Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Presiden Mon Jae-In Minta Maaf Kehabisan Masker di Korea Selatan

image-gnews
Ratusan orang menggunakan masker saat mengantre membeli masker setelah semakin meluasnya wabah virus corona di Seoul, Korea Selatan, 27 Februari 2020. Sebanyak 2.022 orang di Korea Selatan terinveksi virus corona. REUTERS/Heo Ran
Ratusan orang menggunakan masker saat mengantre membeli masker setelah semakin meluasnya wabah virus corona di Seoul, Korea Selatan, 27 Februari 2020. Sebanyak 2.022 orang di Korea Selatan terinveksi virus corona. REUTERS/Heo Ran
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Presiden Moon Jae-In memohon maaf kepada masyarakat Korea Selatan karena tidak mampu menyediakan masker secara cepat dan terjangkau.

"Saya memohon maaf kepada masyarakat karena kami tidak dapat menyediakan masker secara cepat dan memadai, dan mengakibatkan ketidaknyamanan," kata Presiden Moon sebagaimana dilaporkan Channel News Asia, 3 Maret 2020.

Setelah menyatakan maaf, Presiden Moon kemudian memerintahkan penimbunan masker karena dianggap sebagaia barang strategis sehingga pemasok dapat memproduksinya tanpa beresiko surplus.

Masyarakat Korea Selatan mengantri panjang demi dapat membeli masker di toko-toko ritel. Pemasok online menjual masker sesegera setelah barang tiba.

Lee Ji-eun, 34 tahun dan berprofesi sebagai dokter dalam beberapa hari ini aktivitas hariannya dimulai dengan bersilancar di toko-toko online untuk membeli masker buat anggota keluarganya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Ini benar-benar loterei. Saya klik "beli" seperti kesetanan setiap pagi, namun saya hanya berhasil membeli sedikit pekan lalu. Bahkan tidak cukup untuk para dokter merawat pasien-pasein," kata dokter ini.

Kasus wabah virus Corona di Korea Selatan terkait erat dengan pihak yang mengelola gereja Shincheonji di kota Daewu. Sudah 28 orang tews dan 5,186 kasus infeksi wabah virus Corona.

Sebelumnya Badan Kesehatan Dunia, WHO mengatakan orang sehat hanya membutuhkan masker jika dia merawat seseorang yang sedang sakit. Penggunaan masker untuk mencegah tertularnya penyakit dari bersin korban di antaranya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Oposisi Korea Selatan Diprediksi Menang dalam Pemilu Legislatif, Jadi Ganjalan untuk Presiden Yoon

9 hari lalu

Seorang pria memeriksa surat suaranya di tempat pemungutan suara pada pemilihan parlemen ke-22 di Seoul, Korea Selatan, 10 April 2024. REUTERS/Kim Hong-ji
Oposisi Korea Selatan Diprediksi Menang dalam Pemilu Legislatif, Jadi Ganjalan untuk Presiden Yoon

Partai oposisi utama Korea Selatan dan sekutu-sekutunya diperkirakan akan memenangkan mayoritas dalam pemilihan legislatif


Presiden Korea Selatan Akhirnya Mau Berkompromi, Minta Dokter Akhiri Aksi Mogok

18 hari lalu

Para dokter mengambil bagian dalam protes terhadap rencana penerimaan lebih banyak siswa ke sekolah kedokteran, di depan Kantor Kepresidenan di Seoul, Korea Selatan, 22 Februari 2024. REUTERS/Kim Soo-Hyeon
Presiden Korea Selatan Akhirnya Mau Berkompromi, Minta Dokter Akhiri Aksi Mogok

Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol menyatakan pemerintahannya terbuka untuk dialog dengan para dokter yang melakukan aksi mogok.


Presiden Korea Selatan: Ibu Negara Terima Tas Mewah karena Tak Berhati Dingin

8 Februari 2024

Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol dan istrinya Kim Keon Hee berjalan saat upacara di Amsterdam, Belanda 12 Desember 2023. REUTERS/Piroschka van de Wouw/File Foto
Presiden Korea Selatan: Ibu Negara Terima Tas Mewah karena Tak Berhati Dingin

Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol mengatakan bahwa istrinya, Ibu Negara Kim Keon Hee, tidak bisa menolak pemberian tas tangan mewah


