Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menlu Kanada Peringatkan Trump agar Tidak Politisasi Kasus Huawei

Reporter

Editor

Budi Riza

image-gnews
Menlu Kanada, Chrystia Freeland. Globe and Mail
Menlu Kanada, Chrystia Freeland. Globe and Mail
Iklan

TEMPO.CO, Ottawa – Menteri Luar Negeri Kanada, Chrystia Freeland, memperingatkan pemerintah Amerika Serikat untuk tidak mempolitisasi kasus ekstradisi Direktur Keuangan Global Huawei, Meng Wanzhou.

Baca:

 

Freeland mengatakan ini menanggapi pernyataan Presiden AS, Donald Trump, bahwa dia bisa mengintervensi kasus itu, yang penangkapannya dilakukan atas permintaan Washington.

“Mitra ekstradisi kami sebaiknya tidak mencoba mempolitisasi proses ekstradisi ini atau menggunakannya untuk tujuan diluar memperjuangkan keadilan dan menegakkan hukum,” kata Freeland kepada media saat dimintai komentarnya menanggapi pernyataan Trump seperti dilansir Global News dan Reuters pada Rabu, 12 Desember 2018.

Freeland mengatakan proses hukum ini tidak boleh dibajak untuk tujuan politis. Pengacara Meng bisa menggunakan opsi menggunakan pernyataan Trump itu jika mereka ingin melawan proses ekstradisi ini.

Video:

 

Eksekutif Huawei, Meng, yang juga putri pendiri perusahaan manufaktur telekomunikasi terbesar di dunia itu, ditangkap otoritas Kanada pada 1 Desember 2018. Ini terjadi saat pesawat yang ditumpanginya sedang transit di Bandara Internasional Vancouver.

Otoritas AS meminta penangkapan itu karena menduga Meng terlibat dalam skema memanfaatkan jaringan perbankan global untuk memfasilitasi pembayaran dana proyek infrastruktur telekomunikasi Iran, yang dikerjakan Huawei. Padahal, AS mengenakan sanksi dagang kepada Iran. Meng mengaku tidak bersalah soal ini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Trump mengatakan kepada Reuters bahwa dia bakal mengintervensi kasus ini di Kementerian Kehakiman AS jika kasus Meng ini terkait dengan kepentingan nasional atau membantu mencapai kesepakatan dagang dengan Cina.

Baca:

 

Meng saat ini telah dilepas dengan membayar uang jaminan dan bakal muncul di pengadilan Kanada pada 6 Februari 2018 untuk persidangan kasus ekstradisinya ke AS.

Soal kasus ini, Freeland mengatakan kepada media bahwa warga negara Kanada kedua mendapat masalah di Cina. Saat ini, otoritas di Cina telah menahan bekas diplomat Michael Kovrig pada Senin pekan ini.

Video:

 

Pejabat Cina tidak mengkaitkan penahanan Kovrig ini dengan kasus penahanan Meng, yang membuat Beijing marah dan mengancam ada konsekuensi serius soal ini jika eksekutif Huawei itu tidak dilepaskan. Namun, pengamat Kanada meyakini penahanan Kovrig terkait dengan kasus ini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Trump Tolak Undangan Zelensky, Menilai Tak Pantas Kunjungi Ukraina

7 hari lalu

Kandidat presiden dari Partai Republik dan mantan Presiden AS Donald Trump pada  malam pemilihan pendahuluan presiden New Hampshire, di Nashua, New Hampshire, AS, 23 Januari 2024. REUTERS/Mike Segar
Trump Tolak Undangan Zelensky, Menilai Tak Pantas Kunjungi Ukraina

Bekas Presiden AS Donald Trump menolak undangan Presiden Volodymyr Zelensky untuk menyambangi Ukraina.


Kini Walikota Kanada, Pria Ini Pernah Jadi Gelandangan dan Pecandu Narkoba

7 hari lalu

Bendera Kanada dengan gambar daun ganja saat kampanye legalisasi ganja tahunan di Parliament Hill di Ottawa, Ontario, Kanada, 20 April 2017.[REUTERS/Chris Wattie]
Kini Walikota Kanada, Pria Ini Pernah Jadi Gelandangan dan Pecandu Narkoba

Seorang walikota Kanada pernah menjadi gelandangan dan pecandu narkoba. Ia berhasil bangkit dan menjadi pemimpin sebuah kota di Kanada.


Intel Kanada Temukan Campur Tangan Cina dalam Dua Pemilu

9 hari lalu

Bendera AS dan Kanada berkibar di perbatasan Kanada-Amerika Serikat di Jembatan Kepulauan Seribu, yang tetap ditutup untuk lalu lintas yang tidak penting untuk memerangi penyebaran penyakit virus corona (Covid-19) di Lansdowne, Ontario, Kanada, 28 September , 2020. [REUTERS/Lars Hagberg/File Foto]
Intel Kanada Temukan Campur Tangan Cina dalam Dua Pemilu

Laporan Badan Intelijen Keamanan Kanada (CSIS) menemukan bahwa ada campur tangan Cina dalam dua pemilu terakhir di negara itu.


