Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Seperti Film, Amerika Kembangkan Senjata Laser Anti Pesawat

Kapal Angkatan Laut AS, USS Portland, menghancurkan drone terbang dengan laser solid state di Samudra Pasifik. Kredit: US Navy/Twitter
Kapal Angkatan Laut AS, USS Portland, menghancurkan drone terbang dengan laser solid state di Samudra Pasifik. Kredit: US Navy/Twitter
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Angkatan Laut Amerika telah berhasil mengujicoba alutsista terbaru mereka yang berupa senjata laser berdaya tinggi. Klaim mereka, senjata tersebut mampu menghancurkan pesawat tempur ataupun drone di tengah penerbangannya.

Dikutip dari CNN, Angkatan Laut Amerika menguji senjata laser tersebut di kapal perang mereka, USS Portland, yang beroperasi di lautan Pasifik. Adapun tes dilakukan dengan menembakkan laser tersebut ke arah drone militer milik Angkatan Laut Amerika hingga terbakar.

"Dari melakukan uji coba senjata laser berdaya tinggi terhadap drone atau pesawat berukuran kecil, kami mendapat informasi-informasi penting tentang kemampuan senjata kami terhadap potensi ancaman di udara," ujar Komandan dari USS Portland, Kapten Karrey Sanders, sebagaimana dikutip dari CNN, Sabtu, 23 Mei 2020.

Angkatan Laut Amerika tidak mengungkapkan banyak detil perihal ujicoba tersebut, mulai dari seberapa besar dayanya hingga bagaimana senjata laser tersebut akan diimplementasikan ke depannya. Dalam keterangan persnya, mereka hanya menyatakan bahwa tes dilakukan di lautan pasifik pada tanggal 16 Mei lalu.

Apabila mengacu pada laporan Interntional Institute for Strategic Studies beberapa waktu lalu, senjata laser tersebut diklaim memiliki daya sebesar 150 kilowatt. Adapun senjata laser itu disebut sebagai Directed Energy Weapon (DEW).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Dengan senjata ini, kami akan mengubah cara perang di lautan. Kapal dengan DEW akan memperkuat armada perang dan membantu komandan kapal untuk menentukan serangan dan respon terhadap ancaman dengan cepat," ujar Angkatan Laut Amerika.

Uji coba senjata laser berdaya tinggi tersebut bukan yang pertama kalinya bagi Amerika. Di tahun 2017, senjata laser serupa diujicoba, namun dengan daya seperlima dari yang ada sekarang. Adapun kapal yang disematkan senjata laser tersebut adalah USS Ponce yang beroperasi di Teluk Persia.

ISTMAN MP | CNN

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Rusia Tuding Ukraina Serang Moskow dengan Drone, Sasar Kediaman Putin

8 jam lalu

Kendaraan ambulans dan pemadam kebakaran diparkir di luar blok apartemen bertingkat menyusul serangan drone yang dilaporkan di Moskow, Rusia, 30 Mei 2023. REUTERS/Maxim Shemetov
Rusia Tuding Ukraina Serang Moskow dengan Drone, Sasar Kediaman Putin

Rusia menuduh Ukraina meluncurkan serangan pesawat tak berawak terbesarnya ke Moskow pada Selasa, dengan salah satu targetnya adalah daerah tempat tinggal elit Rusia, seperti Presiden Vladimir Putin.


Volodymyr Zelensky Ajukan RUU untuk Sanksi Iran

17 jam lalu

Drone Iran terlihat saat upacara parade Hari Tentara Nasional di Teheran, Iran, 18 April 2023. Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
Volodymyr Zelensky Ajukan RUU untuk Sanksi Iran

Berdasarkan sumber setempat menyebut RUU yang diajukan Volodymyr Zelensky itu untuk memberlakukan sejumlah sanksi ke Iran.


Pidato Kelulusannya Viral, Ini Sosok Mahasiswa Asal NTB yang Raih Gelar Doktor di Amerika Serikat

1 hari lalu

Ahmad Munjizun. Instagram
Pidato Kelulusannya Viral, Ini Sosok Mahasiswa Asal NTB yang Raih Gelar Doktor di Amerika Serikat

Mahasiswa S3 jurusan ilmu sains hewan di North Carolina State University, Amerika Serikat tak menyangka bisa meraih gelar doktor.


