Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

19 Negara Larang Terbang Pesawat Boeing 737 MAX 8

image-gnews
Pesawat Boeing 737 Max 8 yang digunakan maskapai SilkAir saat mendarat di Changi Airport di Singapura, 12 Maret 2018. Saat ini baru dua maskapai yang menghentikan operasional Boeing 737 Max 8 yakni Ethiopian Airlines dan  Cayman Airlines, dan Amerika sebagai negara yang memproduksi 737 Max 8 masih menunggu hasil penelitian lebih lanjut. REUTERS/Edgar Su
Pesawat Boeing 737 Max 8 yang digunakan maskapai SilkAir saat mendarat di Changi Airport di Singapura, 12 Maret 2018. Saat ini baru dua maskapai yang menghentikan operasional Boeing 737 Max 8 yakni Ethiopian Airlines dan Cayman Airlines, dan Amerika sebagai negara yang memproduksi 737 Max 8 masih menunggu hasil penelitian lebih lanjut. REUTERS/Edgar Su
Iklan

Irish Aviation Authority untuk sementara menangguhkan pengoperasian semua varian pesawat Boeing 737 MAX di wilayah udara Irlandia.

11. ITALIA

Italia akan menutup wilayah udaranya ke pesawat Boeing 737 Max 8 mulai Selasa malam.

12. BELANDA

Belanda telah memerintahkan wilayah udaranya ditutup untuk pesawat Boeing 737 MAX 8, lapor kantor berita ANP, mengutip menteri transportasi Belanda.

13. NORWEGIA

Norwegia menutup wilayah udaranya untuk semua pesawat Boeing 737 Max 8, kata kepala otoritas penerbangan sipil Norwegia, Lars Kobberstad, kepada radio publik NRK.

Baca: Menyusul Indonesia, Singapura Larang Terbang Boeing 737 MAX 8

14. POLANDIA

Polandia menutup wilayah udaranya ke pesawat Boeing 737 Max 8 mulai Selasa malam dan menerbangkan armada pesawatnya sendiri.

15. SINGAPURA

Otoritas Penerbangan Sipil Singapura menangguhkan operasi semua pesawat Boeing 737 MAX di dalam dan luar negeri.

Sebuah pesawat jenis Boeing 737 MAX yang berada di fasilitas produksi di Renton, Washington, 11 Maret 2019. Dirjen Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan melakukan penghentian sementara pengoperasian (temporary grounded) pesawat Boeing 737 MAX 8 setelah kecelakaan pesawat di Ethiopia dan Tanjung Karawang. REUTERS/David Ryder

16. KOREA SELATAN

Korea Selatan sedang melakukan inspeksi darurat pada dua jet Eastar Jet MAX 8, kata seorang pejabat kementerian. Maskapai murah Korea Selatan akan merumahkan sementara dua 737 MAX 8-nya mulai Rabu, kata seorang juru bicara maskapai penerbangan Selasa.

17. TURKI

Kementerian Transportasi Turki telah menangguhkan semua penerbangan dengan Boeing 737 Max 8 dan Max 9, dalam laporan kantor berita pemerintah, Anadolu.

Baca: Saksi Lihat Pesawat Ethiopian Airlines Berasap Sebelum Jatuh

18. UNI EMIRAT ARAB

Otoritas Penerbangan Sipil Umum UEA telah melarang pengoperasian model Boeing 737 MAX sebagai tindakan pencegahan, kata Kantor Berita Emirates.

19. VIETNAM

Media pemerintah Vietnam melaporkan Otoritas Penerbangan Sipil Vietnam (CAAV) tidak akan mengeluarkan lisensi terbang kepada maskapai penerbangan lokal untuk mengoperasikan Boeing 737 MAX 8 sampai penyebab kecelakaan Ethiopian Airlines diumumkan.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gonjang-ganjing CEO Boeing Dave Calhoun Mengundurkan Diri, Siapa Penggantinya?

26 hari lalu

Kantor Pusat Boeing Distribution Services Inc. di Hialeah, Florida, AS, 12 Maret 2024. EPA-EFE/CRISTOBAL HERRERA-ULASHKEVICH
Gonjang-ganjing CEO Boeing Dave Calhoun Mengundurkan Diri, Siapa Penggantinya?

CEO Boeing Calhoun bersiap mengundurkan diri akhir tahun ini. Siapa tokoh yang menggantikan memimpin perusahaan raksasa ini?


CEO Boeing Dave Calhoun Bersiap Mundur, Melawan Badai Sepanjang Kepemimpinannya

26 hari lalu

CEO Boeing Dave Calhoun. Foto : Boeing
CEO Boeing Dave Calhoun Bersiap Mundur, Melawan Badai Sepanjang Kepemimpinannya

CEO Boeing Dave Calhoun memutuskan mengundurkan diri pada akhir tahun ini. Apa alasannya?


