Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kesal Terjebak Macet, Pria di India Atur Lalu Lintas Selama 2 Jam

image-gnews
Polisi India memakai masker untuk melindungi diri dari gas buang lalu lintas di persimpangan sibuk di Bangalore, India, 6 April 2015. Perdana Menteri Narendra Modi mendesak warga India untuk mengurangi limbah dan melestarikan sumber daya alam untuk mencegah bencana lingkungan. AP/Aijaz Rahi
Polisi India memakai masker untuk melindungi diri dari gas buang lalu lintas di persimpangan sibuk di Bangalore, India, 6 April 2015. Perdana Menteri Narendra Modi mendesak warga India untuk mengurangi limbah dan melestarikan sumber daya alam untuk mencegah bencana lingkungan. AP/Aijaz Rahi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang pria di India mengatur sendiri lalu lintas selama dua jam setelah kesal terjebak macet.

Pria bernama Sonu Chauhan saat itu terjebak dalam kemacetan di persimpangan Subhash di Ferozabad pada hari Selasa, 18 Februari 2020, menurut laporan Gulfnews.

Pria yang jengkel itu langsung pergi ke kantor Inspektur Polisi (SP) untuk mengeluh tentang situasinya.

SP Sachindra Patel, sebaliknya, meminta Sonu untuk mengelola lalu lintas selama dua jam dan menetapkannya sebagai sukarelawan lalu lintas.

Sonu mengenakan rompi keselamatan lalu lintas dan helm, duduk di sebuah SUV polisi, dengan beberapa polisi lain menemaninya dan mulai mengatur lalu lintas di persimpangan.

Inspektur lalu lintas Ferozabad Ramdutt Sharma, yang menemani Sonu, mengatakan, "Challan (tilang) dikenakan kepada delapan kendaraan, karena parkir sembarangan dan karena mengemudi di jalur yang salah."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Total 1.600 rupee (Rp 320 ribu) denda tilang dikumpulkan. Jumlah denda yang tersisa akan dibayarkan oleh pelaku di kantor lalu lintas.

"Kami akan melanjutkan percobaan ini dan memastikan partisipasi masyarakat yang lebih baik dalam meningkatkan situasi lalu lintas," kata inspektur. "Kami mengikuti perintah Sonu selama dua jam dan secara efektif mengatur arus lalu lintas dan berhasil menipu jalan."

Sonu Chauhan mengatakan percobaan mengatur lalu lintas selama dua jam membuatnya sadar betapa sulitnya mengatur lalu lintas ketika anggota masyarakat melanggar aturan.

"Jika satu kendaraan salah belok, seluruh sistem kacau. Saya pasti sudah menjadi warga negara yang lebih bertanggung jawab setelah percobaan in," katanya setelah mengatur lalu lintas selama dua jam.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Lenovo Tab M11 Meluncur di India, Ini Spesifikasinya

20 jam lalu

Lenovo
Lenovo Tab M11 Meluncur di India, Ini Spesifikasinya

Tablet Lenovo terbaru Tab M11 dilengkapi dengan chipset MediaTek Helio G88 memiliki sertifikasi TUV Rheinland Low Blue Light untuk kenyamanan menonton


PUPR Siapkan 7 Tol Alternatif Gratis Jika Mudik Macet

2 hari lalu

Pada arus mudik Lebaran 2024, Jasa Marga memperkirakan jumlah kendaraan yang keluar Jabodetabek akan meningkat 54,14 persen dari masa normal
PUPR Siapkan 7 Tol Alternatif Gratis Jika Mudik Macet

PUPR menyiapkan sebanyak 7 ruas tol fungsional sebagai alternatif secara gratis apabila terjadi kemacetan parah saat arus mudik dan balik Idul Fitri.


Dari India hingga Ukraina, Begini Reaksi Dunia atas Penembakan di Gedung Konser Moskow

5 hari lalu

Petugas penegak hukum Rusia berjaga di dekat tempat konser Balai Kota Crocus yang terbakar menyusul insiden penembakan, di luar Moskow, Rusia, 22 Maret 2024. REUTERS/Maxim Shemetov
Dari India hingga Ukraina, Begini Reaksi Dunia atas Penembakan di Gedung Konser Moskow

Berikut beberapa reaksi dunia terhadap penembakan maut di gedung konser Moskow, mulai dari India, Ukraina hingga Uni Eropa


Libur Idul Fitri, Prediksi Volume Lalu Lintas Ruas Tol Belawan-Medan-Tanjung Morawa sampai Tol Manado-Bitung