Drone Rusia Serang Kyiv Besar-besaran, Satu Orang Tewas

2 hari lalu

Pemandangan menunjukkan bangunan tempat tinggal yang rusak akibat sisa-sisa drone bunuh diri Rusia yang ditembak jatuh oleh Pasukan Pertahanan Udara, di tengah serangan Rusia di Ukraina, di Kyiv, Ukraina 20 Mei 2023. REUTERS/Valentyn Ogirenk
Drone Rusia Serang Kyiv Besar-besaran, Satu Orang Tewas

Rusia menyerang Kyiv dengan puluhan drone pada Minggu dini hari. Walikota Kyiv minta rakyatnya berlindung.


Rusia Jinakkan Rudal Storm Shadow Bantuan Inggris

2 hari lalu

Rudal jelajah Storm Shadow, Prancis menamakannya SCALP, dapat ditembakan dalam segala cuaca dan dirancang untuk menghancurkan target diam yang bernilai tinggi, seperti pangkalan udara, fasilitas radar, fasilitas komunikasi, pelabuhan, dan target lainnya. ukdefencejournal.org.uk
Rusia Jinakkan Rudal Storm Shadow Bantuan Inggris

Pasukan Rusia mencegat dua rudal jelajah Storm Shadow Ukraina, yang dipasok Inggris dan HIMARS buatan Amerika Serikat


Dua Drone Kamikaze Serang Bangunan Pipa Minyak Rusia

3 hari lalu

Ilustrasi drone. Efrem Lukatsky/Pool via REUTERS
Dua Drone Kamikaze Serang Bangunan Pipa Minyak Rusia

Serangan dua unit pesawat tanpa awak atau drone kamikaze memicu ledakan di wilayah Pskov Rusia dekat perbatasan dengan Belarusia.


Manfaat Konsumsi Umbi Garut Umbi Asal Amerika yang Bisa Mengobati Luka

3 hari lalu

Umbi-umbian bakar batu di festival kuliner khas Pulau Tanibar di Kongres Asosiasi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) ke IV, Minggu (12/4). TEMPO/Eni Saeni
Manfaat Konsumsi Umbi Garut Umbi Asal Amerika yang Bisa Mengobati Luka

Umbi Garut yang berasal dari Amerika ini tak hanya mengenyangkan, namun juga punya manfaat kesehatan


Ukraina Jatuhkan 10 dari 17 Rudal Rusia, Jinakkan 20 Drone Shahed Buatan Iran

4 hari lalu

Petugas polisi memeriksa sisa-sisa rudal jelajah Rusia yang ditembak jatuh oleh Pasukan Pertahanan Udara, di tengah serangan Rusia di Ukraina, di Kyiv, Ukraina 18 Mei 2023. REUTERS/Valentyn Ogirenko
Ukraina Jatuhkan 10 dari 17 Rudal Rusia, Jinakkan 20 Drone Shahed Buatan Iran

Ukraina menembak jatuh 10 rudal dan lebih dari 20 drone yang diluncurkan Rusia dalam serangan Kamis malam di ibukota Kyiv dan kota besar lainnya.


LPS Jelaskan Dampak Positif dan Negatif Gagal Bayar Utang Amerika ke RI

4 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani (kedua kiri) bersama Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo (kedua kanan), Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar (kiri), Ketua Dewan Komisioner Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) Purbaya Yudhi Sadewa (kanan) memberikan keterangan pers terkait hasil rapat berkala KSSK tahun 2022 di Kementerian Keuangan, Jakarta, Senin, 1 Agustus 2022. Namun KSSK juga mewaspadai sejumlah risiko dari perekonomian global yang dapat berdampak pada sistem keuangan dan ekonomi di dalam negeri. Tempo/Tony Hartawan'
LPS Jelaskan Dampak Positif dan Negatif Gagal Bayar Utang Amerika ke RI

Amerika Serikat (AS) berpotensi mengalami gagal bayar utang alias default. Ketua Dewan Komisaris Lembaga Penjamin Simpanan atau DK LPS Purbaya Yudhi Sadewa buka suara terkait hal ini.


70 Mahasiswa akan Jalani Studi di 4 Kampus Amerika Lewat IISMA 2023, Ada Yale University

4 hari lalu

Sebanyak 25 mahasiswa Indonesia terpilih untuk mengikuti program beasiswa Indonesian International Student Mobility Award (IISMA) di University California (UC) Davis, Amerika Serikat. ANTARA/HO-KJRI San Francisco
70 Mahasiswa akan Jalani Studi di 4 Kampus Amerika Lewat IISMA 2023, Ada Yale University

70 penerima beasiswa IISMA yang akan menjalani studi di empat perguruan tinggi salah satunya Yale University.