Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Resmi Beroperasi Seluruh Wilayah Singapura, Gojek Tebar Diskon

image-gnews
Mantan bintang Persebaya Surabaya, Anang Ma`ruf (39) berpose dengan mengenakan atribut Gojek yang baru di terimanya usai mendaftarkan diri menjadi pengemudi Gojek di kantor Gojek Surabaya, 4 September 2015. FULLY SYAFI
Mantan bintang Persebaya Surabaya, Anang Ma`ruf (39) berpose dengan mengenakan atribut Gojek yang baru di terimanya usai mendaftarkan diri menjadi pengemudi Gojek di kantor Gojek Surabaya, 4 September 2015. FULLY SYAFI
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Masyarakat Singapura pada Januari 2019 sudah bisa menikmati layanan Gojek, sebuah aplikasi transportasi online asal Indonesia.

Gojek sebenarnya sudah masuk Singapura sejak November 2018, namun baru beroperasi pada seluruh wilayah Singapura pada per Kamis, 10 Januari 2019. Sebelumnya, hanya konsumen DBS/POSB yang memiliki akses ke aplikasi Gojek, namun pada pekan kedua Januari ini semua konsumen bisa terlayani.

Baca: Gojek Klaim Adanya Migrasi Mitra Ojek Online Kompetitor

Para pelanggan DBS/POSB yang sudah menggunakan Gojek sejak November 2018 juga diuntungkan pada bulan ini karena Gojek memberikan voucher diskon S$ 5 yang masa berakhirnya 11 Januari 2019.

“Tidak ada lagi daftar tunggu dan semua orang yang mengunggah aplikasi ini bisa mengakses Gojek,” tulis perwakilan Gojek di Singapura seperti dikutip dari AsiaOne.com, Jumat, 11 Januari 2019.

Anang Ma`ruf mendaftarkan diri menjadi pengemudi Gojek di kantor Gojek Surabaya, 4 September 2015. Anang Ma`ruf merupakan pensiunan pemain sepakbola tim Persebaya Surabaya. FULLY SYAFI

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Petinggi Go-Jek Diberi Sanksi Tegas karena Postingan soal LGBT

Gojek dalam keterangannya mengatakan diskon S$ 5 ini juga diberikan kepada mereka yang mengunduh aplikasi Gojek pada Kamis, 10 Januari 2019 atau mereka yang tercatat sebagai penumpang pertama Gojek di Singapura. Namun voucher ini hanya bisa digunakan untuk dua kali perjalanan saja.      

Dengan adanya voucher potongan harga S$ 5 atau Rp 52 ribu, maka harga Gojek menjadi lebih murah dibanding kompetitornya, Grab. Namun terkait layanan, seorang penumpang mengatakan harus menunggu kendaraan yang dipesan hingga 10 menit. Penumpang itu tetap berfikir baik kalau keterlambatan kemungkinan karena tingkat kepadatan lalu lintas Singapura di pagi hari.       

Di Indonesia, sekitar 1 juta supir motor dan mobil yang bergabung dengan Gojek. Banyaknya supir yang bergabung menyusul posisi transportasi online yang sekarang sudah menjadi bagian dari kebutuhan masyarakat sebagai dampak kurang bagusnya transportasi massal di Indonesia.    

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

9 jam lalu

Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, pada Senin, 22 April 2024. Dalam kunjungannya, Presiden Jokowi meninjau langsung fasilitas dan alat-alat kesehatan yang ada di RSUD tersebut. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.


Jokowi Keluhkan Banyak WNI Berobat ke Luar Negeri, Ini Kilas Balik Menteri Luhut Berobat di Singapura

10 jam lalu

Presiden Joko Widodo menjenguk Luhut Binsar Pandjaitan di Singapura. FOTO/Instagram
Jokowi Keluhkan Banyak WNI Berobat ke Luar Negeri, Ini Kilas Balik Menteri Luhut Berobat di Singapura

Salah satu menteri Jokowi, Luhut Binsar Pandjaitan, diketahui pernah berobat hampir sebulan di Singapura pada November tahun lalu.


Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

13 jam lalu

Ilustrasi GoPay atau GoBills. TEMPO/Nufus Nita Hidayati
Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

Gopay menyalurkan zakat dan donasi dengan total Rp 31 miliar yang terkumpul selama Ramadan.


Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

16 jam lalu

Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, pada Senin, 22 April 2024. Dalam kunjungannya, Presiden Jokowi meninjau langsung fasilitas dan alat-alat kesehatan yang ada di RSUD tersebut. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

Presiden Jokowi menyoroti kebiasaan sejumlah WNI yang berobat ke luar negeri sehingga berpotensi menyedot devisa Rp 180 triliun, apa sebabnya?


Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

1 hari lalu

Ilustrasi orang menggunakan smartphone atau handphone. Freepik
Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

Speedtest Global Index Ookla membuat peringkat kecepatan Internet di 142 negara per Maret 2024. Indonesia kalah dari Kamboja.


Bandara Changi di Singapura Dinilai Terbaik untuk Layanan Imigrasi

1 hari lalu

The Wonderfall, kanvas digital setinggi 14-meter yang terletak di tengah taman vertikal, di Terminal 2 Bandara Changi Singapura. (dok. Changi Aiport Group)
Bandara Changi di Singapura Dinilai Terbaik untuk Layanan Imigrasi

Bandara Changi menawarkan check-in dan registrasi masuk otomatis, sistem otentikasi biometrik, dan kecerdasan buatan untuk mengangkut bagasi.


Airlangga Bertemu Menlu Singapura, Bahas Kerja Sama Energi Hijau hingga Data Center di IKN

1 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto (kiri) bertemu dengan Menteri Luar Negeri Singapura Vivian Balakrishnan (kanan) di Jakarta pada Selasa, 23 April, untuk mempersiapkan Leaders' Retreat antara Presiden Joko Widodo dan Perdana Menteri Singapura pada 29 April 2024. Dok. Kedubes Singapura
Airlangga Bertemu Menlu Singapura, Bahas Kerja Sama Energi Hijau hingga Data Center di IKN

Airlangga Hartarto optimistis hubungan ekonomi kedua negara terus terjalin kuat.


Prabowo Terima Kunjungan Menlu Singapura, Bahas Pertahanan dan Energi

1 hari lalu

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto (kiri) menyambut kedatangan Menteri Luar Negeri Singapura Vivian Balakhrisnan (kanan) di Kantor Kementerian Pertahanan RI, Jakarta, Selasa 23 April 2024. ANTARA/HO-Biro Humas Setjen Kemhan RI.
Prabowo Terima Kunjungan Menlu Singapura, Bahas Pertahanan dan Energi

Prabowo, yang merupakan Presiden terpilih, dan Vivian membahas keberlanjutan kerja sama pertahanan di antara kedua negara.


Shopee Berikan Voucher Kaget untuk Kembalikan Semangat Pengguna Pasca Lebaran

4 hari lalu

Cara belanja di Shopee cukup mudah. Anda hanya perlu memilih barang, kemudian checkout, dan membayarnya. Berikut langkah-langkahnya. Foto: Canva
Shopee Berikan Voucher Kaget untuk Kembalikan Semangat Pengguna Pasca Lebaran

Shopee menghadirkan kampanye 5.5 Voucher Kaget atau spesial diskon pasca Lebaran, mulai tanggal 15 April - 5 Mei 2024


Konser IU di Singapura, Ini Detail dan Panduan Menuju Singapore Indoor Stadium

6 hari lalu

Penyanyi IU atau Lee Ji Eun, Instagram.com/@dlwlrma
Konser IU di Singapura, Ini Detail dan Panduan Menuju Singapore Indoor Stadium

Konser IU akan digelar konser di Singapura pada 20 dan 21 April 2024