Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Assange Bakal Diusir dari Kedubes Ekuador?

Reporter

Editor

Budi Riza

image-gnews
Julian Assange. AP/Sang Tan, File
Julian Assange. AP/Sang Tan, File
Iklan

TEMPO.COLondon – Pejabat di kedutaan besar Ekuador di London, Inggris, mengatakan negara itu belum memutuskan untuk mengeluarkan Assange dari dalam gedung kedutaan.

Baca:

 

Pernyataan ini muncul menanggapi cuitan Assange bahwa dia terancam diusir keluar dari dalam gedung kedutaan.

“Akan menjadi hari yang menyedihkan bagi demokrasi jika Inggris dan pemerintah Ekuador bersedia menjadi perpanjangan tangan pemerintahan Trump untuk menuntut seorang penerbit karena mempublikasikan informasi yang benar,” begitu pernyataan dari tim Wikileaks seperti dilansir Euronews pada Sabtu, 6 April 2019.

Baca:

 

Secara terpisah, pejabat kementerian Luar Negeri Ekuador mengatakan bahwa Assange dan Wikileaks telah bersikap tidak berterima kasih dan tidak menghormati negara itu, yang telah memberikan perlindungan di gedung kedubes.

Ini terkait pernyataan yang dilontarkan Assange dan Wikileaks bahwa pria asal Australia itu bakal diserahkan kepada otoritas Inggris.

“Ekuador telah membayar secara signifikan biaya tinggalnya dan mengalami perlakuan kasar,” kata kemenlu Ekuador.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sekitar 20 media dari berbagai media besar global berkumpul di seberang kedubes Ekuador termasuk sejumlah stasiun televisi.

Baca:

 

Sebuah truk mendukung Assange diparkir di depan gedung kedubes Ekuador dengan tulisan “kebebasan berpendapat, kecuali kejahatan perang”.

Menurut pernyataan dari tim legal Wikileaks, upaya pengusiran Assange akan melanggar undang-undang internasional mengenai pengungsi dan juga serangan kepada PBB. Ini karena PBB berulang kali mendesak Assange agar bisa beraktivitas bebas.

Assange, seperti dilansir Reuters, telah tinggal di dalam gedung kedubes sejak 2012 setelah meminta perlindungan dari keputusan seorang hakim Inggris. Hakim itu memutuskan Assange harus diekstradisi ke Swedia karena terlibat serangan seksual.

Otoritas hukum Swedia telah mencabut tuduhan serangan seksual itu pada 2017. Namun, Assange masih berlindung di dalam kedutaan Ekuador karena terkena tuduhan baru melakukan espionase. Dia merasa khawatir diekstradisi ke AS untuk menghadapi dakwaan telah mempublikasikan dokumen sensitif milik pemerintah AS di situs Wikileaks. Ini terkait dokumen AS terkait invasi ke Irak dan Afganistan.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengintip Keunikan Kepulauan Galapagos yang Dijuluki Museum Hidup

1 hari lalu

Kepulauan Galapagos (Pixabay)
Mengintip Keunikan Kepulauan Galapagos yang Dijuluki Museum Hidup

Kepulauan Galapagos meraih predikat sebagai Situs Warisan Dunia pada 1976, Cagar Biosfer UNESCO pada 1984, dan Situs Ramsar pada 2001.


Jumlah Turis Naik, Tiket Masuk Kepulauan Galapagos Naik 100 Persen

1 hari lalu

Kepulauan Galapagos, Ekuador (Pixabay)
Jumlah Turis Naik, Tiket Masuk Kepulauan Galapagos Naik 100 Persen

Kenaikan tiket masuk bertujuan mengurangi dampak pariwisata berlebihan yang telah mengancam keseimbangan lingkungan Kepulauan Galapagos.