Boeing Diminta Tingkatkan Keamanan dan Kualitas Pesawat 737 MAX

34 hari lalu

Pesawat Boeing 737 MAX yang dilarang terbang terlihat diparkir di Bandara Internasional Grant County di Moses Lake, Washington, AS 17 November 2020. REUTERS/Lindsey Wasson
Boeing Diminta Tingkatkan Keamanan dan Kualitas Pesawat 737 MAX

FAA menuntut Boeing agar meningkatkan keamanan dan kualitas sebelum memperbanyak produksi pesawat Boeing 737 MAX


Alasan Mengapa Sabuk Pengaman Sebaiknya Selalu Dipakai Selama di Pesawat

36 hari lalu

Peringatan agar penumpang selalu memakai sabuk pengaman di pesawat (Unsplash/Cathal Mac an Bheatha)
Alasan Mengapa Sabuk Pengaman Sebaiknya Selalu Dipakai Selama di Pesawat

Pesawat Latam Airlines yang terjun bebas awal pekan ini menyebabkan banyak penumpang cedera, sebagian karena tidak mengenakan sabuk pengaman.


Kasus Boeing 787 Menukik Tajam, Maskapai Diminta Memeriksa Sakelar di Kursi Pilot

37 hari lalu

Gambar kerusakan pada langit-langit pesawat pasca insiden Boeing 787 LATAM Airlines di Auckland, Selandia Baru, 11 Maret 2024, dalam gambar yang diperoleh dari media sosial. (Reuters)
Kasus Boeing 787 Menukik Tajam, Maskapai Diminta Memeriksa Sakelar di Kursi Pilot

Pesawat Boeing 787 LATAM Airlines menukik tajam dalam penerbangan 11 Maret 2024 yang menyebabkan lebih dari 50 orang terluka.


Insiden Pesawat Boeing Latam Airlines yang Terjun Bebas, Benarkah Ada Kesalahan Pramugari?

37 hari lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Insiden Pesawat Boeing Latam Airlines yang Terjun Bebas, Benarkah Ada Kesalahan Pramugari?

Sebuah laporan menyebutkan ada kemungkinan pramugari tidak sengaja menekan tombol di kursi pilot, menyebabkan pesawat Boeing terjun bebas.


Top 3 Dunia: Pesan Terakhir Saksi Boeing, Akun Facebook Motaz Azaiza, Salat Jumat di Al Aqsa

37 hari lalu

Warga Muslim melaksanakan salat tarawih di kompleks Masjid Al Aqsa di Kota Tua Yerusalem, 10 Maret 2024. Mereka melaksanakan salat tarawih di luar masjid Al Aqsa lantaran adanya pembatasan akses oleh otoritas Israel. REUTERS/Ammar Awad
Top 3 Dunia: Pesan Terakhir Saksi Boeing, Akun Facebook Motaz Azaiza, Salat Jumat di Al Aqsa

Top 3 Dunia dibuka dengan berita tentang pesan terakhir yang ditinggalkan oleh saksi kunci Boeing yang ditemukan tewas.


Pesan Terakhir Saksi Kunci Boeing: Jika Saya Mati, Itu Bukan Bunuh Diri!

38 hari lalu

John Barnett. hindustantimes.com
Pesan Terakhir Saksi Kunci Boeing: Jika Saya Mati, Itu Bukan Bunuh Diri!

John Barnett sedang dalam proses memberikan kesaksian melawan Perusahaan Boeing saat ditemukan tewas di South Carolina dengan luka tembak


Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Audit Boeing 737 MAX Temukan Puluhan Masalah, Cerita Penumpang Batik Air, Boeing 787 Terguncang

41 hari lalu

Badan pesawat Alaska Airlines Penerbangan 1282 Boeing 737-9 MAX, yang terpaksa melakukan pendaratan darurat dengan celah di badan pesawat, terlihat selama penyelidikan oleh Dewan Keselamatan Transportasi Nasional (NTSB) di Portland, Oregon, AS. 7 Januari 2024. NTSB/Handout melalui REUTER
Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Audit Boeing 737 MAX Temukan Puluhan Masalah, Cerita Penumpang Batik Air, Boeing 787 Terguncang

Topik tentang audit FAA terhadap Boeing 737 MAX gagal dalam 33 tes dari 89 tes menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.


Turbulensi Terbaru Boeing: Apa yang Terjadi?

41 hari lalu

Badan pesawat Alaska Airlines Penerbangan 1282 Boeing 737-9 MAX, yang terpaksa melakukan pendaratan darurat dengan celah di badan pesawat, terlihat selama penyelidikan oleh Dewan Keselamatan Transportasi Nasional (NTSB) di Portland, Oregon, AS. 7 Januari 2024. NTSB/Handout melalui REUTER
Turbulensi Terbaru Boeing: Apa yang Terjadi?

Kematian whistleblower Boeing John Barnett terjadi pada minggu yang sama dengan beberapa masalah keselamatan pada pesawat perusahaan tersebut.