Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PM Italia Minta Vatikan Tidak Intervensi Pembahasan Regulasi Anti-Homofobia

image-gnews
Perdana Menteri Italia, Mario Draghi. REUTERS/Guglielmo Mangiapane
Perdana Menteri Italia, Mario Draghi. REUTERS/Guglielmo Mangiapane
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PM Italia Mario Draghi meminta Vatikan untuk tidak mengintervensi pembahasan regulasi anti-homofobia di parlemen. Draghi berkata, regulasi itu dibuat untuk menegaskan Italia sebagai negara yang sekuler.

Sebelumnya, Vatikan mengajukan protes ke Italia soal pembahasan regulasi tersebut. Menurut Vatikan, draft terakhir regulasi tersebut bisa mengganggu kebebasan beragama Gereja Katolik di Italia. Sebagai contoh, seorang pendeta bisa diperkarakan apabila dia menolak pemberkatan pasangan gay di gereja karena keyakinannya.

"Negeri kita adalah negeri yang sekuler, bukan negara agama," ujar Mario Draghi pada majelis tinggi di Parlemen Italia, Rabu kemarin waktu setempat, 23 Juni 2021.

Draghi melanjutkan bahwa Italia memiliki sistem check and balance di mana memastikan penerapan hukum menghormati kewajiban dan kesepakatan internasional. Hal itu, kata Draghi, termasuk terhadap perjanjian dengan Vatikan.

Perjanjian yang dimaksud Draghi adalah Kesepakatan Lateran yang diteken pada tahun 1929. Pada kesepakatan tersebut, Vatikan disepakati sebagai negara berdaulat dan memiliki hubungan diplomatik dengan Italia.

"Sistem legal kami menjamin bahwa hukum selalu menghormati prinsip-prinsip konstitusional dan komitmen internasional, termasuk perjanjian dengan Gereja Katolik," ujar Draghi menegaskan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, anggota legislatif yang pro hak komunitas LGBT mengkritik langkah Vatikan yang mencoba mengintervensi perumusan regulasi anti-homofobia. Mereka berkata, parlemen adalah lembaga yang berdaulat dan tidak bisa seenaknya diintervensi. "Kami tidak akan menerima intervensi," ujar ketua majelis bawah, Roberto Fico.

Pernyataan berbeda diberikan oleh kelompok konservatif di parlemen. Kubu sayap kanan tersebut malah mengucapkan terima kasih ke Vatikan karena sudah memprotes perumusan dan pembahasan regulasi anti-homofobia. "Saya mengucapkan terima kasih atas akal sehat Vatikan," ujar politisi konservatif Matteo Salvini.

Baca juga: Spiderman yang Disalami Paus Fransiskus Ternyata Pahlawan bagi Anak-anak

ISTMAN MP | REUTERS


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengintip Perjalanan Song Hye Kyo ke Danau Como Italia

7 jam lalu

Song Hye Kyo menunjukkan beberapa momen saat mengunjungi Danau Como, Italia, September 2024. Instagram.com/@kyo1122
Mengintip Perjalanan Song Hye Kyo ke Danau Como Italia

Song Hye Kyo mengunggah beberapa momen dari perjalanannya ke Italia di Instagram baru-baru ini.


5 Objek Wisata Ikonik di Roma yang Dikunjungi Emily di Emily in Paris

19 jam lalu

Emily Cooper (Lily Collins) dan Marcello (Eugenio Franceschini), dua karakter di Emily In Paris, berdiri di depan Air Mancur Trevi, Roma, Italia. Giulia Parmigiani/Netflix
5 Objek Wisata Ikonik di Roma yang Dikunjungi Emily di Emily in Paris

Di bagian kedua season 4 Emily In Paris, Emily dan kekasih barunya keliling kota dengan Vespa ke tempat-tempat wisata ikonik di Roma.


Mengintip Akomodasi Paus Fransiskus Selama di Singapura, Pusat Retret yang Bersahaja di Punggol

20 jam lalu

Kamar Paus Fransiskus di Pusat Retret St Francis Xavier di Punggol selama kunjungan ke Singapura, 11-13 September 2024. (Instagram/catholic.sg)
Mengintip Akomodasi Paus Fransiskus Selama di Singapura, Pusat Retret yang Bersahaja di Punggol

Kesederhanaan dan fungsionalitas menjadi fokus utama Paus Fransiskus memilih tempat menginap.