Trump: Kehormatan bagi Saya Masuk Penjara karena Melanggar Perintah Pembungkaman

10 hari lalu

Mantan Presiden AS Donald Trump meninggalkan pengadilan Kriminal Manhattan setelah sidang dalam persidangan uang tutup mulut yang akan datang, di New York City, AS, 25 Maret 2024. Curtis Means/Pool via REUTERS
Trump: Kehormatan bagi Saya Masuk Penjara karena Melanggar Perintah Pembungkaman

Trump telah mengaku tidak bersalah atas 34 dakwaan pemalsuan catatan bisnis dan menyangkal pernah bertemu dengan Stormy Daniels.


Siang Ini Amerika dan Kanada Alami Gerhana Matahari Total, Begini Tahapan Terjadinya

10 hari lalu

Penampakan Gerhana Matahari Total yang diamati dari Pantai Airleu, Com, Distrik Lautem, Timor Leste, Kamis 20 April 2023. FOTO : Observatorium Astronomi ITERA Lampung  atau OAIL
Siang Ini Amerika dan Kanada Alami Gerhana Matahari Total, Begini Tahapan Terjadinya

Walaupun Indonesia tidak alami gerhana matahari total yang terjadi hari ini, tetapi ini merupakan fenomena menarik di dunia.


Sekutu Pertimbangkan Hentikan Penjualan Senjata ke Israel Setelah Kematian Relawan Asing di Gaza

11 hari lalu

Pekerja bantuan Australian World Central Kitchen (WCK), Lalzawmi
Sekutu Pertimbangkan Hentikan Penjualan Senjata ke Israel Setelah Kematian Relawan Asing di Gaza

Beberapa negara Eropa sekutu Israel pertimbangkan hentikan penjualan senjata akibat pembunuhan tujuh relawan World Central Kitchen di Gaza


Sambut Wisatawan Gerhana Matahari Total, Kota di Kanada Umumkan Keadaan Darurat

11 hari lalu

Air terjun Niagara salah satu tempat wisata alam yang sangat terkenal di Amerika. Air terjun Niagara merupakan gabungan dari 3 air terjun, sehingga biasa disebut air terjun Horseshoe. Niagara mengaliri air sebanyak 6 juta kubik permenit, sungguh kekuatan air yang sangat dahsyat. Roberto Machado Noa/Getty Images
Sambut Wisatawan Gerhana Matahari Total, Kota di Kanada Umumkan Keadaan Darurat

Kawasan air terjun Niagara dinyatakan National Geographic sebagai salah satu tempat terbaik untuk melihat gerhana matahari total.


Berusia 75 Tahun, NATO Hadapi Sejumlah Ancaman, Termasuk Trump

14 hari lalu

Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg pergi setelah konferensi persnya, menjelang KTT NATO, di Vilnius, Lithuania, 10 Juli 2023. REUTERS/Yves Herman
Berusia 75 Tahun, NATO Hadapi Sejumlah Ancaman, Termasuk Trump

Sekjen NATO mendesak Amerika Serikat tetap bersatu dengan Eropa, meski seandainya Donald Trump kembali berkuasa di Gedung Putih


World Central Kitchen Serukan Penyelidikan Independen Atas Pembunuhan Pekerjanya di Gaza

14 hari lalu

Seseorang melihat sebuah kendaraan di mana karyawan dari World Central Kitchen (WCK), termasuk orang asing, tewas dalam serangan udara Israel di Deir Al-Balah, di Gaza tengah, Jalur 2 April 2024. Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak meminta Israel untuk segera menyelidiki dan memberikan penjelasan setelah terdapat pekerja warga negara Inggris terbunuh di Gaza. REUTERS/Ahmed Zakot
World Central Kitchen Serukan Penyelidikan Independen Atas Pembunuhan Pekerjanya di Gaza

World Central Kitchen menyerukan "investigasi pihak ketiga yang independen" terhadap serangan udara Israel yang menewaskan tujuh stafnya di Gaza.


Chef Pendiri World Central Kitchen: Israel Targetkan Pekerja Kami Secara Sistematis!

14 hari lalu

Chef Jose Andres. Wck.org
Chef Pendiri World Central Kitchen: Israel Targetkan Pekerja Kami Secara Sistematis!

Chef Jose Andres mengatakan bahwa serangan Israel yang menewaskan tujuh pekerja bantuan World Central Kitchen di Gaza adalah serangan sistematis