Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Universitas Osaka dan ITB Tanda Tangani MoU Penelitian Vaksin Umum

image-gnews
ITB dan Osaka University melakukan penandatangan MoU pada Kamis, 4 Maret 2021, untuk kerja sama penelitian bidang vaksin. Sumber: dokumen KJRI Osaka
ITB dan Osaka University melakukan penandatangan MoU pada Kamis, 4 Maret 2021, untuk kerja sama penelitian bidang vaksin. Sumber: dokumen KJRI Osaka
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  KJRI Osaka memprakarsai kerja sama penelitian vaksin umum termasuk vaksin Covid-19 antara Institut Teknologi Bandung (ITB) dan Research Institute for Microbial Diseases (RIMD)  Universitas Osaka, Jepang. Langkah ini bagian dari diplomasi kesehatan untuk mendorong percepatan penanganan pandemi Covid-19.  

RIMD menyebut kerja sama ini merupakan yang pertama kerja sama antara institusi pendidikan Jepang dan Indonesia di bidang vaksin.

KJRI Osaka dalam keterangan tertulis pada Kamis, 4 Maret 2021, menjelaskan kerja sama dua institusi pendidikan ini secara resmi disahkan melalui Memorandum of Understanding (MoU) yang ditandatangani oleh Wakil Rektor Bidang Penelitian dan Inovasi ITB I Gede Wenten dan Direktur RIMD Masato Okada pada hari Kamis, 4 Maret 2021.  

“Saya berharap dan optimis ITB dan RIMD Universitas Osaka dapat bekerja sama menghasilkan vaksin yang aman, bermutu dan berkhasiat, sehingga dapat memberi kontribusi nyata pada upaya penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia dan Jepang,” ujar Konsul Jenderal RI Osaka Diana Emilla Sari Sutikno.

Baca juga: Miliarder Jepang Cari 8 Seniman untuk Diajak ke Bulan

ITB dan Osaka University melakukan penandatangan MoU pada Kamis, 4 Maret 2021, untuk kerja sama penelitian bidang vaksin. Sumber: dokumen KJRI Osaka

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

  

Kerja sama ini merupakan salah satu implementasi kerja sama bidang kesehatan yang disepakati Presiden Joko Widodo dan PM Yoshihide Suga pada kunjungan PM Suga ke Indonesia pada Oktober 2020.

Pembentukan kerja sama tersebut diawali dengan penjajakan intensif yang dilakukan oleh KJRI Osaka kepada kedua institusi pendidikan tersebut.

Setelah melalui serangkaian pertemuan dengan pihak ITB melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat ITB (LPPM ITB) dan Yoshiharu Matsuura pakar di bidang virologi molecular dari RIMD Universitas Osaka, yang saat ini tengah melakukan penelitian terhadap virus SARS-CoV-2, KJRI Osaka akhirnya mendapatkan komitmen dari kedua belah pihak untuk melaksanakan kerja sama dan kolaborasi ini.

Kerja sama saat ini difokuskan pada kegiatan penelitian bersama yang bertujuan mengembangkan cara produksi dan analisis vaksin umum termasuk vaksin Covid-19. Pelaksanaan kerja sama akan dilakukan oleh Tim Vaksin ITB yang terdiri dari peneliti dengan latar belakang multidisipliner dan Tim dari RIMD yang dipimpin oleh Matsuura. Dalam kerja sama ini, kedua belah pihak diantaranya akan saling bertukar informasi dan berbagi materi penelitian.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


8 Shopping Street Terbaik untuk Wisata Belanja di Tokyo

6 menit lalu

Shopping street Ueno Ameyokocho di Tokyo, Jepang. Unsplash.com/Nichika Yoshida
8 Shopping Street Terbaik untuk Wisata Belanja di Tokyo

Di antara lebih dari 2.400 shotengai atau shopping street di Tokyo, berikut ini yang terbaik untuk wisata belanja


Direktorat Jenderal Pajak dan Australia Kerja Sama bidang Pertukaran Informasi Cryptocurrency

20 menit lalu

Indonesia dan Australia Memperluas Kemitraan di Bidang Pajak pada Senin, 22 April 2024. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Australia di Jakarta
Direktorat Jenderal Pajak dan Australia Kerja Sama bidang Pertukaran Informasi Cryptocurrency

Kesepakatan kerja sama ini dirancang untuk meningkatkan deteksi aset yang mungkin memiliki kewajiban pajak di kedua negara.