Angkatan Laut Italia dan TNI AL Memperkuat Kerja Sama

1 hari lalu

Frigate kelas Maestrale (F 57)) milik AL Italia berlayar dengan kecepatan tinggi, selama Operasi militer. Frigat kelas ini memilki panjang 123 meter, kecepatan maksimum 33 knot, Jangkauan 6000 mil laut dengan kecepatan 15 knot, dengan persenjataan rudal anti-kapal TESEO Mk-2, 2  533 mm tabung torpedo; 2  324 mm tabung torpedo rangkap tiga dengan torpedo Mk-46 Mod.2 Foto: JIM HAMPSHIRE-Dodmedia.osd.mil/Wikipedia
Angkatan Laut Italia dan TNI AL Memperkuat Kerja Sama

Angkatan Laut Italia dan TNI AL sepakat memperkuat kerja sama untuk mempertahankan infrastruktur penting yang sebagian besar berada di bawah air


Di Kota Italia Ini, Turis bakal Kesulitan Menemukan Piza

4 hari lalu

ilustrasi pizza (pixabay.com)
Di Kota Italia Ini, Turis bakal Kesulitan Menemukan Piza

Menikmati piza Italia asli di restoran tepi kanal Venesia yang menawan mungkin hanya menjadi angan-angan.


Paus Fransiskus Akhiri Perjalanan ke Asia Tenggara dan Oseania

5 hari lalu

Presiden Joko Widodo saat menyambut langsung kedatangan Yang Teramat Mulia Bapa Suci Paus Fransiskus dalam Misa Suci yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Kamis, 5 September 2024. Biro Pers Sekretariat Presiden/Muchlis Jr
Paus Fransiskus Akhiri Perjalanan ke Asia Tenggara dan Oseania

Paus Fransiskus mengakhiri lawatan ke Asia Tenggara dan Oseania selama 12 hari.


Cerita Perjalanan Ashley Park Syuting Sambil Jelajahi Italia

6 hari lalu

Ashley Park. Instagram.com/@ashleyparklady
Cerita Perjalanan Ashley Park Syuting Sambil Jelajahi Italia

Ashley Park mengungkapkan destinasi yang dikunjunginya di Italia hingga Paris hingga kebiasaannya saat bepergian.


Paus Fransiskus Pulang ke Vatikan Hari Ini, Naik Singapore Airlines

6 hari lalu

Rombongan Paus Fransiskus di Changi International Airport, Jumat, 13 September 2024. TEMPO/Francisca Christy Rosana
Paus Fransiskus Pulang ke Vatikan Hari Ini, Naik Singapore Airlines

Paus Fransiskus mengakhiri perjalanan apostoliknya di Singapura setelah sebelumnya mengunjungi Indonesia, Papua Nugini, dan Timor Leste.


Kunjungan Paus Fransiskus di Jakarta: Momen Bersejarah di Aryaduta Menteng

6 hari lalu

Delegasi Paus Fransiskus di Aryaduta Menteng.
Kunjungan Paus Fransiskus di Jakarta: Momen Bersejarah di Aryaduta Menteng

Hotel Aryaduta Menteng, dengan pelayanan terbaiknya, berperan sebagai titik persinggahan strategis bagi delegasi penting ini.


Rosario Pemberian Paus Fransiskus yang Hilang Sudah Diganti, Mable Ceria Kembali

7 hari lalu

Mable, siswa TK St. Theresia mendapatkan rosario pengganti yang hilang dari Paus Fransiskus melalui Uskup Agung Jakarta Kardinal Suharyo. TEMPO/Subekti
Rosario Pemberian Paus Fransiskus yang Hilang Sudah Diganti, Mable Ceria Kembali

Mable, gadis cilik yang mendapatkan rosario dari Paus Fransiskus kini gembira kembali setelah mendapat ganti yang diberikan Kardinal Suharyo.