Kasus COVID-19 di AS Meningkat, Rumah Sakit Kembali Wajibkan Penggunaan Masker

4 Januari 2024

Syed Naqvi, mengenakan masker N95 sebelum memasuki ICU di Rumah Sakit SSM Health St. Anthony di tengah merebaknya penyakit virus corona (COVID-19) di Oklahoma City, Oklahoma, AS, 28 Januari 2021. REUTERS/Nick Oxford
Kasus COVID-19 di AS Meningkat, Rumah Sakit Kembali Wajibkan Penggunaan Masker

Rumah sakit di setidaknya empat negara bagian Amerika Serikat menerapkan kembali kewajiban penggunaan masker di tengah meningkatnya kasus COVID-19


Mantan Presiden Korea Selatan Moon Jae In Buka Suara atas Kematian Lee Sun Kyun

28 Desember 2023

Presiden Korea Selatan Moon Jae-in tiba di Bandara Cornwall Newquay untuk menghadiri KTT G7 di Carbis Bay, Cornwall, Inggris, 11 Juni 2021. [REUTERS/Peter Nicholls/Pool]
Mantan Presiden Korea Selatan Moon Jae In Buka Suara atas Kematian Lee Sun Kyun

Eks Presiden Korsel, Moon Jae In dan pembawa berita MBC, Lee Sun Young buka suara atas kematian tragis aktor Lee Sun Kyun.


Heru Budi Imbau Warga Jakarta Pakai Masker saat Liburan, Antisipasi Kenaikan Covid-19

24 Desember 2023

PJ Gubernur DKI Heru Budi Hartono menghadiri perayaan jelang Natal di Gereja Katedral Jakarta, Minggu, 24 Desember 2023. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Heru Budi Imbau Warga Jakarta Pakai Masker saat Liburan, Antisipasi Kenaikan Covid-19

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memprediksi kenaikan kasus Covid-19 bakal terjadi bertepatan libur natal dan tahun baru


Angka Covid-19 Disebut Naik, Begini Suasana Liburan di Singapura

22 Desember 2023

Suasana pelabuhan Harbourfront Singapura, Selasa (19/12/2023). TEMPO/ Yogi Eka Sahputra
Angka Covid-19 Disebut Naik, Begini Suasana Liburan di Singapura

Salah seorang warga Singapura yang tidak mau namanya disebutkan mengatakan, Covid-19 memang sedang naik di Singapura, tetapi sudah dianggap biasa.


Kasus Positif Covid-19 di Jakarta Naik, PT KAI Belum Wajibkan Penumpang Kereta Api Pakai Masker

21 Desember 2023

Suasana di stasiun Gambir, Jakarta, Senin, 26 Desember 2022. PT Kereta Api Indonesia Jakarta telah menyiapkan 19 kereta api tambahan perhari nya, karena jumlah penumpang kereta api pada libur Natal 2022 dan Tahun Baru diprediksi akan mengalami peningkatan. TEMPO/MAGANG/Abdullah Syamil Iskandar
Kasus Positif Covid-19 di Jakarta Naik, PT KAI Belum Wajibkan Penumpang Kereta Api Pakai Masker

PT KAI belum mewajibkan para pelanggan kereta api mengenakan masker meskipun saat ini kasus positif Covid-19 di Jakarta tengah menanjak.


Terpopuler: Ekspor Benih Lobster Dilarang Susi Pudjiastuti tapi Mau Dibuka Trenggono, Kemenhub Imbau Penumpang Transportasi Umum Pakai Masker

20 Desember 2023

Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menjadi narasumber saat acara diskusi
Terpopuler: Ekspor Benih Lobster Dilarang Susi Pudjiastuti tapi Mau Dibuka Trenggono, Kemenhub Imbau Penumpang Transportasi Umum Pakai Masker

Menteri KKP Sakti Wahyu Trenggono mengatakan pemerintah akan kembali membuka ekspor benih lobster atau benur. Padahal dulu dilarang Susi Pudjiastuti.


Waspadai Penularan Covid-19, Kemenhub Imbau Penumpang Transportasi Umum Pakai Masker

19 Desember 2023

Pekerja menggunakan masker saat berjalan di kawasan jalan Jenderal Sudirman saat kemunculan Covid-19 varian Pirola, Jakarta. Kamis, 14 September 2023.Subvarian Pirola tengah menjadi sorotan bagi pemerintah dan masyarakat. TEMPO/Magang/Joseph
Waspadai Penularan Covid-19, Kemenhub Imbau Penumpang Transportasi Umum Pakai Masker

Juru Bicara Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Adita Irawati mengimbau penumpang dan operator transportasi umum memperketat protokol kesehatan atau prokes, menjaga kebersihan, dan mewaspadai penularan Covid-19.