Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jimmy Carter Berusia 97 Tahun, Rekor Presiden Amerika Serikat Panjang Usia

Reporter

image-gnews
Wajah Presiden AS ke-39, Jimmy Carter saat usianya 18 tahun. boredpanda.com
Wajah Presiden AS ke-39, Jimmy Carter saat usianya 18 tahun. boredpanda.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - James Earl Carter Jr. atau dikenal dengan nama Jimmy Carter adalah Presiden Amerika Serikat ke-39 dan menjabat tahun 1977 hingga 1981. Sebelum menjabat sebagai Presiden Amerika Serikat, Carter pernah menjadi Gubernur Georgia (1971-1975). Saat ini, Carter tercatat sebagai mantan Presiden AS tertua yang masih hidup, usianya saat ini 97 tahun.

Jimmy Carter lahir pada 1 Oktober 1924 di Plains, Georgia. Sejak kecil, Carter tumbuh dan besar dalam suasana pedesaan yang jauh dari ingar bingar perkotaan dan karena terinspirasi dengan ayahnya yang seorang tentara, Carter memiliki cita-cita untuk memasuki Akademi Angkatan Laut AS. Cita-cita tersebut berhasil diraih Carter setelah ia menyelesaikan studinya di Universitas Teknik Georgia.

Carter menjalani dinas militer aktif dan pada 1952 Carter bekerja pada kapal selam nuklir di bawah komando Laksamana Hyan Rickover. Di tahun 1962, Carter berhasil menjadi senator dan pada 1970 Carter terpilih menjadi Gubernur Georgia. Kemudian, di tahun 1976 Carter berhasil terpilih menjadi Presiden AS dari Partai Demokrat.

Sebagai Presiden AS, Carter terkenal karena beberapa terobosan programmnya, seperti program energi alternatif dan program kesetaraan rasial yang digagasnya. Selain itu, Carter juga berperan dalam perjanjian damai antara Mesir dan Israel dan menandatangani perjanjian dalam hal pengurangan senjata antara Amerika dengan Uni Soviet.

Carter juga dikenal sebagai pribadi yang memiliki jiwa sosial tinggi, hal ini dibuktikan pada 1982, Carter mendirikan Carter Center di Atlanta. Carter Center berfokus untuk melakukan advokasi hak asasi manusia (HAM) dan membantu serta meringakan penderitaan manusia di seluruh dunia. Di samping itu, Carter juga peduli dengan para tunawisma dan mendirikan yayasan amal yang diberi nama Habitat for Humanity.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jimmy Carter pernah mendapatkan Nobel Perdamaian 2002 karena jasanya dalam penyelesaian konflik internasional, penyebaran nilai demokrasi, dan advokasi HAM.

EIBEN HEIZIER

Baca: Rahasia Ikatan Cinta 75 Tahun Pernikahan Jimmy Carter dan Rosalynn

 

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Aktivis HAM Myanmar Dicalonkan Nobel Perdamaian 2024: Penghargaan Ini Tidak Sempurna

3 hari lalu

Maung Zarni. Rohringya.org
Aktivis HAM Myanmar Dicalonkan Nobel Perdamaian 2024: Penghargaan Ini Tidak Sempurna

Maung Zarni, aktivis hak asasi manusia dan pakar genosida asal Myanmar, dinominasikan Hadiah Nobel Perdamaian 2024, oleh penerima Nobel tahun 1976


Wanita Ini Dipenjara Gara-gara Curi Buku Harian Anak Joe Biden

14 hari lalu

Presiden AS Joe Biden berbicara pada seorang anak saat menghadiri acara tahunan Easter Egg Roll di Halaman Selatan Gedung Putih, Washington, AS, 1 April 2024. REUTERS/Evelyn Hockstein
Wanita Ini Dipenjara Gara-gara Curi Buku Harian Anak Joe Biden

Seorang wanita dihukum penjara karena ketahuan mencuri buku harian anak Joe Biden.


