Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ukraine International Airlines Jatuh, Satu Keluarga Ini Tewas

image-gnews
Raheleh, 37 tahun, dan Mikael Lindberg, 40 tahun, beserta anak-anaknya Erik, 9 tahun dan Emil, 7 tahun. Keluarga ini tewas semua dalam jatuhnya pesawat Ukranine International Airlines. Sumber: Facebook/mirror.co.uk
Raheleh, 37 tahun, dan Mikael Lindberg, 40 tahun, beserta anak-anaknya Erik, 9 tahun dan Emil, 7 tahun. Keluarga ini tewas semua dalam jatuhnya pesawat Ukranine International Airlines. Sumber: Facebook/mirror.co.uk
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Negara asal dari total 176 korban jatuhnya pesawat Ukraine International Airlines akhirnya dibuka ke publik. Terdapat satu keluarga dari Swedia menjadi korban tewas dalam penerbangan ini. 

Pesawat Ukraine International Airlines dengan nomor penerbangan PS 752 jatuh pada Rabu, 8 Januari 2020 beberapa menit setelah lepas landas di Bandara Internasional Teheran, Iran. Tidak ada yang selamat dalam musibah ini. Dugaan sementara jatuhnya pesawat karena ada kerusakan mesin.  

Mikael Lindberg, 40 tahun, dan istrinya Raheleh, 37 tahun, beserta dua anak mereka Erik, 9 tahun dan Emil, 7 tahun, berada di pesawat naas itu. Satu keluarga itu tewas semua bersama penumpang lainnya.

Raheleh dalam unggahan di Facebook sebelum meninggal, memperlihatkan potret kebahagiaan keluarganya. Foto itu diambil saat ulang tahun Emil yang keenam. Keluarga itu berkumpul dan tersenyum bersama.

Foto yang indah tersebut memperlihatkan sebuah keluarga yang bahagia dengan kue ulang tahun bertema sepak bola, dekorasi dan berbagai mainan di acara tersebut. Foto lain menunjukan mereka sedang berpose dengan tangan saling merangkul satu sama lain.

Media lokal mengkonfirmasi satu keluarga dari Swedia ini tewas. Selain keluarga Lindberg, korban tewas lainnya adalah Sam Zokaei yang sedang melakukan perjalanan pulang ke Ibu Kota London melalui Keiv, Ukraina. 

“Kami turut berbelasungkawa. Sampai saat ini pihak berwenang Ukraina masih terus menyelidiki kasus ini,” kata Menteri Luar Negeri Ukraina, Vadym Prystaiko. 

Sejumlah kerabat korban kecelakaan pesawat Boeing 737 milik Ukraine International Airlines berkumpul di Bandara Internasional Boryspil di Kiev, Ukraina, 8 Januari 2020. REUTERS/Valentyn Ogirenko

Puing – puing dan bagian mesin yang terbakar berserakan di sebuah ladang di Barat daya Ibu Kota Iran, Teheran. Tidak hanya puing- puing, disana juga terdapat sejumlah kantong mayat yang sudah berisi mayat dan segera dievakuasi oleh tim penyelamat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Penerbangan Teheran – Ibu Kota Toronto, Kanada, melalui rute Ibu Kota Kiev, Ukraina, adalah rute popular bagi warga Kanada keturunan Iran yang ingin mengunjungi Iran. Sebab belum ada penerbangan langsung.

Pesawat Ukraine International Airlines PS 752 yang jatuh itu banyak membawa mahasiswa dan akademisi yang pulang liburan. Korban lainnya yang terindentifikasi adalah sepasang pengantin baru yang menjalankan pernikahan di Iran.

Pasangan itu diketahui bernama Arash Pourzarabi, 26 tahun dan Pouneh Gourji, 25 tahun yang merupakan mahasiswa pasca-sarjana jurusan ilmu komputer di Universitas Alberta, Kanada. Empat orang lainnya yang ikut serta dalam acara pesta pernikahan itu ada di dalam pesawat tersebut.

Di bandara utama Kiev terlihat lilin dan bunga serta gambar anggota awak pesawat Ukraine International Airlines dengan PS 752 yang meninggal.

Itu adalah kecelakaan fatal pertama pesawat asal Ukraina yang melayani penerbangan internasional. Operator pesawat mengatakan sedang melakukan segala sesuatu untuk menemukan penyebabnya. 

Menteri Luar Negeri Prystaiko mengatakan dalam musibah jatuhnya pesawat Ukraine International Airlines PS 752 ini terdapat 82 warga negara Iran, 63 warga Kanada, 11 warga Ukraina, 10 warga Swedia, 3 warga Jerman dan 3 warga Inggris. Kementerian Luar Negeri Indonesia mengkonfirmasi tidak ada WNI yang menjadi korban tewas dalam musibah ini.  

mirror.co.uk | Galuh Kurnia Ramadhani

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Garuda Indonesia Operasikan 102 Pesawat Antisipasi Arus Mudik Lebaran 2024

6 jam lalu

Pekerja tengah melakukan perawatan pesawat Garuda Indonesia di fasilitas PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia Tbk (GMFI) di Cengkareng, Tangerang, Banten, Selasa 26 Maret 2024. PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) dan Citilink menyediakan 1,4 juta tempat duduk dan 170 extra flight untuk musim mudik lebaran 2024. GIAA memperkirakan akan terjadi kenaikan jumlah penumpang sebanyak 18% dari tahun lalu. TEMPO/Tony Hartawan
Garuda Indonesia Operasikan 102 Pesawat Antisipasi Arus Mudik Lebaran 2024

Garuda Indonesia akan operasikan 102 pesawat untuk antisipasi melonjaknya arus mudik Lebaran 2024.


