Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Profil Kim Yo Jong, Adik Kim Jong Un yang Ancam Kirim Nuklir ke Korea Selatan

Reporter

image-gnews
Kim Yo Jong, adik pemimpin Korea Utara Kim Jong Un menghadiri upacara peletakan karangan bunga di Mausoleum Ho Chi Minh di Hanoi, Vietnam 2 Maret 2019. Berdasarkan sistem dinasti, ia berpotensi menjadi pemimpin Korea Utara menggantikan kakaknya. REUTERS/Jorge Silva
Kim Yo Jong, adik pemimpin Korea Utara Kim Jong Un menghadiri upacara peletakan karangan bunga di Mausoleum Ho Chi Minh di Hanoi, Vietnam 2 Maret 2019. Berdasarkan sistem dinasti, ia berpotensi menjadi pemimpin Korea Utara menggantikan kakaknya. REUTERS/Jorge Silva
Iklan

TEMPO.CO, JakartaKim Yo Jong mengancam Korea Selatan dengan serangan nuklir. Itu disebutnya lantaran Menteri Pertahanan Korea Selatan Suh Wook menurutnya telah membuat kesalahan besar dengan membuat pernyataan serangan terhadap Korea Utara.

“Kalau begitu, Korea Selatan sendiri yang akan menjadi target,” katanya seperti dikutip dari Reuters, Selasa, 5 April 2022.

Kim Yo Jong adalah adik perempuan Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un. Ia juga seoerang politikus dan diplomat Korea Utara yang menjabat sebagai Wakil Direktur Departemen Publisitas dan Informasi Partai Pekerja Korea atau WPK.

Melansir dari Nikkei Asia, perempuan kelahiran Pyongyang 26 September 1987 itu menghabiskan masa kecilnya di kediaman ibunya. Pada 1996 hingga Desember 2000, Kim belajar dengan kakak laki-lakinya, Kim Jong Un di sebuah sekolah umum di Swiss. Di sana, ia tidak menggunakan nama aslinya, melainkan dikenal dengan nama samarannya, Pak Mi Hyang. Setelah kembali ke Pyongyang, ia melanjutkan gelar ilmu computer di Universitas Kim Il Sung.

Kim Yo Jong sempat menjabat sebagai anggota pengganti Politbito Partai Buruh Korea sejak 2017, dan berlangsung selama empat tahun kemudian. Ia menjadi satu-satunya wanita dalam anggota Komisi Urusan Negara Korea Utara.

Yo Jong menjadi dikenal publik saat upacaraa pemakaman Kim Jong Il pada Desember 2011 silam. Saat itu, ia terlihat bersama kakak laki-lakinya, Kim Jong Un dan beberapa kelompok pejabat Korea Utara membungkuk di dekat peti mata ayahnya.

Mengutip dari Yonhap News, pada akhir tahun 2014, ia dikabarkan menikah dengan Choe Song, yaitu putra kedua pejabat pemerintah Choe Ryong Hae. Pertemuan keduanya lantaran sesame alumnus Universitas Kim Il Sung dan sama-sama sebagai pejabat di WPK. Dari pernikahan keduanya, mereka dikaruniai anak yang lahir pada Mei 2015.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Mengutip dari situs The Guardian, Kim Yo Jong dipercaya menjadi kandidat terkuat memimpin Korea Utara, yang nantinya menggantikan posisi Kim Jong Un jika ia meninggal dunia. Hal itu lantaran Kim Jong Un telah memberikan kepercayaan absolut kepada adik perempuannya itu atas kerja kerasnya membangun citranya di mata publik.

RISMA DAMAYANTI 

REUTERS I THE GUARDIAN I YONHAP NEWS I NIKKEI ASIA

Baca: 5 Fakta Kim Yo Jongm Adik Kim Jong Un Digadang-gadang Pengganti Abangnya

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kim Jong Un Rilis Lagu Baru, Puji Dirinya Ayah yang Ramah

8 jam lalu

Pemimpin Korea Utara Kim Jong-un menghadiri uji peluncuran rudal hipersonik berbahan bakar padat jarak menengah hingga jarak jauh yang baru, di lokasi yang tidak diketahui di Korea Utara, 2 April 2024, dalam gambar yang dirilis pada 3 April 2024,  oleh Kantor Berita Pusat Korea.  KCNA melalui REUTERS
Kim Jong Un Rilis Lagu Baru, Puji Dirinya Ayah yang Ramah

Pemimpin otoriter Korea Utara, Kim Jong Un, merilis lagu baru yang menyatakan ia adalah ayah yang ramah.


