Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

World Happiness Report Rilis Daftar Negara Paling Bahagia Dunia

image-gnews
Mire Ibrahim mengibarkan bendera Finlandia selama demonstrasi menentang rasisme yang dihadiri sekitar 15.000 orang di Helsinki, Finlandia pada 28 Juli 2015. [REUTERS]
Mire Ibrahim mengibarkan bendera Finlandia selama demonstrasi menentang rasisme yang dihadiri sekitar 15.000 orang di Helsinki, Finlandia pada 28 Juli 2015. [REUTERS]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - World Happiness Report yang disusun Sustainable Development Solutions Network untuk PBB, melaporkan daftar terbaru negara-negara paling bahagia di dunia untuk memperingati Hari Kebahagiaan Internasional yang jatuh pada 20 Maret kemarin.

Laporan World Happiness Report berdasarkan enam indikator yakni pendapatan, kebebasan, kepercayaan, usia harapan hidup, tunjangan sosial dan keramahan.

"10 negara teratas memenuhi nilai tertinggi enam variabel tersebut, termasuk tekanan emosional," kata editor laporan John Helliwell, dikutip dari CNN, 22 Maret 2019. Helliwell adalah profesor emeritus bidang ekonomi di University of British Columbia.

Baca: Finlandia Negara Paling Bahagia, Indonesia Sedikit Muram.

Finlandia masih menempati peringkat pertama sebagai negara paling bahagia di dunia.

"Benar bahwa orang Finlandia lebih bahagia dibanding penduduk negara lain, namun imigran juga menjadi imigran paling bahagia di dunia. Ini bukanlah DNA orang Finlandia. Ini lebih ke cara hidup di mana mereka tinggal," kata Helliwell.

Menurut Helliwell, penduduk Finlandia membayar pajak tinggi untuk jaminan sosial karena mereka percaya pemerintah mereka, mereka dalam kebebasan, dan mereka sangat ramah satu sama lain.

"Mereka peduli satu sama lain. Ini adalah tempat cocok untuk orang-orang yang menginginkan hidup damai," katanya.

Warga bersepeda di Kota Amsterdam.[Edwin van Eis/www.iamsterdam.com]

Perbedaan di antara delapan negara teratas cukup kecil sehingga selisih nilai di antara lima negara teratas setiap tahun sangat kecil.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Setelah Finlandia, posisi kedua ditempati negara Skandinavia lain, seperti Denmark, Norwegia, Islandia, kemudian Belanda.

Swiss berada di posisi keenam, diikuti oleh Swedia, Selandia Baru, Kanada (satu-satunya negara di Amerika) dan Austria.

Sementara Indonesia berada di posisi ke 92 di bawah Lebanon di posisi 91. Tahun ini, Indonesia naik dari posisi 96 dan unggul satu peringkat di atas Cina yang menempati posisi 93. Adapun Thailand menjadi negara ASEAN yang menempati posisi tertinggi di peringkat 52.

Baca: Hari Kebahagiaan Internasional, 4 Gaya Hidup Ini Bikin Makin Bahagia

Sementara negara Asia Timur yang menempati peringkat teratas adalah Taiwan di posisi 25, satu peringkat di bawah Prancis.

Di Timur Tengah, Israel adalah yang tertinggi dengan posisi 13, kemudian Uni Emirat Arab di peringkat 21.

Daftar 2019 hanya berubah sedikit, dengan Austria menggeser Australia keluar dari daftar 10 besar. Australia turun satu peringkat ke posisi 11 dari tahun 2018.

Berlawanan dengan negara paling bahagia di dunia, Sudan Selatan menempati peringkat terakhir indeks negara bahagia dunia, disusul Republik Afrika Tengah, Afganistan , Tanzania, Rwanda, Yaman, Malawi dan Suriah di peringkat 8 paling bawah World Happiness Report PBB.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemlu Respons Veto AS Soal Resolusi Negara Palestina di PBB

1 hari lalu

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa bertemu setelah Rusia mengakui dua wilayah yang memisahkan diri di Ukraina timur sebagai entitas independen, di New York City, AS 21 Februari 2022. REUTERS/Carlo Allegri
Kemlu Respons Veto AS Soal Resolusi Negara Palestina di PBB

Kementerian Luar Negeri RI menyoroti gagalnya PBB mensahkan keanggotaan penuh Palestina.


Dimulai Hampir Setengah Abad Lalu, Ini 4 Fakta di Balik Sanksi Terhadap Iran

1 hari lalu

Iran: Sanksi Dicabut atau Tak Ada Kesepakatan Nuklir
Dimulai Hampir Setengah Abad Lalu, Ini 4 Fakta di Balik Sanksi Terhadap Iran

Sanksi ekonomi Iran telah dimulai hampir setengah abad lalu.


