalan bersama menuju ke Kantor Perdana Menteri untuk melakukan pertemuan informal pada Kamis, 16 Maret 2023. (Foto: Laily Rachev - Biro Pers Sekretariat Presiden)
Baru Sembuh, PM Singapura Kembali Positif Covid-19

PM Singapura Lee Hsien Loong menderita Covid-19 rebound, atau gejala Covid yang kembali kambuh setelah dinyatakan sembuh.


Lloyd Austin Sayangkan Menhan China Tolak Bertemu di Tengah 'Gesekan' Jet Tempur Kedua Negara

2 hari lalu

Menteri Pertahanan China Li Shangfu (kiri) dan Menteri Pertahanan AS Lloyd Austin. (REUTERS)
Lloyd Austin Sayangkan Menhan China Tolak Bertemu di Tengah 'Gesekan' Jet Tempur Kedua Negara

AS Lloyd Austin menyayangkan penolakan Menlu China untuk bertemu dengannya di forum keamanan Singapura di tengah ketegangan di Laut China Selatan


Terkini: Harga Telur Tertinggi Terlama Sepanjang Sejarah, Greenpeace Tolak Diajak KKP Masuk Tim Ekspor Pasir Laut

2 hari lalu

Pedagang memilihkan telur ayam atas permintaan pembeli di Pasar Induk Rau Kota Serang, Banten, Rabu, 17 Mei 2023. Menurut Badan Pangan Nasional, naiknya harga telur ini agar peternak dapat melanjutkan produksi dan meningkatkan produktivitasnya. ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman
Terkini: Harga Telur Tertinggi Terlama Sepanjang Sejarah, Greenpeace Tolak Diajak KKP Masuk Tim Ekspor Pasir Laut

Harga telur per hari ini, Kamis, 1 Juni 2023 masih tinggi, yakni di kisaran Rp 31 ribu hingga Rp 32 ribu.


Minta Pemerintah Batalkan Izin Ekspor Pasir Laut, Ekonom: Sama Saja Menjual Daratan

2 hari lalu

Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Sakti Wahyu Trenggono bersama (kiri-kanan) Staf Khusus Menteri Kelautan dan Perikanan Hubungan Luar Negeri Edy Putra Irawady, Direktur Jenderal Pengelolaan Ruang Laut Victor Gustaaf Manoppo dan Staf Khusus Bidang Hubungan Masyarakat dan Komunikasi Publik Wahyu Muryadi memberikan keterangan kepada wartawan terkait Pengelolaan Hasil Sedimentasi di Laut di Kantor Kementerian Kelautan dan Perikanan, Jakarta, Rabu, 31 Mei 2023 Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengungkapkan terbitnya Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 26 Tahun 2023 tentang Pengelolaan Hasil Sedimentasi di Laut didorong oleh tingginya permintaan reklamasi di dalam negeri. Tempo/Tony Hartawan
Minta Pemerintah Batalkan Izin Ekspor Pasir Laut, Ekonom: Sama Saja Menjual Daratan

Ekonom dan pakar kebijakan publik sekaligus CEO Narasi Institute Achmad Nur Hidayat meminta pemerintah membatalkan kebijakan ekspor pasir laut.


Tuas Port, Mega Proyek Singapura yang Bisa Manfaatkan Pasir Laut RI

2 hari lalu

Tuas Port Singapura. sg101.gov.sg
Tuas Port, Mega Proyek Singapura yang Bisa Manfaatkan Pasir Laut RI

Sebelum pelarangan, Indonesia adalah pemasok utama pasir laut Singapura


BKPM Janji Beri Pelayanan Terbaik bagi 95 Investor Singapura yang Kunjungi IKN

2 hari lalu

Pengunjung mengunjungi lokasi titik nol Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Selasa, 30 Mei 2023. Lokasi titik nol IKN Nusantara itu setiap harinya ramai oleh pengunjung dari berbagai instansi serta organisasi dan kelompok masyarakat yang melakukan kunjungan dan melaksanakan kegiatan di kawasan tersebut. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
BKPM Janji Beri Pelayanan Terbaik bagi 95 Investor Singapura yang Kunjungi IKN

Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) menjamin kemudahan investasi di Ibu Kota Nusantara atau IKN.