Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Polisi Tangkap Tersangka Kedua Kasus Hilangnya Wartawan Inggris di Hutan Amazon

Reporter

image-gnews
Petugas mencari jurnalis Inggris Dom Phillips dan pakar masyarakat adat Bruno Pereira, yang hilang saat melaporkan di bagian terpencil dan tanpa hukum di hutan hujan Amazon dekat perbatasan dengan Peru, di Lembah Javari, Brasil, 5 Juni 2022. Dom Phillips (57 tahun) adalah wartawan lepas yang pernah menulis soal Brasil untuk surat kabar Guardian, Washington Post, New York Times, dan berbagai media lainnya. Brazilian Ministry Of Defense/Handout via REUTERS
Petugas mencari jurnalis Inggris Dom Phillips dan pakar masyarakat adat Bruno Pereira, yang hilang saat melaporkan di bagian terpencil dan tanpa hukum di hutan hujan Amazon dekat perbatasan dengan Peru, di Lembah Javari, Brasil, 5 Juni 2022. Dom Phillips (57 tahun) adalah wartawan lepas yang pernah menulis soal Brasil untuk surat kabar Guardian, Washington Post, New York Times, dan berbagai media lainnya. Brazilian Ministry Of Defense/Handout via REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Polisi Brasil pada Selasa, 14 Juni 2022, menangkap tersangka kedua dalam penyelidikan hilangnya wartawan asal Inggris Don Phillips dan warga lokal Bruno Pereira di hutan hujan Amazon, Brasil barat.


Tersangka kedua itu diketahui bernama Oseney da Costa de Oliveira alias Dos Santos. Dia saat ini ditahan sementara karena dicurigai terlibat dalam kasus itu.

Polisi Federal Brasil menyatakan, penangkapan pria berusia 41 tahun itu menyusul saudaranya Amarildo da Costa de Oliveira, yang diringkus pekan lalu.


Amarildo alias Pelado ditangkap pada pekan lalu di desa tepi sungai Sao Gabriel, tempat kedua pria yang hilang terakhir terlihat pada 5 Juni. Polisi kembali ke desa itu pada Selasa dan menyita beberapa amunisi dan sebuah dayung. Saat ini kedua tersangka ditahan di kantor polisi di Atalaia do Norte, kota terdekat tempat pria kedua ditangkap.


Saat disinggung soal Dos Santos, Alex Perez, seorang penyidik polisi, mengatakan kepada wartawan bahwa dia tidak membantah penangkapan atas dugaan pembunuhan itu berdasarkan keterangan saksi yang menunjukkan kedua tersangka di tempat kejadian perkara.
 

Pencarian Phillips dan Pereira sejauh ini hampir berakhir sebab area yang tersisa untuk pencarian terus menyusut. Langkah itu dipastikan oleh juru bicara kelompok pribumi Univaja, yang terus mencari orang-orang itu.

Eliesio Marubo, pengacara Univaja, mengatakan penduduk asli yang memberi tahu pihak berwenang jejak orang-orang di daerah itu, membantu memfokuskan pencarian.

 
 
"Kami memahami bahwa kami sedang menuju akhir. Area pencarian semakin berkurang," kata Marubo, Senin malam, 13 Juni 2022. 

Pereira sedang melakukan perjalanan penelitian dengan Phillips, seorang reporter lepas yang telah menulis untuk Guardian dan Washington Post. Phillips disebut sedang mengerjakan sebuah buku di Amazon. Pereira sendiri adalah mantan kepala suku yang terisolasi yang baru-baru ini sibuk di lembaga urusan adat pemerintah Funai.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Keduanya berada di daerah hutan terpencil, dekat perbatasan dengan Kolombia dan Peru, yang merupakan rumah terbesar bagi masyarakat adat yang belum tersentuh. Wilayah ini telah dikenal memikat geng penyelundup kokain, penebang liar, penambang, sampai pemburu.

