Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

World Happiness Report Rilis Daftar Negara Paling Bahagia Dunia

image-gnews
Mire Ibrahim mengibarkan bendera Finlandia selama demonstrasi menentang rasisme yang dihadiri sekitar 15.000 orang di Helsinki, Finlandia pada 28 Juli 2015. [REUTERS]
Mire Ibrahim mengibarkan bendera Finlandia selama demonstrasi menentang rasisme yang dihadiri sekitar 15.000 orang di Helsinki, Finlandia pada 28 Juli 2015. [REUTERS]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - World Happiness Report yang disusun Sustainable Development Solutions Network untuk PBB, melaporkan daftar terbaru negara-negara paling bahagia di dunia untuk memperingati Hari Kebahagiaan Internasional yang jatuh pada 20 Maret kemarin.

Laporan World Happiness Report berdasarkan enam indikator yakni pendapatan, kebebasan, kepercayaan, usia harapan hidup, tunjangan sosial dan keramahan.

"10 negara teratas memenuhi nilai tertinggi enam variabel tersebut, termasuk tekanan emosional," kata editor laporan John Helliwell, dikutip dari CNN, 22 Maret 2019. Helliwell adalah profesor emeritus bidang ekonomi di University of British Columbia.

Baca: Finlandia Negara Paling Bahagia, Indonesia Sedikit Muram.

Finlandia masih menempati peringkat pertama sebagai negara paling bahagia di dunia.

"Benar bahwa orang Finlandia lebih bahagia dibanding penduduk negara lain, namun imigran juga menjadi imigran paling bahagia di dunia. Ini bukanlah DNA orang Finlandia. Ini lebih ke cara hidup di mana mereka tinggal," kata Helliwell.

Menurut Helliwell, penduduk Finlandia membayar pajak tinggi untuk jaminan sosial karena mereka percaya pemerintah mereka, mereka dalam kebebasan, dan mereka sangat ramah satu sama lain.

"Mereka peduli satu sama lain. Ini adalah tempat cocok untuk orang-orang yang menginginkan hidup damai," katanya.

Warga bersepeda di Kota Amsterdam.[Edwin van Eis/www.iamsterdam.com]

Perbedaan di antara delapan negara teratas cukup kecil sehingga selisih nilai di antara lima negara teratas setiap tahun sangat kecil.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Setelah Finlandia, posisi kedua ditempati negara Skandinavia lain, seperti Denmark, Norwegia, Islandia, kemudian Belanda.

Swiss berada di posisi keenam, diikuti oleh Swedia, Selandia Baru, Kanada (satu-satunya negara di Amerika) dan Austria.

Sementara Indonesia berada di posisi ke 92 di bawah Lebanon di posisi 91. Tahun ini, Indonesia naik dari posisi 96 dan unggul satu peringkat di atas Cina yang menempati posisi 93. Adapun Thailand menjadi negara ASEAN yang menempati posisi tertinggi di peringkat 52.

Baca: Hari Kebahagiaan Internasional, 4 Gaya Hidup Ini Bikin Makin Bahagia

Sementara negara Asia Timur yang menempati peringkat teratas adalah Taiwan di posisi 25, satu peringkat di bawah Prancis.

Di Timur Tengah, Israel adalah yang tertinggi dengan posisi 13, kemudian Uni Emirat Arab di peringkat 21.

Daftar 2019 hanya berubah sedikit, dengan Austria menggeser Australia keluar dari daftar 10 besar. Australia turun satu peringkat ke posisi 11 dari tahun 2018.

Berlawanan dengan negara paling bahagia di dunia, Sudan Selatan menempati peringkat terakhir indeks negara bahagia dunia, disusul Republik Afrika Tengah, Afganistan , Tanzania, Rwanda, Yaman, Malawi dan Suriah di peringkat 8 paling bawah World Happiness Report PBB.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Apa Itu Resolusi PBB, Macam dan Dampaknya bagi Negara Anggota

21 jam lalu

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi berbicara dalam Sidang Majelis Umum PBB yang membahas konflik Israel Palestina di New York, Amerika Serikat pada Kamis 26 Oktober 2023. Foto: Kemlu RI
Apa Itu Resolusi PBB, Macam dan Dampaknya bagi Negara Anggota

Berikut adalah pengertian resolusi PBB, sifat dan dampaknya bagi negara-negara anggota


Inilah 7 Kunci Finlandia Langganan Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia

1 hari lalu

Hanko, Finlandia. Unsplash.com/Hayffield L
Inilah 7 Kunci Finlandia Langganan Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia

Finlandia langganan jadi negara paling bahagia di dunia. Lantas, apa kuncinya?


