Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Video Viral, Anak-anak Vietnam Main Lompat Tali Pakai Ular

image-gnews
Ular viper bermata ruby (Trimeresurus rubeus) merupakan spesies ular viper hijau yang baru ditemukan di hutan nasional di dekat Ho Chi Minh City, Vietnam. Peter Paul van Dijk/Darwin Initiative/telegraph.co.uk
Ular viper bermata ruby (Trimeresurus rubeus) merupakan spesies ular viper hijau yang baru ditemukan di hutan nasional di dekat Ho Chi Minh City, Vietnam. Peter Paul van Dijk/Darwin Initiative/telegraph.co.uk
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sebuah video viral memperlihatkan anak-anak Vietnam bermain lompat tali menggunakan bangkai ular.

Video yang beredar di YouTube menunjukkan ada empat orang anak, dua perempuan dan dua lelaki, sedang asyik bermain lompat tali. Dua anak perempuan dan seorang lelaki tampak asyik bermain lompat tali. Seorang anak perempuan dengan lihai melompat. Namun bukan tali atau karet gelang bersusun yang dipakai mereka, tetapi bangkai ular. Terlihat bocah lelaki yang lain fokus menyaksikan ketiga temannya bermain lompat tali pakai ular.

Rekaman menunjukkan dua anak, lelaki dan perempuan, menggoyang reptil yang mati sebagai tali sementara seorang gadis melompat gembira. Sebuah suara perempuan di latar video dapat terdengar mendorong anak-anak untuk melanjutkan.

Dikutip dari Gulfnews, 24 November 2019, setelah video menjadi viral pekan lalu, pengguna media sosial terbagi, ada yang marah atau menganggapnya lucu. Tidak jelas kapan video direkam, atau di mana, tetapi disebutkan video ini direkam di Vietnam. Tidak jelas bangkai ular jenis apa yang dipakai anak-anak tersebut bermain lompat tali.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Ini adalah cara baru untuk membuat daging Anda empuk sebelum disajikan," komentar seorang pengguna Twitter.

"Yang hilang hanyalah tangga," kata pengguna lain, merujuk permainan ular tangga.

Video berjudul "Children Playing Jump Rope With a Dead Snake" telah ditonton 300 ribu lebih sejak diunggah ke YouTube pada 14 November 2019.

Menurut laporan News18, Vietnam dikenal karena keanekaragaman hayatinya terutama dalam hal ular. Pedesaan Vietnam adalah rumah bagi beberapa jenis ular yang tidak biasa dan langka termasuk 37 jenis ular beracun seperti kobra Asia, ular karang, dan ular derik.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

2 jam lalu

Ilustrasi ular dari keluarga MadtsoiidaeNewscientist.com/dimodifikasi dari nixillustration.com
Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

Para penelitinya memperkirakan kalau ular tersebut dahulunya memiliki panjang hingga 15 meter.


Ministry of Marine Affairs and Fisheries Reopen Export of Lobsters Larvae for Vietnam

22 jam lalu

Ministry of Marine Affairs and Fisheries Reopen Export of Lobsters Larvae for Vietnam

Ministry of Marine Affairs and Fisheries has allowed the resumption of lobster larvae exports. The cultivation must be in Vietnam.


Kuburan Massal Kembali Ditemukan di Gaza, Berisi 210 Jasad dari Khan Younis

1 hari lalu

Petugas menguburkan warga Palestina yang tewas dalam serangan Israel, setelah jenazah mereka dibebaskan oleh Israel, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di kuburan massal di Rafah, di Jalur Gaza selatan, 30 Januari 2024. Lusinan warga Palestina yang tidak diketahui identitasnya dimakamkan di pemakaman massal di Gaza setelah pemerintah Israel menyerahkan jenazah yang mereka simpan di Israel. REUTERS/Mohammed Salem
Kuburan Massal Kembali Ditemukan di Gaza, Berisi 210 Jasad dari Khan Younis

