Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jose Ramos-Horta Dilantik Menjadi Presiden Timor Leste Tepat di Hari Kemerdekaan

Reporter

image-gnews
Presiden Timor Leste periode 2022-2027 Jose Ramos Horta (kedua kanan) mengucapkan sumpah jabatan disaksikan Ketua Parlemen Timor Leste Ancieto Longuinhos (ketiga kanan) dan Presiden Timor Leste periode 2017-2022 Francisco Guterres (kiri) saat Pelantikan Presiden Timor Leste di Tasi-Tolu, Dili, Timor Leste, Kamis malam, 19 Mei 2022. Pelantikan ini turut dihadiri Menkopolhukam Mahfud MD. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Presiden Timor Leste periode 2022-2027 Jose Ramos Horta (kedua kanan) mengucapkan sumpah jabatan disaksikan Ketua Parlemen Timor Leste Ancieto Longuinhos (ketiga kanan) dan Presiden Timor Leste periode 2017-2022 Francisco Guterres (kiri) saat Pelantikan Presiden Timor Leste di Tasi-Tolu, Dili, Timor Leste, Kamis malam, 19 Mei 2022. Pelantikan ini turut dihadiri Menkopolhukam Mahfud MD. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Jose Ramos-Horta dilantik sebagai presiden Timor Leste pada Jumat 20 Mei 2022 bertepatan dengan peringatan hari kemerdekaan yang ke-20.

Seperti dilansir France24, peraih Nobel Perdamaian itu berjanji untuk memecahkan kebuntuan politik yang sudah berlangsung lama di negara termuda di Asia Tenggara.

Bekas jajahan Portugis, yang merdeka dari Indonesia pada 2002 setelah 24 tahun pendudukan, menandai peristiwa itu dengan konser dan kembang api untuk ribuan warga di ibu kota Dili.

Pahlawan kemerdekaan berusia 72 tahun, yang juga mantan presiden Timor Leste itu mengalahkan petahana Francisco "Lu-Olo" Guterres dalam pemilihan putaran kedua 19 April. Ia mengamankan 62 persen suara melawan 37 persen.

Dalam pidato luas di parlemen yang disampaikan dalam empat bahasa pada Jumat dini hari, Ramos-Horta menyerukan persatuan nasional antara partai-partai yang bersaing yang memiliki hubungan yang kacau dalam beberapa tahun terakhir.

"Perdamaian hanya akan nyata dan abadi jika dicapai melalui dialog dan saling menghormati di mana tidak ada pihak yang merasa dipaksa dan dihina," katanya, berbicara di depan jajaran personel militer dan diplomatik.

Dalam upacara tersebut, Ramos-Horta menerima pelukan dari pendahulunya, Guterres.

Pemilihan, yang berlalu tanpa insiden, dipandang sebagai kesempatan untuk memulihkan kebuntuan politik antara Kongres Nasional Rekonstruksi Timor-Leste (CNRT) dan Front Revolusioner untuk Timor Timur Merdeka (Fretilin) pimpinan Guterres.

Kebuntuan telah membuat pemerintah gagal meloloskan anggaran selama beberapa tahun, melumpuhkan ekonomi negara yang sebagian besar pedesaan berpenduduk 1,3 juta orang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam pidatonya Ramos-Horta juga berbicara tentang membantu melestarikan "perdamaian regional dan global" dan memperluas hubungan bilateral dengan China, sambil memuji Amerika Serikat atas perannya dalam mengembangkan infrastruktur negara.

Ramos-Horta juga berterima kasih kepada mantan penguasa kolonial Portugal, yang pemimpinnya Presiden Marcelo Rebelo de Sousa hadir pada upacara tersebut. Adapun Indonesia mengutus Menkopolhukam Mahfud MD untuk menghadiri pelantikan tersebut.

Kemenangan itu memberi Ramos-Horta masa jabatan keduanya. Dia menjalani tugas pertamanya dari 2007 hingga 2012.