Pada Minggu, 12 Juni 2022, polisi mengatakan para pencari telah menemukan barang-barang milik kedua pria itu di sebuah sungai di dekat tempat mereka terakhir terlihat pada 5 Juni 2022. 

 
 
Seorang saksi mata menceritakan kepada Reuters pada Selasa, 14 Juni 2022,  bahwa pihak berwenang telah membuka saluran yang lebih besar di semak-semak yang mengarah ke sungai kecil tempat barang-barang itu ditemukan. Langkah itu memungkinkan kapal-kapal yang lebih besar untuk mendapatkan akses dalam memperluas pencarian. 
 
 
 
 
 
REUTERS
 
 
 

Baca juga: Kiat Mudik Lebaran Hemat dengan Kendaraan Pribadi

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

 
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


KPK Tetapkan Bekas Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto sebagai Tersangka TPPU

1 hari lalu

Tersangka mantan Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean B Yogyakarta, Eko Darmanto saat mencoblos di TPS 901 di Rumah Tahanan Negara Klas I Salemba Cabang KPK, Jakarta, Rabu, 14 Februari 2024. KPK berkerjasama dengan KPU Provinsi DKI  Jakarta memberikan fasilitas bagi 75 tahanan korupsi untuk menggunakan hak pilihnya pada Pemilu 2024. TEMPO/Imam Sukamto
KPK Tetapkan Bekas Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto sebagai Tersangka TPPU

KPK kembali menetapkan bekas pejabat Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto sebagai tersangka dalam perkara tindak pidana pencucian uang atau TPPU.


Polda Metro Jaya Tetapkan Pengemudi Fortuner sebagai Tersangka Kasus Pemalsuan Pelat Dinas TNI

1 hari lalu

Konferensi Pers  Direktorat Tindak Pidana Umum Polda Metro Jaya bersama dengan jajaran Tentara Nasional Indonesia (TNI) terkait pengungkapan kasus pemalsuan plat nomor dinas, yang diselenggarakan pada Kamis, 18 April 2024. TEMPO/Advist Khoirunikmah.
Polda Metro Jaya Tetapkan Pengemudi Fortuner sebagai Tersangka Kasus Pemalsuan Pelat Dinas TNI

Polda Metro Jaya menetapkan pengemudi mobil fortuner nomor dinas TNI yang viral di media sosial sebagai tersangka kasus pemalusan pelat nomor.


8 Tersangka Kasus Rempang Dibebaskan Usai Dapat Restorative Justice, Ini Harapan Tim Solidaritas Kepada Polisi

1 hari lalu

Manggara Sijabat (tengah) menyampaikan pernyataan usai mengikuti sidang aksi bela Rempang di Pengadilan Negeri Batam. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
8 Tersangka Kasus Rempang Dibebaskan Usai Dapat Restorative Justice, Ini Harapan Tim Solidaritas Kepada Polisi

Tim Advokasi Solidaritas Nasional untuk Rempang mengeluarkan pernyataan usai 8 tersangka kasus bentrok dengan aparat saat demo Bela Rempang dibebaskan


Polisi Gagalkan Penyelundupan Sabu dari Malaysia, Pelaku yang Menyamar Nelayan Diupah Rp 10 Juta per Kg

2 hari lalu

Ilustrasi Sabu. TEMPO/Amston Probel
Polisi Gagalkan Penyelundupan Sabu dari Malaysia, Pelaku yang Menyamar Nelayan Diupah Rp 10 Juta per Kg

Bareskrim Polri menangkap lima tersangka tindak pidana narkotika saat hendak menyeludupkan 19 kg sabu dari Malaysia melalui Aceh Timur.


