Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jerman Menahan Laki-laki 20 Tahun Pencuri Data Ratusan Politikus

image-gnews
Kepolisian Jerman menahan seorang laki-laki muda, 20 tahun, yang atas dugaan telah melakukan pencurian data terbesar di Jerman. Sumber: itpro.co.uk
Kepolisian Jerman menahan seorang laki-laki muda, 20 tahun, yang atas dugaan telah melakukan pencurian data terbesar di Jerman. Sumber: itpro.co.uk
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kepolisian Jerman menahan seorang laki-laki, 20 tahun, atas tuduhan telah melakukan pelanggaran data. Kasus ini membuat geger publik Jerman karena menjadi kasus pencurian data pribadi terbesar yang pernah terjadi di negara itu.

Data-data yang dicuri itu milik tokoh masyarakat, ratusan politisi Jerman, termasuk kanselir Jerman Angela Merkel. Akibat pencurian data ini, dokumen – dokumen yang seharusnya bersifat pribadi itu, menjadi terpublikasi online.    

Baca: 4 Hal Mengenai Peretasan Terbesar Data Politikus di Jerman 

Kepolisian Federal Kriminal Jerman pada Selasa, 8 Januari 2019 mengatakan pelanggaran data ini telah berdampak pada ratusan politisi Jerman. Kasus ini menjadi tamparan bagi otoritas-otoritas Jerman terkait cara penanganan saat terjadi pencurian data pribadi dan dokumen-dokumen yang bersifat pribadi.   

Dikutip dari reuters.com, Selasa, 8 Januari 2019, aparat kepolisian Jerman telah menggeledah apartemen terduga pelaku pelanggaran data yang berlokasi di bagian tengah negara bagian Hesse, Jerman. Terduga pelaku sudah ditahan pada Minggu, 6 Januari 2019.

Baca: Data Angela Merkel Bocor, Ini Penjelasan Lembaga Siber Jerman    

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelumnya media di Jerman Der Spiegel mewartakan seorang laki-laki telah mengaku melakukan pelanggaran data terbesar dalam sejarah Jerman. Sumber di tim penyidik Jerman mengatakan terduga pelaku tidak menyadari dampak dari perbuatannya. Untungnya, sejauh ini belum ada link yang mengarah pada badan-badan keamanan asing.

Masih belum jelas apakah kabar penahanan ini terkait dengan penggeledahan sebuah apartemen pada Minggu, 6 Januari 2019 yang dihuni oleh seorang pekerja IT, 19 tahun di wilayah selatan kota Heilbronn, Jerman. Pekerja IT tersebut diduga bernama Jan Schuerlein yang dalam unggahannya di Twitter mengatakan sedang menjadi saksi mata dalam sebuah penyelidikan. Schuerlein mengatakan bersikap kooperatif dengan kepolisian.

    

Kepolisian Federal Kriminal Jerman telah menyerukan agar dilakukan pengetatan undang-undang keamanan data, khsusunya stelah Badan Pertahanan Jerman dihubungi oleh seorang anggota parlemen pada awal Desember tahun lalu soal aktivitas mencurigakan pada email prbadi dan media sosial miliknya.       

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Menonaktifkan Sementara dan Menghapus Permanen Akun Instagram

9 jam lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Menonaktifkan Sementara dan Menghapus Permanen Akun Instagram

Terdapat dua pilihan ketika ingin rehat dari Instagram, yakni menonaktifkan sementara dan menghapus akun secara permanen.


Perampok Gasak Emas Rp 253 Miliar di Kanada, Terbesar dalam Sejarah

16 jam lalu

Emas batangan murni 99,99 persen ditempatkan di ruang kerja di pabrik logam mulia Krastsvetmet di kota Krasnoyarsk, Siberia, Rusia, 31 Januari 2023. REUTERS/Alexander Manzyuk
Perampok Gasak Emas Rp 253 Miliar di Kanada, Terbesar dalam Sejarah

Polisi Kanada menangkap sembilan orang yang diduga melakukan pencurian emas terbesar dalam sejarah.


Mayat Wanita Muda asal Karanganyar Ditemukan di Parit di Sukoharjo Diduga Korban Pembunuhan, Polisi Buru Pelaku

18 jam lalu

Kepala Kepolisian Resor Sukoharjo Ajun Komisaris Besar Polisi Sigit (dua dari kiri) memberikan penjelasan tentang kasus dugaan pembunuhan terhadap seorang wanita asal Kabupaten Karanganyar dalam konferensi pers yang digelar di Mako Polres Sukoharjo, Jawa Tengah, Kamis, 18 April 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Mayat Wanita Muda asal Karanganyar Ditemukan di Parit di Sukoharjo Diduga Korban Pembunuhan, Polisi Buru Pelaku

Sigit mengatakan untuk sementara ini diduga pembunuhan terhadap wanita muda itu karena motif pencurian.


Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

1 hari lalu

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

Menteri Sosial, Tri Rismaharini, mendapat sambutan hangat saat memberikan kuliah umum di Asien-Afrika Institut, Universitt Hamburg, Jerman.


Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

1 hari lalu

Ferienjob. Istimewa
Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

Kini di media sosial muncul berbagai keluhan menyangkut magang mahasiswa di Hungaria dan Republik Ceko.


Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

2 hari lalu

Legenda sepak bola Jerman, Bernd Holzenbein. FIFA
Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.


Pengutil 2 Sabun Wajah Seret Seorang Kasir di Minimarket Semarang, Jual Barang Curiannya Rp 80 Ribu

2 hari lalu

Kapolsek Pedurungan Kompol Dina Novitasari. Humas Polri
Pengutil 2 Sabun Wajah Seret Seorang Kasir di Minimarket Semarang, Jual Barang Curiannya Rp 80 Ribu

Aksi pengutil di sebuah minimarket di Jalan Tlogosari Semarang itu viral karena seorang kasir yang mencoba menangkapnya terseret motor lalu terjatuh.


Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

3 hari lalu

Kepala Staf Angkatan Darat Israel Herzi Halevi. Reuters
Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

Beberapa sekutu memperingatkan eskalasi setelah serangan Iran terhadap Israel meningkatkan kekhawatiran akan perang regional yang lebih luas.


Puncak Arus Balik, Polisi Imbau Waspada Pencurian Bagasi Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta

5 hari lalu

Penumpang pesawat di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta saat berlakunya aturan baru bea cukai mengenai pembatasan jumlah barang dari luar negeri dan jastip di Kota Tangerang, 15 Maret 2024. TEMPO/Martin Yogi Perdamean
Puncak Arus Balik, Polisi Imbau Waspada Pencurian Bagasi Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta

Penumpang pesawat di Bandara Soekarno-Hatta mengalami lonjakan saat arus balik lebaran


OJ Simpson Meninggal, Kilas Balik Kasus Pembunuhan Mantan Istri dan Pencurian yang Melibatkannya

5 hari lalu

O.J. Simpson. Julie Jacobson-Pool/Getty Images
OJ Simpson Meninggal, Kilas Balik Kasus Pembunuhan Mantan Istri dan Pencurian yang Melibatkannya

OJ Simpson meninggal karena kanker prostat. Mantan atlet NFL ini dipenuhi kontroversi, antara lain dugaan pembunuhan dan lakukan pencurian.