Negara di Dunia Bela UNRWA ketika Israel Tuntut Penghentian Dana

1 hari lalu

Foto yang dirilis pada 15 Februari 2024 menunjukkan sebuah lubang besar di pusat kesehatan UNRWA yang hancur akibat serangan Israel, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Gaza. UNRWA menyebut bahwa data terbaru menunjukkan 84 persen dari seluruh fasilitas kesehatan di Gaza telah mengalami dampak langsung dari serangan-serangan yang terus berlangsung. UNRWA/Handout via REUTERS
Negara di Dunia Bela UNRWA ketika Israel Tuntut Penghentian Dana

Philippe Lazzarini mengatakan saat ini ada "kampanye berbahaya" oleh Israel untuk mengakhiri operasi UNRWA di Gaza.


Tim Khusus PBB Sebut Iran dan Israel Sama-sama Langgar Hukum Internasional

3 hari lalu

Tim Khusus PBB Sebut Iran dan Israel Sama-sama Langgar Hukum Internasional

Lima orang pelapor khusus PBB menilai Iran dan Israel sama-sama melanggar hukum internasional dalam serangan berbalas baru-baru ini.


Kepala BMKG Beberkan Sejumlah Hambatan Skema Peringatan Dini Bencana di Forum PBB

3 hari lalu

Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati, menghadiri 2nd Stakeholders Consultation Meeting, the 10th World Water Forum di Bali, Kamis, 12 Oktober 2023. (BMKG)
Kepala BMKG Beberkan Sejumlah Hambatan Skema Peringatan Dini Bencana di Forum PBB

Kepala BMKG Dwikorita Karnawati membahas masalah kesenjangan sistem peringatan dini bencana di forum UN OCean Decade di Spanyol.


Israel Diduga Menghalang-halangi Investigasi Pelanggaran HAM dalam Serangan 7 Oktober

3 hari lalu

Anak-anak Palestina bermain di tengah reruntuhan taman yang hancur akibat serangan militer Israel, saat Idul Fitri, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Kota Gaza 11 April 2024. REUTERS/Mahmoud Issa
Israel Diduga Menghalang-halangi Investigasi Pelanggaran HAM dalam Serangan 7 Oktober

Komisi penyelidikan independen terhadap pelanggaran HAM di Israel dan Palestina menuding Israel menghalangi penyelidikan terhadap serangan 7 Oktober oleh Hamas.


PBB Khawatir Israel Bakal Bidik Fasilitas Nuklir Iran sebagai Serangan Balasan

4 hari lalu

Kepala IAEA, Rafael Grossi. Reuters
PBB Khawatir Israel Bakal Bidik Fasilitas Nuklir Iran sebagai Serangan Balasan

Kepala pengawas nuklir PBB mengatakan pada Senin khawatir mengenai kemungkinan Israel menargetkan fasilitas nuklir Iran.


Kementerian Luar Negeri Iran: Serangan Balasan Tehran ke Israel bagian dari Membela Diri

6 hari lalu

Kementerian Luar Negeri Iran: Serangan Balasan Tehran ke Israel bagian dari Membela Diri

Kementerian Luar Negeri Iran sebut Iran berhak membela diri dari serangan Israel seperti yang diatur dalam pasal 51 Piagam PBB


PBB Mengutuk Serangan Drone dan Rudal Iran ke Israel

6 hari lalu

Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa Antonio Guterres tiba di bandara Al Arish, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Mesir, 20 Oktober 2023. REUTERS/Amr Abdallah Dalsh
PBB Mengutuk Serangan Drone dan Rudal Iran ke Israel

Sekretaris Jenderal PBB mengutuk keras serangan udara Iran terhadap Israel, mengatakan kawasan Timur Tengah dan dunia "tidak mampu" berperang lagi.


Komite PBB Gagal Sepakati Usulan Keanggotaan Palestina

7 hari lalu

Bendera Palestina berkibar di samping bendera PBB untuk pertama kali di Markas Besar PBB di Manhattan, New York, 1 Oktober 2015. Sidang majelis Umum PBB menyetujui keputusan untuk mengibarkan bendera Palestina dan Vatikan. REUTERS/Andrew Kelly
Komite PBB Gagal Sepakati Usulan Keanggotaan Palestina

Komite Penerimaan Anggota Baru Dewan Keamanan PBB gagal mencapai kesepakatan terkait permohonan keanggotaan penuh Palestina