Panduan Wisata Belanja di London, Waktu hingga Destinasi Terbaik

7 hari lalu

Harrods di London, Inggris. Shutterstock
Panduan Wisata Belanja di London, Waktu hingga Destinasi Terbaik

London juga salah satu tempat terbaik di dunia untuk wisata belanja yang beragam.


Jelajahi 5 Kawasan Ikonik Portugal yang Menjadi Lokasi Syuting Film Damsel

8 hari lalu

Film Damsel. (Tangkapan layar Youtube.com/Netflix)
Jelajahi 5 Kawasan Ikonik Portugal yang Menjadi Lokasi Syuting Film Damsel

Damsel berhasil menghidupkan suasana abad pertengahan melalui kombinasi studio film dan lokasi kehidupan nyata


Perpustakaan Katedral Ikonik London Buka Pintu untuk Kutu Buku yang Ingin Menginap

11 hari lalu

St Paul's Cathedral London (Pixabay)
Perpustakaan Katedral Ikonik London Buka Pintu untuk Kutu Buku yang Ingin Menginap

Bagi yang ingin menginap di perpustakaan katedral London, Airbnb memasang tarif Rp140 ribu untuk satu malam. Syaratnya, tamu harus kutu buku.


Mengenang Brian Jones, Gitaris Pendiri The Rolling Stones

19 hari lalu

Lewis Brian Hopkins Jones adalah seorang Guitaris dan salah satu pendiri band Rolling Stones. Jones meninggal di kolam renang pada tahun 1969 di rumah Farm Cotchford, tetapi kematian Jones tersebut disangkal oleh sejumlah saksi saat kejadian. neocrisis.com
Mengenang Brian Jones, Gitaris Pendiri The Rolling Stones

Mengenang perjalanan hidup pendiri The Rolling Stones, dari kejayaan musik rock hingga akhir tragis hidupnya.


BT Tower London akan Diubah Menjadi Destinasi Hotel Mewah

24 hari lalu

BT Tower, London, Inggris. Unsplash.com/Karen Uppal
BT Tower London akan Diubah Menjadi Destinasi Hotel Mewah

BT Tower salah satu destinasi ikonik di London, awalnya dikenala sebagai Post Office


Julian Assange, Bos WikiLeaks, Tidak Akan Dimaafkan AS, Ini Alasannya

26 hari lalu

Pendukung pendiri WikiLeaks Julian Assange memegang spanduk, saat mereka berdiri di luar pengadilan tinggi pada hari Assange mengajukan banding terhadap ekstradisinya ke Amerika Serikat, di London, Inggris, 21 Februari 2024. REUTERS/Toby Melville
Julian Assange, Bos WikiLeaks, Tidak Akan Dimaafkan AS, Ini Alasannya

Jaksa AS berupaya mengadili Assange, 52 tahun, atas tuduhan bocornya dokumen rahasia militer dan kabel diplomatik AS yang disimpan oleh WikiLeaks.


Justin Timberlake akan Gelar Pertunjukan di London, Tiket Gratis tapi Terbatas

29 hari lalu

Justin Timberlake menghadiri acara penerimaan penghargaan Grammy Award 2013 di Los Angeles, (10/2). REUTERS/Mario Anzuoni
Justin Timberlake akan Gelar Pertunjukan di London, Tiket Gratis tapi Terbatas

Justin Timberlake kembali menggelar pertunjukan gratis, kali ini di London pada Jumat, 23 Februari 2024.


Istanbul Kota yang Paling Banyak Dikunjungi Wisatawan Internasional pada 2023

38 hari lalu

Hagia Sophia di Distrik Fatih, Istanbul, Turki dipadati wisatawan, Kamis, 19 Oktober 2023. (Tempo/Egi Adyatama)
Istanbul Kota yang Paling Banyak Dikunjungi Wisatawan Internasional pada 2023

Banyak alasan untuk traveling ke Istanbul, dari Hagia Sophia yang menakjubkan sampai Grand Bazaar yang berusia lebih dari 500 tahun.