Ramos-Horta dianugerahi Hadiah Nobel Perdamaian pada 1996 atas usahanya dalam memfasilitasi penyelesaian konflik di Timor Timur. Pada 2008, ia selamat dari upaya pembunuhan oleh pemberontak.

Presiden Timor Leste baru harus membantu mengembangkan ekonomi negara, yang telah terpukul parah oleh pandemi Covid-19 dan di mana Bank Dunia mengatakan 42 persen populasi hidup di bawah garis kemiskinan.

Baca juga: Presiden Terpilih Ramos-Horta Targetkan Timor Leste Segera Jadi Anggota ASEAN

SUMBER: FRANCE24

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ambil Alih Pengaturan Ruang Udara di Natuna dari Singapura, RI Masih Kuasai FIR Australia dan Timor Leste

4 hari lalu

Petugas Airnav memantau pergerakan pesawat di menara kontrol Bandara Soekarno Hatta, Jakarta, Jumat 29 April 2022. Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mencatat pergerakan penumpang angkutan umum di semua moda transportasi mengalami peningkatan pada H-5 Lebaran 2022. Sementara itu, secara kumulatif sejak H-7 Lebaran 2022 pergerakan penumpang transportasi udara tercatat merupakan yang tertinggi. TEMPO/Subekti.
Ambil Alih Pengaturan Ruang Udara di Natuna dari Singapura, RI Masih Kuasai FIR Australia dan Timor Leste

Indonesia mengambil alih pengaturan ruang udara di Kepri dan Natuna dari Singapura, namun masih menguasai FIR wilayah Australia dan Timor Leste


Setelah KPU Umumkan Rekapitulasi Pemilu 2024, Ini Jadwal Pelantikan Presiden-Wakil Presiden dan Anggota DPR

8 hari lalu

Ketua KPU Hasyim Asy'ari dan para jajaran menunjukkan berita acara saat membacakan pemenang Pemilu 2024 di Gedung KPU, Menteng, Jakarta, Rabu, 20 Maret 2024. KPU mengumumkan pasangan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran memenangkan Pilpres 2024 dengan jumlah 96.214.691 suara, sementara pasangan nomor urut 1 Anies-Cak Imin mendapat 40.971.906 suara dan Pasangan nomor urut 3 Ganjar-Mahfud 27.040.878. TEMPO/Febri Angga Palguna
Setelah KPU Umumkan Rekapitulasi Pemilu 2024, Ini Jadwal Pelantikan Presiden-Wakil Presiden dan Anggota DPR

KPU telah umumkan hasil rekapitulasi Pemilu 2024. Bagaimana jika ada gugatan ke MK? Kapan jadwal pelantikan Presiden-Wakil Presiden, anggota DPR?


Faisal Basri sebut Jokowi Bikin Indeks Demokrasi RI Mendekati Nol, Lebih Rendah dari Papua Nugini dan Timor Leste

10 hari lalu

Faisal Basri. TEMPO/Jati Mahatmaji
Faisal Basri sebut Jokowi Bikin Indeks Demokrasi RI Mendekati Nol, Lebih Rendah dari Papua Nugini dan Timor Leste

Berdasar V-Dem Democracy Index 2024, Faisal Basri sebut Jokowi membuat indeks demokrasi mendekati nol, lebih rendah dari Papua Nugini dan Timor Leste.


Konsekuensi UU IKN Jakarta Tak Lagi Berstatus Ibu Kota Negara Sejak 15 Februari Lalu, Kok Bisa?

20 hari lalu

Ribuan santri alumni Pondok Modern Gontor saat berkumpul untuk ikuti acara
Konsekuensi UU IKN Jakarta Tak Lagi Berstatus Ibu Kota Negara Sejak 15 Februari Lalu, Kok Bisa?