Gonjang-ganjing CEO Boeing Dave Calhoun Mengundurkan Diri, Siapa Penggantinya?

15 jam lalu

Kantor Pusat Boeing Distribution Services Inc. di Hialeah, Florida, AS, 12 Maret 2024. EPA-EFE/CRISTOBAL HERRERA-ULASHKEVICH
Gonjang-ganjing CEO Boeing Dave Calhoun Mengundurkan Diri, Siapa Penggantinya?

CEO Boeing Calhoun bersiap mengundurkan diri akhir tahun ini. Siapa tokoh yang menggantikan memimpin perusahaan raksasa ini?


Iran Bebaskan Semua Awak Kapal Tanker Minyak asal Filipina yang Disita di Teluk Oman

1 hari lalu

Teluk Oman telah melihat serangan drone lapis baja sebelumnya - pada tahun 2021 serangan Iran yang diduga menghantam kapal tanker Mercer Street. REUTERS
Iran Bebaskan Semua Awak Kapal Tanker Minyak asal Filipina yang Disita di Teluk Oman

Filipina mengatakan pada Rabu 27 Maret 2024 bahwa Iran telah membebaskan 18 awak kapal tanker minyak warga Filipina yang disita di Teluk Oman


Pekan Ini KPPU Akan Panggil 7 Maskapai Soal Kenaikan Harga Tiket

1 hari lalu

Kantor Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU). TEMPO/Tony Hartawan
Pekan Ini KPPU Akan Panggil 7 Maskapai Soal Kenaikan Harga Tiket

KPPU mengatakan akan berhati-hati dalam melakukan penilaian penyebab terjadinya kenaikan tarif tiket pesawat saat ini.


4 Benda Paling Kotor di Pesawat Menurut Awak Kabin, Jangan Sentuh Sembarangan

1 hari lalu

Toilet pesawat (Telegraph)
4 Benda Paling Kotor di Pesawat Menurut Awak Kabin, Jangan Sentuh Sembarangan

Dari meja baki hingga kartu petunjuk keselamatan, pramugari menyebutkan beberapa benda paling kotor di pesawat berdasarkan pengalaman mereka.


Naik Pesawat Business atau First Class untuk Pertama Kali, Jangan Lakukan 4 Kesalahan Ini

1 hari lalu

Desain First Class Qantas (Qantas)
Naik Pesawat Business atau First Class untuk Pertama Kali, Jangan Lakukan 4 Kesalahan Ini

Penumpang pesawat business dan first class akan mendapat fasilitas lebih, seperti makanan dan minuman yang lebih beragam dan tempat duduk lebih nyaman


8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

2 hari lalu

Ilustrasi isi kulkas. shutterstock.com
8 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Kulkas

Berikut deretan hal yang perlu diperhatikan sebelum memutuskan untuk membeli kulkas.


Airnav Indonesia Alihkan Ruang Udara di Atas Kepulauan Riau dan Natuna dari Singapura

3 hari lalu

Petugas Airnav memantau pergerakan pesawat di menara kontrol Bandara Soekarno Hatta, Jakarta, Jumat 29 April 2022. Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mencatat pergerakan penumpang angkutan umum di semua moda transportasi mengalami peningkatan pada H-5 Lebaran 2022. Sementara itu, secara kumulatif sejak H-7 Lebaran 2022 pergerakan penumpang transportasi udara tercatat merupakan yang tertinggi. TEMPO/Subekti.
Airnav Indonesia Alihkan Ruang Udara di Atas Kepulauan Riau dan Natuna dari Singapura

AirNav Indonesia berhasil mengalihkan perdana pelayanan navigasi penerbangan pada ruang udara di atas Kepulauan Riau & Natuna dari FIR Singapura.


Posisi Tempat Duduk Ternyaman untuk Penerbangan Jarak Jauh

5 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang. Unsplash.com/Mohammad Arrahmanur
Posisi Tempat Duduk Ternyaman untuk Penerbangan Jarak Jauh

Selain posisi tempat duudk ada beberapa tips yang disarankan untuk penerbangan jarak jauh


Operasikan 32 Pesawat, Indonesia AirAsia Optimistis Target Angkut 8 Juta Penumpang pada 2024 Tercapai

5 hari lalu

Penerbangan perdana Indonesia AirAsia dengan kode QZ 526 dari Bandara Internasional Soekarno Hatta (CGK) mendarat dengan sukses di Bandara Internasional Kota Kinabalu (BKI) pada Selasa 6 Februari 2024, pukul 15.55   waktu setempat. TEMPO /JONIANSYAH HARDJONO
Operasikan 32 Pesawat, Indonesia AirAsia Optimistis Target Angkut 8 Juta Penumpang pada 2024 Tercapai

Indonesia AirAsia menargetkan pada tahun 2024 ini bisa mengangkut 8 juta penumpang. Jumlah ini akan menyamai angka pencapaian Indonesia AirAsia pada 2019, sebelum pandemi Covid-19.