Islamofobia: Menelusuri Pandangan Ini di Barat dan Indonesia

2 hari lalu

Seminar Nasional Fakultas Ushuluddin, UIN Syarif Hidayatullah bertema Islamophobia Within Muslim and Islamiphobia Without Islam: Kebencian atas Muslim dan Islam, antara Asumsi, Fakta dan Prasangka, pada Senin, 25 Maret 2024. TEMPO/Bram Setiawan
Islamofobia: Menelusuri Pandangan Ini di Barat dan Indonesia

Kata Islamofobia sudah lama menjadi sorotan para akademikus dan pemerhati studi Islam


Singapura Dua Kali Berturut-turut Puncaki Daftar Negara Paling Bahagia di Asia

5 hari lalu

Marina Bay Sands, hotel dan resor ikonik Singapura (TEMPO/Mila Novita)
Singapura Dua Kali Berturut-turut Puncaki Daftar Negara Paling Bahagia di Asia

Meski urutan pertama di Asia, secara global Singapura berada di urutan ke-30 dalam urutan daftar negara paling bahagia di dunua


PBB: 5,5 Juta Warga Haiti Butuh Bantuan Kemanusiaan

6 hari lalu

Orang-orang berjalan melewati mobil yang rusak di lingkungan Carrefour Feuilles, yang sepi karena kekerasan geng, di Port-au-Prince, Haiti 19 Maret 2024. REUTERS/Ralph Tedy Erol
PBB: 5,5 Juta Warga Haiti Butuh Bantuan Kemanusiaan

PBB melaporkan bahwa 5,5 juta dari total 11,4 juta orang yang tinggal di Haiti membutuhkan bantuan kemanusiaan. 3 juta di antaranya adalah anak-anak


PBB Luncurkan Buku Kisah Nyata Upaya Mencapai SDGs.

6 hari lalu

Kepala Perwakilan PBB di Indonesia Valerie Julliand (kanan) bersama Vivie Yulaswati Deputi Menteri di Bidang Kemaritiman dan Sumber Daya Alam BAPPENAS (kiri) menghadiri peluncuran buku
PBB Luncurkan Buku Kisah Nyata Upaya Mencapai SDGs.

PBB meluncurkan "Those Not Left Behind", buku berisi 22 kisah nyata tentang upaya mencapai SDGs.


Tim Independen yang Usut Tuduhan Israel terhadap UNRWA Serahkan Laporan ke PBB

7 hari lalu

Sebuah truk, bertanda logo Badan Bantuan dan Pekerjaan PBB (UNRWA), menyeberang ke Mesir dari Gaza, di perbatasan Rafah yang melintasi antara Mesir dan Jalur Gaza, selama gencatan senjata sementara antara Hamas dan Israel, di Rafah, Mesir, 27 November , 2023. REUTERS/Amr Abdallah Dalsh
Tim Independen yang Usut Tuduhan Israel terhadap UNRWA Serahkan Laporan ke PBB

Kelompok peninjau independen telah menyerahkan laporan sementara kepada Sekjen PBB mengenai tuduhan Israel terhadap UNRWA.


Finlandia Pertahankan Posisi Teratas Negara Paling Bahagia di Dunia

7 hari lalu

Helsinki, Finlandia (Pixabay)
Finlandia Pertahankan Posisi Teratas Negara Paling Bahagia di Dunia

Menurut laporan World Happiness Report, Finlandia bertahan di posisi pertama negara paling bahagia, disusul Denmark dan Islandia


Daftar 10 Negara Paling Bahagia di Asia, Tak Ada Indonesia

7 hari lalu

Turis berfoto di sebelah patung singa Merlion di kawasan pusat bisnis Singapura 6 Februari 2015. [REUTERS / Edgar Su]
Daftar 10 Negara Paling Bahagia di Asia, Tak Ada Indonesia

Singapura, Taiwan dan Jepang berada di peringkat 3 besar negara paling bahagia di Asia. Indonesia tak masuk dalam 10 besar.


Jepang Tinjau Kembali Keputusan Menangguhkan Pendanaan ke UNRWA

8 hari lalu

Seorang pria Palestina membawa karung tepung di luar pusat distribusi makanan PBB di kamp pengungsi Al-Shati di Kota Gaza, 17 Januari 2018. AS adalah donor terbesar (U.N. Relief and Welfare Agency) UNRWA selama beberapa dekade. REUTERS/Mohammed Salem
Jepang Tinjau Kembali Keputusan Menangguhkan Pendanaan ke UNRWA

Menteri Luar Negeri Jepang mengatakan negaranya sedang meninjau kembali keputusan untuk menangguhkan pendanaan kepada UNRWA.