Istri Anggota TNI Ditahan usai Bongkar Dugaan Perselingkuhan Suami, Perempuan Mahardhika: Darurat Pemahaman Gender

2 hari lalu

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Bali Komisaris Besar Jansen Avitus Panjaitan (tengah) didampingi oleh Kepala Kepolisian Resor Denpasar Komisaris Besar Wisnu Prabowo (kanan) dan Kepala Penerangan Kodam IX/Udayana Kolonel Inf. Agung Udayana menunjukkan foto
Istri Anggota TNI Ditahan usai Bongkar Dugaan Perselingkuhan Suami, Perempuan Mahardhika: Darurat Pemahaman Gender

Perempuan Mahardhika mengatakan, polisi seharusnya melindungi perempuan seperti Anandira, korban perselingkuhan suami yang berani bersuara.


TPNPB OPM Akui Tikam Anggota Polri Bripda Oktovianus Buara hingga Tewas di Yahukimo

3 hari lalu

Jenazah Bripda Oktovianus Buara yang ditemukan meninggal akibat dianiaya di Dekai tiba di Bandara Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, Selasa 16 April 2024. (ANTARA/HO/Dok KP3 Bandara Sentani)
TPNPB OPM Akui Tikam Anggota Polri Bripda Oktovianus Buara hingga Tewas di Yahukimo

TPNPB OPM menyatakan bertanggung jawab atas pembunuhan Bripda Oktavianus Rebuara, polisi yang bertugas di Dekai, Yahukimo, Papua Pegunungan.


Viral Penemuan Tas Berisi Uang Rp100 Juta di Toilet Rest Area, Polisi Kembalikan kepada Pemudik

3 hari lalu

Ilustrasi uang rupiah. Shutterstock
Viral Penemuan Tas Berisi Uang Rp100 Juta di Toilet Rest Area, Polisi Kembalikan kepada Pemudik

Polisi mengumumkan penemuan tas berisi uang itu menggunakan toa masjid di rest area Tol Trans Sumatera.


Polisi Australia: Pelaku Penusukan di Sydney Targetkan Perempuan

5 hari lalu

Layanan darurat terlihat di Bondi Junction setelah polisi menanggapi laporan beberapa penikaman di dalam pusat perbelanjaan Westfield Bondi Junction di Sydney, Australia, 13 April 2024. Polisi New South Wales mengonfirmasi seorang pria tertembak dan layanan darurat dipanggil ke Westfield Bondi Junction menyusul laporan beberapa orang ditikam. EPA-EFE/BIANCA DE MARCHI AUSTRALIA AND NEW ZEALAND OUT
Polisi Australia: Pelaku Penusukan di Sydney Targetkan Perempuan

Dalam penusukan di Sydney, Australia pada Sabtu, lima dari enam orang tewas dan mayoritas dari 12 orang yang terluka adalah perempuan.


Fakta Awal Kematian Brigadir Yosua di Tangan Ferdy Sambo

6 hari lalu

Ekspresi ibunda Brigadir Yosua, Rosti Simanjuntak usai sidang vonis kasus pembunuhan anaknya dengan terdakwa Richard Eliezer di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu, 15 Februari 2023. Rosti Simanjuntak menerima putusan majelis hakim yang memvonis Richard Eliezer 1,5 tahun penjara dalam perkara pembunuhan berencana terhadap anaknya. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Fakta Awal Kematian Brigadir Yosua di Tangan Ferdy Sambo

Peran Ferdy Sambo dalam kematian Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat, awalnya hampir tak terlihat.


Tak Ada Kata Libur Lebaran Bagi 7 Profesi Ini, Petugas Kesehatan sampai Pemadam Kebakaran

8 hari lalu

Sejumlah petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang membakar gudang pengolahan ban bekas di Marelan, Medan, Sumatera Utara, Jumat, 17 November 2023. Sebanyak 11 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api yang membakar gudang tersebut. ANTARA FOTO/Fransisco Carolio
Tak Ada Kata Libur Lebaran Bagi 7 Profesi Ini, Petugas Kesehatan sampai Pemadam Kebakaran

Ada beberapa profesi yang tidak bisa mengenal libur lebaran, selain tenaga kesehatan dan pemadam kebakaran, apa lagi?