Luhut Rencanakan Kereta Cepat Jakarta-Surabaya dengan Cina, Apa Bedanya dengan Kereta Cepat Jakarta-Bandung?

55 menit lalu

Rute Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Bakal Diubah
Luhut Rencanakan Kereta Cepat Jakarta-Surabaya dengan Cina, Apa Bedanya dengan Kereta Cepat Jakarta-Bandung?

Luhut menggadang-gadang proyek kereta cepat Jakarta-Surabaya dengan Cina. Berikut perbedaan spesifikasi dan lainnya dari Kereta Cepat Jakarta-Bandung.


Wisata Belanja di Tokyo, 7 Barang Ini Wajib Dibeli

4 jam lalu

Ilustrasi belanja atau pusat perbelanjaan di Tokyo, Jepang. Unsplash.com/Cosmin Serban
Wisata Belanja di Tokyo, 7 Barang Ini Wajib Dibeli

Sebelum merencanakan perjalanan wisata belanja ke Tokyo, ada beberapa hal yang perlu diketahui termasuk barang-barang terbaik yang harus dibeli


Biaya Kuliah ITB 2024 Jalur SNBP, SNBT, dan Mandiri

15 jam lalu

Ilustrasi kampus ITB.Instagram
Biaya Kuliah ITB 2024 Jalur SNBP, SNBT, dan Mandiri

Rincian perkiraan biaya kuliah jalur SNBP, SNBT, dan Seleksi Mandiri ITB tahun akademik 2024


Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

1 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Indonesia Luhut Binsar Pandjaitan (kedua dari kanan) dan Menteri Luar Negeri Tiongkok Wang Yi (kedua dari kiri) saat acara High Level Dialogue and Cooperation Mechanism (HDCM) Indonesia dan Tiongkok ke-4 di Labuan Bajo, Timur Nusa Tenggara, Jumat (19 April 2024). ANTARA/HO-Kementerian Koordinator Bidang Kelautan dan Perikanan
Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Indonesia dan Tiongkok telah sepakat untuk membentuk tim ihwal penggarapan proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya.


Hasil Piala Asia U-23: Korea Selatan Jadi Lawan Timnas Indonesia di Perempat Final Usai Kalahkan Jepang

1 hari lalu

Para pemain Korea Selatan berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Jepang di Piala Asia U-23 2024. Twitter @afcasiancup.
Hasil Piala Asia U-23: Korea Selatan Jadi Lawan Timnas Indonesia di Perempat Final Usai Kalahkan Jepang

Korea Selatan akan menjadi lawan Timnas Indonesia U-23 di babak perempat final Piala Asia U-23 2024.


Piala Asia U-23 2024: Shin Tae-yong Bakal Tonton Langsung Laga Korea vs Jepang

1 hari lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, saat konferensi pers menjelang laga melawan tuan rumah Qatar di Piala Asia U-23 2024. Kredit: Tim Media PSSI
Piala Asia U-23 2024: Shin Tae-yong Bakal Tonton Langsung Laga Korea vs Jepang

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong, mengungkapkan kegembiraannya setelah timnya berhasil menang telak atas Yordania di Piala Asia U-23 2024.


10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

1 hari lalu

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta. Foto: Canva
10 Buah Paling Mahal di Dunia, Ada yang Mencapai Rp700 Jutaan

Berikut ini deretan buah paling mahal di dunia, didominasi oleh buah hasil budidaya petani di Jepang. Harganya mencapai Rp700 juta.


Kedutaan Besar Jepang Buka Beasiswa untuk Lulusan SMA dan SMK

2 hari lalu

Universitas Tsukuba, Jepang. Foto: www.tsukuba.ac.jp
Kedutaan Besar Jepang Buka Beasiswa untuk Lulusan SMA dan SMK

Beasiswa yang ditawarkan Kedutaan Besar Jepang ini bagian dalam Program Beasiswa Pemerintah Jepang Monbukagakusho.