Ucapan Selamat Idul Fitri Kepala Negara mulai Jokowi hingga Joe Biden

14 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi bertemu dengan Presiden AS Joe Biden saat melakukan pembicaraan mengenai keamanan regional dan transisi energi ramah lingkungan, di Ruang Oval Gedung Putih di Washington, AS, 14 November 2023. Jokowi meminta kepada Biden untuk berbuat lebih banyak untuk menghentikan
Ucapan Selamat Idul Fitri Kepala Negara mulai Jokowi hingga Joe Biden

Preisden Jokowi hingga Presiden Amerika Serikat Joe Biden ucapkan selamat Idul Fitri kepada umat muslim seluruh dunia. Ini kata mereka.


Joe Biden Vs Donald Trump, Dua Lelaki Gaek Berebut Kursi Presiden AS

23 hari lalu

Foto kombinasi Joe Biden dan Donald Trump. REUTERS/Jonathan Ernst
Joe Biden Vs Donald Trump, Dua Lelaki Gaek Berebut Kursi Presiden AS

Joe Biden 81 tahun dan Donald Trump 78 tahun akan bertarung di kontestasi pemilihan Presiden AS di usia yang tak lagi muda.


Biden, Obama dan Clinton Dicemooh karena Bela Israel dalam Penggalangan Dana Terbesar Demokrat

26 hari lalu

Presiden AS Joe Biden besama mantan presiden AS Barack Obama meninggalkan Air Force One di Bandara Internasional John F Kennedy di New York, AS 28 Maret 2024. REUTERS
Biden, Obama dan Clinton Dicemooh karena Bela Israel dalam Penggalangan Dana Terbesar Demokrat

Joe Biden, Barack Obama dan Bill Clinton dicemooh demonstran atas dukungannya terhadap serangan Israel ke Gaza


Perdana Menteri Israel Netanyahu Bersikeras Serang Rafah, di Mana Lokasinya?

34 hari lalu

Pengunjung berpose di depan replika tembok pembatas antara Rafah dan Kairo, di Rafah, Jalur Gaza selatan, 11 Juni 2017. REUTERS/Ibraheem Abu Mustafa
Perdana Menteri Israel Netanyahu Bersikeras Serang Rafah, di Mana Lokasinya?

Perdana menteri Israel Benjamin Netanyahu bersikeras akan menyerang wilayah Rafah yang menjadi satu-satunya tempat aman di Palestina saat ini.


Akan Ada Stanford University di IKN, Berikut Profil Kampus Berusia 139 Tahun

47 hari lalu

Stanfod University. Stanford.edu
Akan Ada Stanford University di IKN, Berikut Profil Kampus Berusia 139 Tahun

Stanford University akan bangun kampus di IKN mulai Mei 2024. Begini profil kampus yang telah berusia 139 tahun itu.


Begini Amarah Joe Biden Terhadap Benjamin Netanyahu

14 Februari 2024

Presiden AS Joe Biden menyampaikan pidato di State Fairgrounds di Columbia, Carolina Selatan, AS, 27 Januari 2024. REUTERS/Tom Brenner/File Foto
Begini Amarah Joe Biden Terhadap Benjamin Netanyahu

Presiden Joe Biden mengatakan dia mencoba untuk mendapatkan Israel setuju untuk gencatan senjata, tetapi Netanyahu "memberinya kesulitan".


Presiden Serbia: Tak Akan Akui Kemerdekaan Kosovo, meski Diganjar Nobel Perdamaian

20 Januari 2024

Orang-orang berjalan di sepanjang jalan, saat bendera Serbia dikibarkan, di Zubin Potok, Kosovo, 31 Mei 2023. REUTERS/Ognen Teofilovski
Presiden Serbia: Tak Akan Akui Kemerdekaan Kosovo, meski Diganjar Nobel Perdamaian

Presiden Serbia Aleksandar Vucic mengatakan bahwa menghargai aspirasi warga Serbia lebih penting daripada mengakui kemerdekaan negara tetangga Kosovo.


Profil Muhammad Yunus Penerima Nobel Perdamaian Asal Bangladesh yang Divonis 6 Bulan Bui

3 Januari 2024

Pemenang Nobel Perdamaian dan pendiri Bank Grameen Muhammad Yunus. ANTARA/AFP/Kazuhiro NOGI
Profil Muhammad Yunus Penerima Nobel Perdamaian Asal Bangladesh yang Divonis 6 Bulan Bui

Muhammad Yunus, penerima nobel perdamaian dari Bangladesh divonis bersalah dan bui 6 bulan. Berikut profil dan gerakan yang dilakukannya.