Badan layanan darurat Palestina telah menemukan 210 jasad di kuburan massal di Kompleks Medis Nasser di Kota Khan Younis, Gaza selatan


Bayi di Gaza Lahir dari Rahim Ibu Hamil yang Tewas Diserang Israel

1 hari lalu

Petugas medis menggendong seorang bayi perempuan Palestina yang baru lahir setelah dia dikeluarkan hidup-hidup dari rahim ibunya Sabreen Al-Sheikh, yang terbunuh dalam serangan Israel, bersama suaminya dan putrinya di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di sebuah rumah sakit di Rafah di Jalur Gaza selatan, 20 April 2024. Bayi tersebut, dengan berat 1,4 kg dan dilahirkan melalui operasi caesar darurat, berada dalam kondisi stabil dan membaik secara bertahap. Reuters TV via REUTERS
Bayi di Gaza Lahir dari Rahim Ibu Hamil yang Tewas Diserang Israel

Tim medis di Gaza berhasil melakukan operasi caesar untuk membantu lahirnya bayi dari rahim seorang ibu yang tewas dalam serangan Israel.


5 Pilihan Latihan Bakar Lemak Setelah Lebaran

1 hari lalu

Wanita menggunakan Skipping atau lompat tali. shutterstock.com
5 Pilihan Latihan Bakar Lemak Setelah Lebaran

Ada serangkaian latihan bakar lemak yang bantu Anda tetap bugar sekaligus menghilangkan berat badan di momen setelah Lebaran.


Serangan Israel di Rafah Tewaskan 18 orang, Termasuk 14 Anak-anak

1 hari lalu

Warga Palestina menunggu untuk menerima makanan selama bulan suci Ramadan, saat konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza 13 Maret 2024. REUTERS/Mohammed Salem
Serangan Israel di Rafah Tewaskan 18 orang, Termasuk 14 Anak-anak

Serangan brutal Israel pada Sabtu malam di Rafah menewaskan 18 orang, termasuk 14 anak-anak. Dokter berhasil menyelamatkan bayi dari jasad ibu hamil


Demi Lobster Kawan Vietnam

2 hari lalu

Demi Lobster Kawan Vietnam

Pemerintah membuka kembali keran ekspor lobster dengan syarat para pengusaha membudidayakannya di sini atau di Vietnam-tujuan utama ekspor lobster.


Piala Asia U-23 2024: Kunci Kemenangan Timnas U-23 Vietnam atas Kuwait 3-1

4 hari lalu

Logo Piala Asia U-23. Istimewa
Piala Asia U-23 2024: Kunci Kemenangan Timnas U-23 Vietnam atas Kuwait 3-1

Timnas U-23 Vietnam berhasil menuai poin penuh pada laga perdana di Grup D Piala Asia U-23 2024.


Bos Apple Tim Cook Bertemu Jokowi Jadi Perhatian Media Internasional

5 hari lalu

Bos Apple Tim Cook bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta, 17 April 2024. Foto: BPMI Setpres/Kris
Bos Apple Tim Cook Bertemu Jokowi Jadi Perhatian Media Internasional

Sejumlah media internasional memberi perhatian pada pertemuan Presiden Jokowi dengan bos Apple Tim Cook di Istana Merdeka Jakarta.


Erdogan: Israel Kalahkan Hitler dengan Membantai 14 Ribu Anak-Anak Palestina

5 hari lalu

Presiden Turki Tayyip Erdogan menghadiri konferensi pers dengan Kanselir Jerman Olaf Scholz (tidak dalam gambar) di Kanselir di Berlin, Jerman, 17 November 2023. REUTERS/Liesa Johannssen
Erdogan: Israel Kalahkan Hitler dengan Membantai 14 Ribu Anak-Anak Palestina

Recep Tayyip Erdogan kembali menyamakan Israel dengan pemimpin Nazi Adolf Hitler.