6 hari lalu

Suasana proyek pembangunan jalan tol Balikpapan-Samarinda (MYC) Seksi V rute KM 13-Sepinggan di Balikpapan, Kalimantan Timur, Jumat, 7 September 2018. Pembangunan ruas jalan tol Balikpapan-Samarinda bagian dari Proyek Stategis Nasional sepanjang lebih-kurang 99 kilometer yang terbagi dalam lima seksi itu ditargetkan selesai pada April 2019. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Libur Idul Fitri, Prediksi Volume Lalu Lintas Ruas Tol Belawan-Medan-Tanjung Morawa sampai Tol Manado-Bitung

Jasamarga Nusantara Tollroad Regional Division (JNT) sebagai koordinator operasional wilayah Nusantara memastikan kesiapan ruas-ruas tol dalam libur panjang Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah pada tanggal 5-15 April 2024.


Berkenalan dengan Pasukan Elite India MARCOS yang Dibandingan dengan Navy SEAL Amerika

6 hari lalu

Personel pasukan keamanan India berjaga di sebelah kawat berduri yang diletakkan di seberang jalan selama pembatasan setelah pemerintah menghapus status khusus untuk Kashmir, di Srinagar 7 Agustus 2019. [REUTERS / Danish Ismail]
Berkenalan dengan Pasukan Elite India MARCOS yang Dibandingan dengan Navy SEAL Amerika

Pasukan elit India MARCO berhasil menyelamatkan Kapal kargo curah Ruen berbendera Malta. Keberhasilan ini membuatnya jadi sorotan


Terkini: Titik Rawan Macet di Jalan Tol dan Pantura saat Mudik Lebaran 2024, Sri Mulyani Dicecar Anggota DPR soal Program Makan Siang Gratis

7 hari lalu

Ilustrasi arus mudik dan balik Lebaran. TEMPO/Hilman Fathurrahman
Terkini: Titik Rawan Macet di Jalan Tol dan Pantura saat Mudik Lebaran 2024, Sri Mulyani Dicecar Anggota DPR soal Program Makan Siang Gratis

Menhub Budi Karya Sumadi memperkirakan titik kemacetan pada arus mudik Lebaran 2024 akan terjadi di ruas Jalan Tol Cipali.


Ini Prediksi Titik Rawan Macet di Jalan Tol dan Pantura saat Mudik Lebaran 2024

7 hari lalu

Ilustrasi arus mudik dan balik Lebaran. TEMPO/Hilman Fathurrahman
Ini Prediksi Titik Rawan Macet di Jalan Tol dan Pantura saat Mudik Lebaran 2024

Sejumlah titik di jalan tol dan Pantura diprediksi bakal macet saat musim mudik Lebaran 2024.


BRIN dan Indian Space Research Organisation Sepakat Berkolaborasi Bidang Luar Angkasa

8 hari lalu

Logo Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) yang diluncurkan pada peringatan Hari Kebangkitan Teknologi Nasional ke-26 pada Selasa 10 Agustus 2021. ANTARA/HO-Humas BRIN/am. (ANTARA/HO-Humas BRIN)
BRIN dan Indian Space Research Organisation Sepakat Berkolaborasi Bidang Luar Angkasa

ISRO dan BRIN sepakat untuk berkolaborasi dalam sejumlah sektor, di antaranya Pemeliharaan dan Pemanfaatan Telemetri.


Mahasiswa Asing Diserang di India saat Salat Tarawih di Asrama Universitas

11 hari lalu

Ilustrasi Salat Tarawih. Foto/Shutterstock.com
Mahasiswa Asing Diserang di India saat Salat Tarawih di Asrama Universitas

Beberapa mahasiswa asing terluka setelah massa menyerang saat mereka sedang melaksanakan salat Tarawih di lingkungan Universitas Gujarat.


Jalur Pantura Demak-Kudus Kembali Direndam Banjir, Lalu Lintas Lumpuh

11 hari lalu

Sejumlah pengendara menerobos hujan dan banjir di Jalan Majapahit, Semarang, Jawa Tengah, Kamis 14 Maret 2024. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan wilayah Pantura, Jawa Tengah bagian tengah dan selatan masih berpotensi dilanda cuaca ekstrem hujan dengan intensitas sedang sampai lebat disertai kilat sekaligus petir akan terjadi hingga Rabu mendatang dan memperingatkan kepada masyarakat agar tetap waspada saat beraktivitas di luar ruangan. ANTARA FOTO/Makna Zaezar
Jalur Pantura Demak-Kudus Kembali Direndam Banjir, Lalu Lintas Lumpuh

Banjir dipicu tanggul sungai di perbatasan Kabupaten Demak dengan Kudus yang tak mampu menampung debit air.