Akibat UU IKN, status Jakarta sebagai Daerah Khusus Ibu Kota Negara disebut telah berakhir per 15 Februari 2024 lalu. Ini maksudnya?


Prabowo Dapat Ucapan Selamat dari Ramos Horta, Diundang ke Timor Leste

36 hari lalu

Presiden Joko Widodo berbincang dengan Menhan Prabowo Subianto meresmikan Rumah Sakit Pusat Pertahanan Negara (RS PPN) Panglima Besar Soedirman dan 19 Rumah Sakit TNI, Jakarta, Senin 19 Februari 2024. TEMPO/Subekti.
Prabowo Dapat Ucapan Selamat dari Ramos Horta, Diundang ke Timor Leste

Prabowo diundang oleh Ramos Horta mengunjungi Timor Leste. Prabowo disebut sudah mengenal Timor Leste dengan baik.


Kapan Jadwal Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024?

38 hari lalu

Presiden Joko Widodo (Jokowi) membaca sumpah presiden pada upacara pelantikan di Gedung Parlemen, Jakarta, 20 Oktober 2014.  AP/Dita Alangkara
Kapan Jadwal Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024?

Prabowo-Gibran hampir dipastikan menang Pilpres 2024 berdasarkan real count sementara KPU. Kapan jadwal pelantikan presiden dan wakil presiden 2024?


Prabowo Gibran Unggul Telak di Timor-Leste hingga 61 Persen

39 hari lalu

Prabowo Gibran Unggul Telak di Timor-Leste hingga 61 Persen

Pasangan Prabowo Gibran membukukan kemenangan telak di Timor Leste pada Pilpres 2024.


Pemilu 2024: Ini Jadwal Real Count, Pelantikan Anggota DPRD, DPD, DPR, Kapan Pelantikan Presiden-Wapres 2024-2029?

40 hari lalu

Presiden Joko Widodo (Jokowi) membaca sumpah presiden pada upacara pelantikan di Gedung Parlemen, Jakarta, 20 Oktober 2014.  AP/Dita Alangkara
Pemilu 2024: Ini Jadwal Real Count, Pelantikan Anggota DPRD, DPD, DPR, Kapan Pelantikan Presiden-Wapres 2024-2029?

Berikut jadwal real count dari KPU, pelantikan anggota DPRD, DPD, DPR dan Capres-Cawapres dalam agenda Pemilu 2024.


Prabowo Di Mata Media Asing: Penculik, Pemicu Kerusuhan Hingga Menang Berkat Jokowi

41 hari lalu

Presiden Joko Widodo alias Jokowi mengajak Menteri Pertahanan Prabowo Subianto makan di warung bakso di Bandongan, Magelang, Jawa Tengah, Senin, 29 Januari 2024. Keduanya diketahui baru meresmikan Graha Utama Akademi Militer Magelang. Tim Media Prabowo Subianto
Prabowo Di Mata Media Asing: Penculik, Pemicu Kerusuhan Hingga Menang Berkat Jokowi

Media asing Al Jazeera berikan penilaian terhadap Prabowo yang menang pemilu 2024 hasil quick count


Jokowi Sebut RI Komitmen Dukung Keanggotaan Penuh Timor Leste di ASEAN

26 Januari 2024

Presiden Joko Widodo menerima kunjungan kenegaraan Perdana Menteri Timor Leste Xanana Gusmao di Istana Bogor, Jawa Barat, Jumat 25 Januari 2024. Pertemuan ini membahas kesepakatan kerja sama antar kedua negara yang diakhiri dengan penandatanganan dan pertukaran nota kesepahaman kerja sama kedua negara. TEMPO/Subekti.
Jokowi Sebut RI Komitmen Dukung Keanggotaan Penuh Timor Leste di ASEAN

Presiden Jokowi menyampaikan Indonesia komitmen untuk terus mendukung keanggotaan Timor Leste di blok Asia Tenggara.