Rapper Zico Memandu Acara Musik The Seasons

17 jam lalu

Rapper Korea Selatan Zico. FOTO/instagram
Rapper Zico Memandu Acara Musik The Seasons

Acara The Seasons akan kembali hadir untuk musim terbarunya. Rapper Korea Selatan Zico sebagai pemandu acaranya


LPDP Buka Beasiswa S2 dan S3 di UST Korea Selatan, Ini Syarat dan Jadwalnya

1 hari lalu

LPDP. lpdp.kemenkeu.go.id
LPDP Buka Beasiswa S2 dan S3 di UST Korea Selatan, Ini Syarat dan Jadwalnya

Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) Kementerian Keuangan memberikan beasiswa S2 dan S3 di The University of Science & Technology Korea Selatan


AS 'Prihatin Luar Biasa' atas Dugaan Hubungan Korea Utara-Iran

2 hari lalu

Rudal balistik antarbenua Hwasong-18 diluncurkan saat latihan di lokasi yang tidak diketahui pada 18 Desember 2023. Korea Utara meluncurkan rudal balistik antarbenua (ICBM) Hwasong-18  untuk mengkonfirmasi kesiapan perang kekuatan pencegahan nuklirnya dalam menghadapi meningkatnya permusuhan dengan Amerika Serikat. KCNA via REUTERS
AS 'Prihatin Luar Biasa' atas Dugaan Hubungan Korea Utara-Iran

Setelah menjalin hubungan diplomatik pada 1973, Korea Utara dan Iran diketahui memiliki hubungan yang dekat.


Korea Selatan Punya 12 Perayaan Unik yang Jatuh Setiap Tanggal 14, Apa Itu?

2 hari lalu

Ilustrasi pasangan berpelukan. shutterstock.com
Korea Selatan Punya 12 Perayaan Unik yang Jatuh Setiap Tanggal 14, Apa Itu?

Tanggal 14 menjadi angka spesial dalam kalender Korea Selatan. Tak hanya Black day, ternyata Korea punya 12 perayaan unik yang berkaitan dengan cinta.


Demi Laga Red Sparks vs Indonesia All Stars, 2 Rekan Megawati Hangestri Tinggalkan TC Timnas Voli Korea

2 hari lalu

Daejeon Red Sparks. (Instagram/@red__sparks)
Demi Laga Red Sparks vs Indonesia All Stars, 2 Rekan Megawati Hangestri Tinggalkan TC Timnas Voli Korea

Red Sparks dipastikan bakal tampil dengan kekuatan penuh dalam laga uji coba melawan Indonesia All Stars pada Sabtu, 20 April 2024.


PBB Khawatir Israel Bakal Bidik Fasilitas Nuklir Iran sebagai Serangan Balasan

3 hari lalu

Kepala IAEA, Rafael Grossi. Reuters
PBB Khawatir Israel Bakal Bidik Fasilitas Nuklir Iran sebagai Serangan Balasan

Kepala pengawas nuklir PBB mengatakan pada Senin khawatir mengenai kemungkinan Israel menargetkan fasilitas nuklir Iran.


Pembunuhan di Bandara Kuala Lumpur, Masih Ingat Kematian Kim Jong Nam Adik Kim Jong Un di Sini?

3 hari lalu

Menurut salah satu kawannya, Kim Jong-nam ke Jakarta bersama pengawalnya. Ia lalu pergi dari Indonesia setelah berfoto di restoran pada awal Mei lalu. (AFP/AFP/Getty Images)
Pembunuhan di Bandara Kuala Lumpur, Masih Ingat Kematian Kim Jong Nam Adik Kim Jong Un di Sini?

Terjadi penembakan di Bandara Kuala Lumpur. Di tempat ini pula pada 2017 terjadi kasus pembunuhan Kim Jong Nam, saudara tiri Kim Jong Un.


Apa itu Black Day yang Diperingati Setiap 14 April di Korea Selatan

4 hari lalu

Ilustrasi wanita lajang. shutterstock.com
Apa itu Black Day yang Diperingati Setiap 14 April di Korea Selatan

Black day adalah hari yang didedikasikan untuk para jomblo di Korea Selatan.


Kenalan dengan Member xikers yang Akan Manggung di Jakarta

6 hari lalu

Boy group asal Korea Selatan xikers akan manggung di Jakarta dalam festival Saranghaeyo Indonesia 2024. Berikut masing-masing profil membernya. Foto: The Korea Herald
Kenalan dengan Member xikers yang Akan Manggung di Jakarta

Boy group asal Korea Selatan xikers akan manggung di Jakarta dalam festival Saranghaeyo Indonesia 2024. Berikut masing-masing profil membernya.